4 Posisi Tidur Terbaik Pasca Operasi Caesar, Kurangi Tekanan pada Perut
01:32
Tim HaiBunda | HaiBunda
Senin, 31 May 2021 10:51 WIBBunda mana yang siap dengan kehilangan seorang anak? Apalagi ketika Si Kecil yang sudah dinantikan selama sembilan bulan, meninggal pada saat dilahirkan.
Inilah yang dirasakan Mommy ASF si penulis kisah 'Layangan Putus' ketika melahirkan anak bungsunya. Ia ternyata mengalami ruptur uteri dengan kisah lengkap sebagai berikut.