5 Fakta Menarik Corey Mylchreest, Pemeran Raja George Muda di Serial Queen Charlotte
Jumat, 12 May 2023 18:10 WIBNetflix telah merilis Queen Charlotte: A Bridgerton Story, yakni prekuel dari serial Bridgerton. Akting dari para aktor yang terlibat sukses membuat serial ini masuk ke dalam daftar top series Netflix. Tak terkecuali, aktor Corey Mylchreest yang berperan sebagai Raja George muda dan berhasil menyuguhkan penampilan luar biasa pada serial Netflix Queen Charlotte.
Tak hanya bakat aktingnya saja yang membuat publik jatuh cinta dengannya, namun ketampanan dari sosok Corey Mylchreest ini juga mencuri perhatian para penonton. Bubun punya sederet fakta menarik tentang dirinya, lho. Segera simak pada video berikut, ya.