TRENDING
5 Fakta Jun Ji Hyun Pemeran Drama Korea Jirisan, Jadi Artis Termahal Bun!
Annisa A | HaiBunda
Selasa, 26 Oct 2021 05:00 WIBDrama Korea Jirisan tengah mencuri perhatian. Serial persembahan tvN ini baru tayang pada Sabtu (23/10/21) pekan lalu dan sudah mendapatkan rating di atas 10 persen.
Akan disiarkan hingga 16 episode, Jirisan mengusung genre aksi dan thriller seputar misteri di Gunung Jiri, yang menjadi gunung tertingi kedua di Korea Selatan.
Jirisan berkisah tentang aksi penjaga hutan atau ranger di Gunung Jiri yang tengah memecahkan misteri orang hilang. Drama Korea ini menyajikan alur cerita penuh teka-teki dengan latar pegunungan yang indah namun juga misterius.
Kesuksesan Jirisan tak luput dari peran Jun Ji Hyun, pemeran utama di drama Korea ini. Jirisan merupakan comeback untuk Jun Ji Hyun yang sebelumnya pernah membintangi drama Korea Kingdom.
Aktris 39 tahun itu berperan sebagai Seo Yi Kang, penjaga hutan yang kerap dipercaya untuk melacak orang hilang di gunung. Sosoknya yang andal dan pemberani membuat Seo Yi Kang dijuluki sebagai 'Hantu Pegunungan'.
Dipercaya untuk memerankan karakter utama, Jun Ji Hyun merupakan salah satu aktris kenamaan di Korea Selatan lho. Ia sudah lama terjun di dunia akting, Bunda.
Berikut ini 5 fakta aktris Jun Ji Hyun, pemeran utama di drama Korea Jirisan:
1. Pernah bercita-cita jadi pramugari
Jun Ji Hyun tak pernah menyangka akan terjun ke dunia akting. Ia dilahirkan di Seoul, 30 Oktober 1981 dengan nama asli Wang Ji Hyun.
Sewaktu masih kecil, Wang Ji Hyun sering mendapat pujian karena paras cantik dan postur tubuhnya yang ideal. Ibunda Wang Ji Hyun selalu menyarankannya agar menjadi model atau artis ketika sudah dewasa.
Padahal, kala itu Ji Hyun kecil bermimpi untuk menjadi pramugari. Namun ia menghapus mimpi itu setelah mendapatkan pengalaman naik pesawat. Pada 1997 di usia 16 tahun, Ji Hyun akhirnya memutuskan untuk menggeluti dunia model.
Wang Ji Hyun yang sudah remaja mengikuti jejak kakak kelasnya di SMA untuk menjadi model di Ecole Magazzine. Ia juga ditunjuk untuk menjadi bintang iklan.
Perkenalan Wang Ji Hyun dengan dunia akting bermula di tahun berikutnya. Ia debut menjadi aktris sebagai bintang televisi. Atas saran dari seorang produser, ia pun mengganti namanya menjadi Jun Ji Hyun hingga saat ini, Bunda.
Terjun ke dunia akting, Jun Ji Hyun mulai melebarkan namanya di industri hiburan. Baca di halaman berikutnya, Bunda.
Saksikan juga video 5 rekomendasi drama Korea bertema cinta beda usia:
(anm/som)
PERNAH DEBUT DI HOLLYWOOD
Halaman Selanjutnya
TOPIK TERKAIT
ARTIKEL TERKAIT
5 Drama Korea yang Dibintangi Ju Ji Hoon Selain Jirisan, Tak Kalah Seru Bun
5 Drama Korea yang Dibintangi Jun Ji Hyun Selain Jirisan, Fantasi hingga Horor
5 Fakta Artis Ju Ji Hoon Pemeran Drama Korea Jirisan, Sering Jadi Pangeran Bun
5 Alasan Bunda Harus Nonton Drakor Jirisan, Ada Artis Top hingga OST oleh Jin BTS
TERPOPULER
Andre Taulany dan Erin Resmi Cerai, Akhiri Pernikahan yang Telah Dibangun Selama 20 Th
Setahun Pernikahan, Febby Rastanty Sebut Keputusan Terbaik Menikahi Sang Sahabat
Ketahui Urutan Tumbuh Gigi Bayi dan Cara Merangsangnya
Hipertensi pada Kehamilan Tingkatkan Risiko Penyakit Jantung Serius? Ini Hasil Studi Terbaru
Kisah Bunda Syok Dirampok saat Tengah Menyusui Bayi di Bandara
REKOMENDASI PRODUK
10 Susu Penambah Nafsu Makan Anak untuk Mengoptimalkan Berat Badan
Azhar HanifahREKOMENDASI PRODUK
9 Rekomendasi Parfum untuk Ibu Hamil yang Aman Digunakan
Dwi Indah NurcahyaniREKOMENDASI PRODUK
10 Rekomendasi Body Lotion Bayi yang Wanginya Tahan Lama, Aman & Lembapkan Kulit Si Kecil
Nadhifa FitrinaREKOMENDASI PRODUK
7 Rekomendasi Makeup Palette Lengkap untuk Sehari-hari
Amira SalsabilaREKOMENDASI PRODUK
15 Rekomendasi Test Pack yang Tersedia di Apotek dan Harganya
Dwi Indah NurcahyaniTERBARU DARI HAIBUNDA
Andhika Pratama Ulang Tahun Ke-39, Ussy Sulistiawaty Tulis Pesan Cinta Menyentuh Hati
Hipertensi pada Kehamilan Tingkatkan Risiko Penyakit Jantung Serius? Ini Hasil Studi Terbaru
Andre Taulany dan Erin Resmi Cerai, Akhiri Pernikahan yang Telah Dibangun Selama 20 Th
Ketahui Urutan Tumbuh Gigi Bayi dan Cara Merangsangnya
Setahun Pernikahan, Febby Rastanty Sebut Keputusan Terbaik Menikahi Sang Sahabat
FOTO
VIDEO
DETIK NETWORK
-
Insertlive
Gaya Bella Bonita Saat Main Padel Jadi Sorotan
-
Beautynesia
5 Pasangan Artis Indonesia yang Gelar Pernikahan Mewah di Tahun 2025
-
Female Daily
Selain Brand Lokal Indonesia, 5 Beauty Brand Asia Tenggara Ini Layak Dilirik!
-
CXO
GOT7 Rilis Album Baru, Persiapan Harus Lewat Video Call Karena Hal Ini
-
Wolipop
11 Makanan yang Bikin Kulit Glowing dari Dalam, Nomor 7 Pasti Ada di Dapur
-
Mommies Daily
10 Pesan Ayah untuk Calon Suami Anak Perempuan Kelak, Menyentuh Hati!