HaiBunda

MOM'S LIFE

Sisa THR Bunda Lebih Baik Dibelikan Emas-Reksa Dana-Saham Atau Kripto?

Mutiara Putri   |   HaiBunda

Selasa, 11 May 2021 16:00 WIB
Ilustrasi THR/Foto: iStock
Jakarta -

Tunjangan Hari Raya atau THR adalah hal yang wajib Bunda terima menjelang Hari Raya Idul Fitri, nih. Mendapatkan THR pasti sangat menyenangkan ya, Bunda. Terlebih jika kebutuhan lebaran Bunda sudah terpenuhi dan uang THR masih tersisa.

Daripada dibelanjakan untuk memenuhi keinginan dan bukannya kebutuhan Bunda, lebih baik menginvestasikan sisa uang THR nih, Bunda. Dijamin hasilnya akan lebih memuaskan.

Perencana keuangan independen, Ghita Argasasmita, mengatakan bahwa orang yang ingin berinvestasi dengan sisa THR harus memenuhi beberapa syarat nih, Bunda. Hal ini adalah sudah terpenuhinya dana darurat dan kebutuhan jangka pendeknya.


"Kalau teman-teman sudah memenuhi kebutuhan jangka pendek, sudah memenuhi dana darurat, kalau mau beli saham atau kripto ya boleh selama mengerti opportunity (kesempatan) dan risk (risiko)," katanya dalam program Investime CNBC Indonesia, Senin (10/5/2021).

Banner Pria Sopir di Arab/ Foto: HaiBunda

Ghina juga mengatakan bahwa berinvestasi dengan sisa uang THR tak bisa dilakukan oleh semua orang, Bunda. Setiap orang harus melihat keadaan finansial masing-masing karena tiap kondisi keuangan pasti berbeda.

"Ini tergantung dari financial check up-nya masing-masing. Karena kondisi orang berbeda-beda. Tidak ada patokan (untuk berinvestasi pada instrumen apa), tergantung kondisi keuangan masing-masing," lanjutnya.

Jika orang yang ingin berinvestasi belum memenuhi dana daruratnya, maka Ghina menyarankan untuk memasukkan sisa uang THR ke pos dana darurat, Bunda.

TERUSKAN MEMBACA KLIK DI SINI.

(mua/mua)

Simak video di bawah ini, Bun:

Makna Memaafkan dengan Hati yang Fitri

TOPIK TERKAIT

ARTIKEL TERKAIT

TERPOPULER

Sunat Anak Laki-Laki: Usia yang Tepat, Estimasi Biaya, Manfaat, Risiko & Perawatannya

Parenting ZAHARA ARRAHMA

Keseruan Wendy Cagur dan Keluarga Liburan di Korea Selatan, Ini 5 Potretnya

Parenting Nadhifa Fitrina

Kenali Ciri Stadium Awal Kanker Payudara dari Kulit Tubuh, Termasuk Tampak seperti Jeruk

Menyusui Amrikh Palupi

Seberapa Besar Peluang Hamil Anak Kembar dari 1 Embrio Melalui IVF? Simak Kata Ahli

Kehamilan Annisa Aulia Rahim

Cara Diet Aktor Korea Yoon Si Yoon untuk Turunkan BB 5 Kg dalam 1 Hari

Mom's Life Arina Yulistara

REKOMENDASI
PRODUK

TERBARU DARI HAIBUNDA

Khayru Putra Gunawan Sudrajat Kerap Dibully saat Kecil, Kini Sudah Kuliah di Australia

Sunat Anak Laki-Laki: Usia yang Tepat, Estimasi Biaya, Manfaat, Risiko & Perawatannya

Kenali Ciri Stadium Awal Kanker Payudara dari Kulit Tubuh, Termasuk Tampak seperti Jeruk

Seberapa Besar Peluang Hamil Anak Kembar dari 1 Embrio Melalui IVF? Simak Kata Ahli

Keseruan Wendy Cagur dan Keluarga Liburan di Korea Selatan, Ini 5 Potretnya

FOTO

VIDEO

DETIK NETWORK