TRENDING
Reaksi Unik Jet Li soal Dirinya yang Sering Kena Hoax Telah Meninggal Dunia
Annisa Afani | HaiBunda
Sabtu, 18 Nov 2023 08:40 WIBJet Li merupakan salah satu aktor yang kerap diterpa kabar hoax telah meninggal dunia, Bunda. Bahkan belum lama ini, bereda kabar di media sosial bahwa sang aktor telah meninggal dunia di usia 60 tahun.
Kerap diisukan telah meninggal dunia, ayah dari dua anak ini pun membuatnya sebagai bahan candaan. Hal ini dilontarkan pria berusia 60 tahun ini saat menghadiri peluncuran buku terbarunya, Beyond Life and Death: Jet Li looking for Jet Li.
Ia menyapa para hadirin dengan candaan terkait rumor yang beredar. "Halo! Saya belum mati," katanya yang kemudian disambut tawa para hadirin, dikutip dari Asia One.
Lebih lanjut, bintang fim Fearless ini pun memberi tanggapan soal berita tersebut. Katanya, kabar ini langsung menuai beragam reaksi. Ada yang terkejut, juga yang tak siap ditinggal oleh sang aktor.
"Ada rumor yang beredar di Tiongkok baru-baru ini, bahwa saya telah meninggal," katanya.
"Beberapa orang berharap itu benar. Beberapa orang berkata, 'Mengapa Anda sudah mati berkali-kali tapi belum juga mati', sementara yang lain berkata, 'Tolong jangan mati'," tambahnya dengan nada bercanda.
Sakit dan konsumsi obat
Di momen ini, Jet Li juga menceritakan tentang perannya dalam sebuah film. Dalam film itu, ia menjadi seorang ayah yang mengidap kanker hati stadium akhir dalam film Ocean Heaven pada tahun 2010.
Kemudian, ia pun membocorkan bahwa di saat yang sama di dunia nyata, ia pernah didiagnosis penyakit kanker. Namun untungnya, vonis tersebut salah karena kemudian ia dinyatakan menderita hipertiroidisme.
Sejak saat itu, Jet Li harus menjaga kondisi tubuhnya agar tetap dalam keadaan baik. Ditambah lagi, ia juga harus meminum obat setiap hari, Bunda.
Ketika ditanya bagaimana ia hidup dengan kondisinya, Jet Li pun ini mengatakan bahwa ia percaya pada hukum sebab dan akibat. Ditambah lagi, ia juga selalu menerapkan hidup untuk selalu optimis.
"Ini adalah hal-hal yang saling berkaitan satu sama lain. Saya menderita hipertiroidisme, ayo! Sembuhkanlah! Jika tidak bisa disembuhkan, saya masih bisa hidup dengan bahagia."
"Setiap hal negatif dapat diubah menjadi positif, dan prosesnya mengubah kekhawatiran menjadi pencerahan," sambungnya.
Sementara itu biografi Jet Li, yang juga merupakan buku pertamanya, menawarkan wawasan tentang perjalanan mentalnya saat ia terus mencari jawaban tentang makna kehidupan.
Teruskan membaca di halaman berikut ya, Bunda.
Bagi Bunda yang mau sharing soal parenting dan bisa dapat banyak giveaway, yuk join komunitas HaiBunda Squad. Daftar klik di SINI. Gratis!
(AFN/som)
PENAMPILAN KURUS SEMPAT BIKIN NETIZEN KHAWATIR
Halaman Selanjutnya
Simak video di bawah ini, Bun:
5 Fakta Kisah Cinta Jet Li & Nina Li Chi, Cinta Pada Pandangan Pertama!
TOPIK TERKAIT
ARTIKEL TERKAIT
Terpopuler: Cantiknya Ratu, Putri Nia Paramitha yang Wajahnya Mirip Sang Bunda
Penampilan Terbaru Jet Li Bikin Netizen Khawatir, Disebut Lebih Tua dan Kurus
Sinopsis Badges of Fury yang Dibintangi Jet Li, Film Seru Temani Sahur
Sinopsis Film Unleashed, Aksi Jet Li Jadi Penagihan Utang & Petarung Tangguh
TERPOPULER
Terpopuler: Potret Shahnaz Haque Kenang Masa Kecil Sang Putri Charlotte
7 Rekomendasi Maskara dengan Efek Memanjangkan Bulu Mata, Bikin Lentik!
Penampilan Tyara Renata Istri Surya Insomnia Curi Perhatian, Intip 5 Potretnya Disebut Seperti Masih Gadis
Apakah Obat Nyamuk Elektrik Aman untuk Bayi? Ini Faktanya
10 Tanaman Feng Shui yang Bisa Menghadirkan Kekayaan di Rumah
REKOMENDASI PRODUK
7 Rekomendasi Maskara dengan Efek Memanjangkan Bulu Mata, Bikin Lentik!
Amira SalsabilaREKOMENDASI PRODUK
10 Susu Penambah Nafsu Makan Anak untuk Mengoptimalkan Berat Badan
Azhar HanifahREKOMENDASI PRODUK
9 Rekomendasi Parfum untuk Ibu Hamil yang Aman Digunakan
Dwi Indah NurcahyaniREKOMENDASI PRODUK
10 Rekomendasi Body Lotion Bayi yang Wanginya Tahan Lama, Aman & Lembapkan Kulit Si Kecil
Nadhifa FitrinaREKOMENDASI PRODUK
7 Rekomendasi Makeup Palette Lengkap untuk Sehari-hari
Amira SalsabilaTERBARU DARI HAIBUNDA
73 Lagu Rohani Kristen Terbaik dan Terpopuler, Penyembahan & Pujian Syukur
Istri Tuntut Influencer Tiktok Sebagai Penyebab Perceraian, Menang Gugatan Rp29 Miliar
7 Rekomendasi Maskara dengan Efek Memanjangkan Bulu Mata, Bikin Lentik!
5 Fakta Lee Dong Hwi Adik Cha Eun Woo yang Tak Kalah Tampan & Kini Jadi Pakar AI
Terpopuler: Potret Shahnaz Haque Kenang Masa Kecil Sang Putri Charlotte
FOTO
VIDEO
DETIK NETWORK
-
Insertlive
Video: Sidang Cerai Na Daehoon Ditunda Sampai 2 Desember 2025
-
Beautynesia
Simak Penampilan Terbaru Jiwoo NMIXX yang Bikin Pangling, Makin Glow Up!
-
Female Daily
Wardah Padel Open 2025, Turnamen Modest Pertama untuk Perempuan!
-
CXO
GOT7 Rilis Album Baru, Persiapan Harus Lewat Video Call Karena Hal Ini
-
Wolipop
Potret Cantik Miliuner Termuda China, Bak Model di Cover Majalah Vogue
-
Mommies Daily
Biaya Masuk SMP di Tangerang & Tangerang Selatan Tahun Ajaran 2026/2027