KEHAMILAN
Cara Pilih Skincare yang Aman untuk Ibu Hamil, Pelajari Kandungannya Yuk
Tim HaiBunda | HaiBunda
Jumat, 16 Sep 2022 18:40 WIBPerawatan kesehatan kulit juga perlu dilakukan selama hamil. Salah satunya dengan menggunakan skincare, Bunda.
Tapi, memilih skincare yang aman untuk ibu hamil atau bumil enggak boleh sembarangan ya. Ada beberapa bahan kimia yang harus dihindari karena dapat memengaruhi kehamilan.
Sebelum memilih skincare, ada baiknya Bunda konsultasi dulu ke dokter kulit. Ketahui jenis kulit dan skincare yang cocok digunakan saat hamil.
Cara memilih skincare untuk ibu hamil
Nah, berikut Bubun beri 3 tips cara memilih skincare yang aman selama hamil. Catat ya, Bunda!
1. Memilih skincare dengan kandungan vitamin E
Vitamin E telah dikenal bagus untuk perawatan kulit. Produk skincare mengandung vitamin E termasuk aman digunakan selama hamil, Bunda.
Manfaat vitamin E di skincare
Vitamin E bisa memberikan efek mencerahkan kulit yang menghitam karena pengaruh hormon saat hamil. Selain itu, vitamin ini juga dapat memperbaiki sel kulit yang rusak. Kandungan vitamin E ini biasanya banyak ditemukan di produk complexion, seperti pelembap.
2. Memilih skincare mengandung antioksidan
Bunda bisa mencoba skincare mengandung antioksidan topikal selama hamil. Kebanyakan skincare ini mengandung vitamin C yang baik untuk kesehatan kulit.
Manfaat antioksidan di skincare
Antioksidan dikenal dapat melawan radikal bebas penyebab masalah kulit. Kandungan antioksidan ini juga dapat meningkatkan vitalitas kulit dan menjaga produksi kolagen.
3. Hindari skincare mengandung bahan berbahaya
Tidak semua bahan skincare aman digunakan selama hamil ya, Bunda. Berikut beberapa bahan berbahaya di skincare yang sebaiknya dihindari saat hamil:
- Retinoid
- Ftalat
- Asam salisilat
- Retin-As
Belakangan, banyak pilihan skincare aman untuk bumil dijual bebas lho, Bunda. Apa saja rekomendasinya? Baca halaman berikutnya ya.
Bunda, yuk download aplikasi digital Allo Bank di sini. Dapatkan diskon 10 persen dan cashback 5 persen.
Simak juga 5 masalah kulit pada bumil selain stretch mark, dalam video berikut:
(ank/pri)
REKOMENDASI SKINCARE IBU HAMIL
Halaman Selanjutnya
TOPIK TERKAIT
ARTIKEL TERKAIT
10 Kandungan Skincare yang Tidak Boleh dan Berbahaya untuk Ibu Hamil
Bumil Ingin Perawatan di Klinik Kecantikan, Ini Treatment yang Dilarang Dokter
Ketahui Bahan Skincare yang Aman dan Berbahaya untuk Ibu Hamil
7 Tips Pilih Skincare yang Aman untuk Ibu Hamil Sesuai Kondisi Kulit
TERPOPULER
5 Potret Terbaru Aurel Hermansyah Sukses Diet, Kini Berat Badannya 49 Kg
5 Potret Nova Anak Gracia Indri yang Keturunan Belanda, Wajahnya Disebut Seperti Boneka
Ternyata Putri Diana Punya Nama Samaran, Dipakai saat Jelang Nikah dengan Pangeran Charles
Benarkah Minum Kopi saat Hamil Bikin Tubuh Anak Jadi Pendek?
Cerita Haru Ikke Nurjanah saat Putri Semata Wayangnya Akan Menikah, Beri Pesan Ini
REKOMENDASI PRODUK
10 Rekomendasi Body Serum Terbaik untuk Sehatkan dan Merawat Kulit
Amira SalsabilaREKOMENDASI PRODUK
10 Rekomendasi Sikat Gigi Anak yang Aman dan Lembut
ZAHARA ARRAHMAREKOMENDASI PRODUK
10 Kapas Wajah yang Bagus untuk Bersihkan Makeup
Amira SalsabilaREKOMENDASI PRODUK
7 Pilihan Kotak Bekal Anak, Temukan yang Pas untuk Si Kecil
PritadanesREKOMENDASI PRODUK
10 Rekomendasi Face Mist Terbaik untuk Lembapkan Kulit Wajah
Amira SalsabilaTERBARU DARI HAIBUNDA
Ternyata Putri Diana Punya Nama Samaran, Dipakai saat Jelang Nikah dengan Pangeran Charles
Ternyata Paparan Cahaya ke Perut Bunda Bisa Cegah Kebutaan pada Janin
Benarkah Minum Kopi saat Hamil Bikin Tubuh Anak Jadi Pendek?
Thariq Halilintar Tanggapi Komentar Negatif Netizen soal Keputusan Tutupi Wajah Anak
Apa Itu JKK dan JKM dalam BPJS Ketenagakerjaan? Begini Penjelasannya
FOTO
VIDEO
DETIK NETWORK
-
Insertlive
Sindir Pihak Reza Tak Cerdik, Nikita Mirzani: Bohongnya Tak Sinkron
-
Beautynesia
Solois Hyolyn Umumkan Comeback di Musim Panas Tahun Ini
-
Female Daily
COS Resmi Hadir Secara Eksklusif di ZALORA Indonesia!
-
CXO
GOT7 Rilis Album Baru, Persiapan Harus Lewat Video Call Karena Hal Ini
-
Wolipop
Katie Holmes Like Postingan Tentang Percintaan Tom Cruise dan Ana de Armas
-
Mommies Daily
Sering Alami Mata Lelah? Ini 7 Buah Kaya Nutrisi untuk Jaga Kesehatan Mata