KEHAMILAN
Kisah Unik, 14 Perawat di Rumah Sakit Ini Hamil di Waktu yang Sama
Amrikh Palupi | HaiBunda
Jumat, 16 May 2025 18:45 WIBSebuah kejadian unik terjadi di sebuah rumah sakit HSHS St. Vincent Hospital Amerika Serikat. Sebanyak 14 perawat di unit Women and Infants Center sedang hamil secara bersamaan dan sedang menantikan kelahiran bayi mereka masing-masing. Kejadian tersebut diumumkan langsung oleh pihak HSHS St. Vincent Hospital pada Selasa 6 Mei 2025 ke publik.
Direktur Women and Infants Center di HSHS St. Vincent Hospital, Amy Bardon mengatakan 14 perawat di unit Women and Infants Center hamil secara bersamaan merupakan momen langka dan beberapa di antaranya akan menjadi ibu untuk pertama kalinya.
"Ini adalah momen yang luar biasa dan penuh makna bagi banyak perawat kami, beberapa di antaranya akan menjadi ibu untuk pertama kalinya," kata Amy Bardon, Direktur Women and Infants Center di HSHS St. Vincent Hospital dikutip dari laman WBRC.
Amy Bardon mengtatakan 14 perawat di unit Women and Infants Center merupakan ahli dalam merawat bayi. Ia tak menyangka mereka akan mendapatkan pengalaman langsung sebagai seorang ibu.
Menurut Amy Bardon di Women and Infants Center Rumah Sakit HSHS St. Vincent, keluarga dirawat sebagian besar oleh perawat terdaftar yang telah menjalani pelatihan lanjutan dan membawa pengalaman bertahun-tahun dalam setiap proses melahirkan dan pemulihan.
Perawat ini bukan hanya ahli klinis, mereka adalah pendidik, advokat, dan mitra dalam membantu orang tua baru merasa percaya diri dan didukung sejak hari pertama.
Menariknya, ke 14 perawat di unit Women and Infants Center di HSHS St. Vincent Hospital memiliki pengalaman sama yakni hamil. Meski begitu, Amy Bardon mengaku sangat senang saat mengetahui ke-14 perawat ini hamil dan menanti kelahiran secara bersamaan.
"Masing-masing perempuan ini sudah merupakan ahli dalam merawat bayi. Saya sangat senang untuk setiap perawat kami dan perjalanan yang akan mereka jalani. Saya harap mereka merayakan pekan perawat dan Hari Ibu yang istimewa," tutur Amy Bardon dikutip laman WBAY.
Para perawat tersebut juga masih bekerja di HSHS St. Vincent Hospital dalam kondisi hamil. Hal ini terbukti dari pengumuman yang dilakukan oleh pihak rumah sakit dengan merilis sebuah foto ke 14 perawat yang sedang bekerja lengkap dengan pakaian perawat yang mereka pakai.
Dari foto yang dipublikasikan, ke 14 perawat tampak tersenyum bahagia sembari memperlihatkan perut masing-masing yang sudah terlihat membesar.
Bagi Bunda yang mau sharing soal parenting dan bisa dapat banyak giveaway, yuk join komunitas HaiBunda Squad. Daftar klik di SINI. Gratis!
(pri/pri)Simak video di bawah ini, Bun:
Tak Selalu Identik, Ini 8 Jenis Bayi Kembar dan Keistimewaannya
TOPIK TERKAIT
ARTIKEL TERKAIT
Berapa Lama Waktu Maksimal Ibu Hamil Naik Pesawat? Ini Penjelasannya
Panas yang Ekstrem Bisa Bahayakan Ibu Hamil? Ini Penjelasan Pakar Bun
Fenomena Cuaca Panas Bisa Berdampak Serius Pada Bumil, Waspadai Dehidrasi
6 Manfaat Ikan untuk Ibu Hamil, Termasuk Ikan Kakap
TERPOPULER
Kini Single Parent, 5 Potret Acha Septriasa Quality Time Bareng Sang Putri Bridgia di Australia
5 Potret Cantiknya Sophia Anak Kedua Yasmine Wildblood, Disebut Kembaran Sang Bunda
Cara Menanam Ubi di Taman Rumah, Bisa Panen 120 Hari
Influencer China Bergaya Glamor, Jadi Korban Penipuan Pacar hingga Menggelendang di Kamboja
7 Jenis Rasa Sakit saat Keguguran dan Cara Mengatasinya
REKOMENDASI PRODUK
3 Tips Jaga Pencernaan Anak saat Bepergian
Tim HaiBundaREKOMENDASI PRODUK
5 Rekomendasi Muted Lip Tint, Pas untuk Makeup Look Lembut
Amira SalsabilaREKOMENDASI PRODUK
10 Rekomedasi Susu Program Hamil untuk Dukung Keberhasilan Promil
Dwi Indah NurcahyaniREKOMENDASI PRODUK
Review Eomma Head to Toe Happiness, Sampo & Sabun Mandi untuk Perawatan Bayi
Firli NabilaREKOMENDASI PRODUK
5 Rekomendasi Lipstik Warna Muted, Ada Pilihan Bunda?
Amira SalsabilaTERBARU DARI HAIBUNDA
Kini Single Parent, 5 Potret Acha Septriasa Quality Time Bareng Sang Putri Bridgia di Australia
5 Potret Cantiknya Sophia Anak Kedua Yasmine Wildblood, Disebut Kembaran Sang Bunda
7 Jenis Rasa Sakit saat Keguguran dan Cara Mengatasinya
Cara Menanam Ubi di Taman Rumah, Bisa Panen 120 Hari
Influencer China Bergaya Glamor, Jadi Korban Penipuan Pacar hingga Menggelendang di Kamboja
FOTO
VIDEO
DETIK NETWORK
-
Insertlive
Buka Suara soal Alasan Doyan Selingkuh, Jule: Daehoon Suka KDRT
-
Beautynesia
Tes Kepribadian: Kucing atau Tikus yang Pertama Dilihat, Bisa Ungkap Sifat Dominan Dirimu!
-
Female Daily
Kembali Fit di Tahun Baru, Ini Rekomendasi Channel YouTube Dance Workout di Rumah!
-
CXO
GOT7 Rilis Album Baru, Persiapan Harus Lewat Video Call Karena Hal Ini
-
Wolipop
7 Potret Siraman Anak Tommy Soeharto, Tata Cahyani Curi Atensi Berkebaya Floral
-
Mommies Daily
Kuis: Pola Parenting Seperti Apa yang Paling Cocok untuk Kamu dan Suami?