HaiBunda

TRENDING

Pisah Rumah dari Stefan, Celine Evangelista Ditanya Anak Kenapa Tak Pulang

Mutiara Putri   |   HaiBunda

Jumat, 12 Feb 2021 16:31 WIB
Celine Evangelista / Foto: Instagram
Jakarta -

Rumah tangga Celine Evangelista dan Stefan William diketahui tengah bermasalah, Bunda. Celine pun akhirnya memutuskan untuk pisah rumah dengan Stefan.

Anak-anak Celine dan Stefan William saat ini tinggal di rumah bersama Stefan. Sementara Celine tinggal di apartemen.

Celine juga sudah kembali bekerja di dunia hiburan. Meski demikian, Celine masih tetap intens komunikasi dengan anak-anaknya, Bunda.


Jika Celine sedang tak ada pekerjaan dan anak-anaknya sedang tak sekolah, mereka tetap saling bertemu. Namun, ternyata salah satu anak Celine tak kuasa menahan rindu pada sang ibunda.

Ia pun bertanya kenapa sang ibunda tak bisa kembali ke rumah. "Mami kenapa sih kamu enggak pulang? Kenapa di sini?" ucap Celine menirukan ucapan anaknya.

Celine juga mengungkapkan alasannya tak membawa serta anak-anaknya, Bunda.

TERUSKAN MEMBACA DI SINI.



(mua/som)

Simak video di bawah ini, Bun:

Istri Ridwan Kamil Sayangkan Tingginya Kasus Pernikahan Dini di Jabar

TOPIK TERKAIT

ARTIKEL TERKAIT

TERPOPULER

Momen Hangat Anak Kevin Aprilio Bermain Bersama Sang Kakek Addie MS, Cucu Rasa Anak

Parenting Nadhifa Fitrina

5 Potret Gewa Anak Mutia Ayu & Mendiang Glenn Fredly, Pintar Bergaya Bak Model Cilik

Parenting Nadhifa Fitrina

5 Rumah Artis Indonesia dengan View Pepohonan, Vila Zaskia Sungkar Dikelilingi Pinus

Mom's Life Nadhifa Fitrina

5 Tanda-tanda Hamil setelah Steril, Mungkinkah Terjadi?

Kehamilan Melly Febrida

Greysia Polii Kenang Pertemuan Pertama dengan Suami, Berawal dari Kaki Bengkak

Mom's Life Nadhifa Fitrina

REKOMENDASI
PRODUK

TERBARU DARI HAIBUNDA

Momen Hangat Anak Kevin Aprilio Bermain Bersama Sang Kakek Addie MS, Cucu Rasa Anak

5 Potret Gewa Anak Mutia Ayu & Mendiang Glenn Fredly, Pintar Bergaya Bak Model Cilik

5 Tanda-tanda Hamil setelah Steril, Mungkinkah Terjadi?

5 Rumah Artis Indonesia dengan View Pepohonan, Vila Zaskia Sungkar Dikelilingi Pinus

7 Kebiasaan Parenting Ini Bisa Membuat Anak Mudah Meledak Emosi

FOTO

VIDEO

DETIK NETWORK