KEHAMILAN
Ini Besar Biaya Jasa Doula untuk Pendamping Saat Melahirkan
Zika Zakiya | HaiBunda
Kamis, 16 Sep 2021 18:50 WIBDoula merupakan pendamping yang memberikan afirmasi positif saat Bunda melahirkan. Ia tidak diberikan wewenang tindakan medis dan hanya mendampingi Bunda secara emosional dan fisik.
Doula berperan penting karena memberi perhatian khusus pada Bunda. Dengan begitu, Bunda bisa meminimalisir rasa sakit dan trauma ketika melahirkan.
Baca Juga : Perbedaan Doula, Bidan, dan Obgyn |
Adalah Bidan Jamilatus Sa'diyah yang kerap juga berperan sebagai seorang doula. Dikatakan Bidan Mila, sapaan karibnya, doula bisa digunakan ketika masuk pekan ke-32 kehamilan.
"Kalau untuk pendampingan persalinan rangenya dari Rp4 juta hingga Rp4,5 juta. Dari birth preparation, didampingi, sampai ada home visit post-partum," ujar Bidan Mila, sapaan karibnya, dalam Intimate Interview HaiBunda beberapa waktu lalu.
Namun, dikatakan Bidan Mila yang juga seorang doula, Bunda sebaiknya bukan hanya langsung memilih doula begitu saja. Tapi ikuti dulu beberapa kelas persiapan pernikahan seperti hypnobirthing dan pre-natal yoga. Tujuannya agar Bunda juga sudah bersiap dengan kondisi-kondisi tidak nyaman yang bakal hadir ketika bersalin nanti.
Dan, bukan hanya Bunda saja lho yang ikut dalam kelas ini. Tapi Ayah pun dilibatkan ke dalamnya agar ia mengerti arti penting janin dan ikatan batin orang tua demi kelancaran bersalin.
"Pendamping sejati itu adalah suami karena kan sahamnya suami ada di dalam janin kita," tegas Bidan Mila
Lihat langsung yuk, Bun peran doula dan program apa saja yang ada di dalamnya dalam video berikut.
Simak video di bawah ini, Bun:
7 Cara Sederhana Meredakan Nyeri Ulu Hati saat Hamil
TOPIK TERKAIT
ARTIKEL TERKAIT
Tips dari Bidan Mila untuk Bunda yang Siap Melahirkan Secara Normal
Dear Ayah, Ini Lho Pentingnya Kehadiran Kamu dalam Persalinan Anak Kita
Kisah Bidan Mila Kagum dengan Bunda yang Bersalin Selama 3 Hari 2 Malam
Curhat Doula & Bidan Kesayangan Para Artis, Jamilatus Sa'diyah, Seru Bun!
TERPOPULER
Momen Syifa Hadju & El Rumi Resmi Lamaran, Maia Estianty hingga Mulan Jameela Duduk Bersanding
MBG Anak Sekolah Tetap Diberikan saat Bulan Puasa, Seperti Apa Menunya?
Momen Hangat Aurelie Moeremans Gelar Baby Shower Bersama Keluarga di AS, Intip 7 Potretnya
13 Pilihan Moisturizer yang Aman untuk Ibu Hamil, Pilih yang Terbaik
Amankah Sendok Kayu Digunakan Saat Makan? Ini Kata Pakar
REKOMENDASI PRODUK
8 Rekomendasi Yogurt untuk Ibu Hamil, Ketahui Risiko & Manfaatnya
Natasha ArdiahREKOMENDASI PRODUK
5 Rekomendasi Serum Vitamin C, Cerahkan Wajah Kusam dan Bikin Glowing
Amira SalsabilaREKOMENDASI PRODUK
3 Tips Jaga Pencernaan Anak saat Bepergian
Tim HaiBundaREKOMENDASI PRODUK
5 Rekomendasi Muted Lip Tint, Pas untuk Makeup Look Lembut
Amira SalsabilaREKOMENDASI PRODUK
10 Rekomendasi Susu Program Hamil untuk Dukung Keberhasilan Promil
Dwi Indah NurcahyaniTERBARU DARI HAIBUNDA
9 Tanda Anak Alami Child Grooming & Apa yang Bisa Bunda Lakukan
10 Sarapan Pagi untuk Diet yang Simpel dan Bergizi, Bantu Turunkan Berat Badan
MBG Anak Sekolah Tetap Diberikan saat Bulan Puasa, Seperti Apa Menunya?
Momen Syifa Hadju & El Rumi Resmi Lamaran, Maia Estianty hingga Mulan Jameela Duduk Bersanding
13 Pilihan Moisturizer yang Aman untuk Ibu Hamil, Pilih yang Terbaik
FOTO
VIDEO
DETIK NETWORK
-
Insertlive
Video: Isu Child Grooming Bikin Sahrul Gunawan-Dine Refleksi Peran Ortu
-
Beautynesia
Disambut Antusias! CORTIS Jadi Grup K-Pop Pertama yang Tampil di NBA All-Star
-
Female Daily
Yuk, Napak Tilas Drakor ‘Can This Love Be Translated?’ di Jepang!
-
CXO
GOT7 Rilis Album Baru, Persiapan Harus Lewat Video Call Karena Hal Ini
-
Wolipop
Setelah Cincin Berlian Nyaris Rp 1 M, Segini Harga Kalung Lamaran Syifa Hadju
-
Mommies Daily
Menurut Psikolog, Ini Alasan Kenapa Anak Cepat Bosan saat Belajar