MOM'S LIFE
5 Inspirasi Desain Ruang Tamu Rumah Minimalis Elegan dan Rapi
Mutiara Putri | HaiBunda
Selasa, 06 Apr 2021 03:01 WIBRuang tamu memberi kesan utama bagi orang yang datang ke rumah. Tentunya penting membuat ruang tamu yang cantik dan rapi.
Nah, ruang tamu di rumah minimalis ini memang harus terhindar dari kesan berantakan, Bunda. Selain itu, perabotan dan furnitur yang dipilih juga harus nyaman digunakan dan fungsional.
Mumpung ada banyak waktu di rumah, ini saatnya mendekorasi ulang ruang tamu, Bunda. Dilansir Elle Decor, berikut inspirasi desain ruang tamu rumah minimalis yang elegan dari rapi.
1. Minimalis yang berani
Kalau Bunda ingin sesuatu yang nggak biasa, seorang desainer, Lee F. Mindel, menyarankan untuk menggabungkan dua gaya. Sentuhan modern dan pop akan menjadi perpaduan yang sempurna untuk Bunda dan keluarga.
Lengkapi ruang tamu dengan sofa berkain bergamo dan meja samping ala tahun 1980-an, Bunda. Isi juga ruang tamu dengan permadani dan rak buku. Bunda juga bisa meletakkan koleksi vas bunga dan keramik di atas rak.
2. Gaya Jepang
Ruang tamu dengan desain yang mengadopsi gaya Jepang juga masih menjadi tren, Bunda. Ruangan dijamin jadi lebih elegan dan enggak pengap, lho.
Bunda bisa isi ruang tamu dengan sofa kulit dan plastik warna hitam putih. Kemudian tambahkan juga dengan permadani wol vintage ala tahun 1980-an.
Susun meja dan sofa seperti layaknya ruang tamu di jepang, dengan meja kayu yang rendah. Untuk dinding, beri hiasan litografi Jepang.
Untuk inspirasi desain ruang tamu lainnya, klik baca halaman berikutnya ya, Bunda.
Intip juga video rumah 'berhutan kayu' yang unik dan bikin betah pemiliknya berikut ini:
MINIMALIS RUSTIK HINGGA GAYA SWEDIA
Halaman Selanjutnya
Simak video di bawah ini, Bun:
Rumah Minimalis 4 Lantai: Pakai Lift & Kolam Renang di Lantai Paling Atas
TOPIK TERKAIT
ARTIKEL TERKAIT
8 Cara Bikin Ruang Tamu Rumah Minimalis yang Sempit Terlihat Lebih Mewah
7 Kombinasi Warna Menarik untuk Ruang Tamu di Rumah Minimalis
5 Tips Mendesain Ruang Tamu Formal agar Tak Terlihat Membosankan
5 Tips Mendekorasi Ruang Tamu Modern di Rumah Minimalis
TERPOPULER
6 Fakta Gaya WOT dalam Berhubungan Intim Suami Istri
Potret Rumah Ibunda Luna Maya di Pulau Rote, Menghadap Langsung ke Pantai
Serius Lindungi Anak, Negara Ini Larang Iklan Junk Food Sebelum Jam 9 Malam
Bukan Mandul, Kisah Bunda Sulit Hamil karena Ternyata 'Alergi Suami'
Kumpulan Resep dr. Zaidul Akbar untuk Obati Semua Penyakit dari Asam Urat-Kolesterol
REKOMENDASI PRODUK
8 Rekomendasi Yogurt untuk Ibu Hamil, Ketahui Risiko & Manfaatnya
Natasha ArdiahREKOMENDASI PRODUK
5 Rekomendasi Serum Vitamin C, Cerahkan Wajah Kusam dan Bikin Glowing
Amira SalsabilaREKOMENDASI PRODUK
3 Tips Jaga Pencernaan Anak saat Bepergian
Tim HaiBundaREKOMENDASI PRODUK
5 Rekomendasi Muted Lip Tint, Pas untuk Makeup Look Lembut
Amira SalsabilaREKOMENDASI PRODUK
10 Rekomendasi Susu Program Hamil untuk Dukung Keberhasilan Promil
Dwi Indah NurcahyaniTERBARU DARI HAIBUNDA
Intip Potret Diar Putri Danang DA & Istri Dokter, Usia 5 Bulan Sudah Diajak Syuting
6 Fakta Gaya WOT dalam Berhubungan Intim Suami Istri
Serius Lindungi Anak, Negara Ini Larang Iklan Junk Food Sebelum Jam 9 Malam
Cha Eun Woo Dituding Penggelapan Pajak Rp230 Miliar, Simak Detailnya!
Potret Rumah Ibunda Luna Maya di Pulau Rote, Menghadap Langsung ke Pantai
FOTO
VIDEO
DETIK NETWORK
-
Insertlive
Adegan Favorit Viggo Mortensen Pemeran Aragorn di Trilogi 'The Lord of the Rings'
-
Beautynesia
Ini yang Terjadi pada Tubuh Jika Makan Tahu Setiap Hari
-
Female Daily
Hermès H Mules: Sepatu Quiet Luxury yang Mulai Masuk Radar
-
CXO
GOT7 Rilis Album Baru, Persiapan Harus Lewat Video Call Karena Hal Ini
-
Wolipop
Viral Wanita Pakai Cairan Sperma Beku Suaminya untuk Skincare
-
Mommies Daily
Ekspektasi VS Realitas Pernikahan di Tahun Pertama, Apa Kata Mereka?