KEHAMILAN
7 Tips Membuat Bayi Cerdas Sejak Dalam Kandungan
Annisa Afani | HaiBunda
Selasa, 26 Jan 2021 18:42 WIBOtak bayi mengalami pembentukan sejak saat trimester pertama kehamilan lho, Bunda. Yang mana, pembentukan ini akan terjadi dalam usia 6 sampai 7 minggu.
Saat berkembang, otak bayi akan terus tumbuh sampai membentuk otak besar, otak kecil, batang otak, kelenjar hipofisis, hingga hipotalamus. Seluruhnya memiliki peran masing-masing dan di masa setiap bagiannya sangat penting bagi tubuh untuk berfungsi secara optimal.
Menurut penulis The Better Baby Book, Dr Lana Asprey, kecerdasan yang dimiliki bayi memang dipengaruhi oleh genetik. Akan tetapi, gaya hidup yang dijalani oleh ibu hamil selama mengandung juga terbukti dapat memberi peran, lho.
Baca Juga : Mengenal Down Syndrome dan Cara Mendeteksinya |
"Gen merupakan penyebab utama dalam meningkatkan kecerdasan anak dan pembentukan karakter. Namun, gaya hidup yang benar selama masa kehamilan juga membantu program pembentukan otak anak selama masih menjadi janin."
Selain itu, sejumlah riset juga memperlihatkan bahwa faktor gen hanya berperan 50 persen dalam pembentukan otak anak. Selebihnya, ini benar-benar menjadi pengaruh lingkungan di sekitar bayi.
Bunda, kenali isi otak manusia untuk kecerdasan anak dalam video berikut yuk:
TOPIK TERKAIT
ARTIKEL TERKAIT
TERPOPULER
9 Rekomendasi Gultik di Blok M Terenak dan Terkenal Wajib Coba
Potret Tempat Tinggal Ibunda Luna Maya di Bali yang Kini Jadi Bungalow, Menghadap Pantai
5 Potret Tampan King Zhafi Anak Fairuz A Rafiq & Sony Septian, Sering Dikira Perempuan
Kasus Tripledemic Naik Drastis di New York, Ini Gejala yang Perlu Diwaspadai
Andhara Early dan Suami Cerai Setelah 14 Th Nikah, Akui Bukan Keputusan Mudah
REKOMENDASI PRODUK
5 Rekomendasi Muted Lip Tint, Pas untuk Makeup Look Lembut
Amira SalsabilaREKOMENDASI PRODUK
10 Rekomedasi Susu Program Hamil untuk Dukung Keberhasilan Promil
Dwi Indah NurcahyaniREKOMENDASI PRODUK
Review Eomma Head to Toe Happiness, Sampo & Sabun Mandi untuk Perawatan Bayi
Firli NabilaREKOMENDASI PRODUK
5 Rekomendasi Lipstik Warna Muted, Ada Pilihan Bunda?
Amira SalsabilaREKOMENDASI PRODUK
PROTERAL Junior, Solusi Nutrisi untuk Si Kecil yang Suka Pilih-pilih Makan
Tim HaiBundaTERBARU DARI HAIBUNDA
Deretan Artis Indonesia Awali Tahun 2026 dengan Olahraga
Ramai Sepekan: Drama Rumah Tangga Selebriti hingga Liburan Akhir Tahun
9 Rekomendasi Gultik di Blok M Terenak dan Terkenal Wajib Coba
Potret Tempat Tinggal Ibunda Luna Maya di Bali yang Kini Jadi Bungalow, Menghadap Pantai
Kasus Tripledemic Naik Drastis di New York, Ini Gejala yang Perlu Diwaspadai
FOTO
VIDEO
DETIK NETWORK
-
Insertlive
Terpopuler: Weton Paling Beruntung Tahun 2026 Vs Sisi Gelap Liburan Kerajaan Inggris
-
Beautynesia
9 Film Indonesia Tayang di Netflix Bulan Januari, Ada Genre Drama hingga Musikal!
-
Female Daily
Siap Ketemu Kim Seon Ho dan Go Youn Jung di Jakarta? Catat Informasi Ini!
-
CXO
GOT7 Rilis Album Baru, Persiapan Harus Lewat Video Call Karena Hal Ini
-
Wolipop
Ramalan Zodiak 3 Januari: Scorpio Emosi Kurang Stabil, Libra Berhati-hati
-
Mommies Daily
10 Taman Bermain Outdoor untuk Anak di Jabodetabek, Ada Tebet Eco Park hingga Peruri