MOM'S LIFE
Mommy ASF Move On Usai Drama Pilu 'Layangan Putus', Begini Caranya
Muhayati Faridatun | HaiBunda
Kamis, 27 May 2021 16:34 WIBBunda masih ingat dengan sosok Mommy ASF 'Layangan Putus'? Ya, penulis cerita yang viral di media sosial, pada akhir 2019, itu kini tinggal di Kota Malang, Jawa Timur.
Pemilik nama lengkap Eka Nur Prasetyawati ini meninggalkan Bali dan memboyong keempat anaknya, Ammar (10), Rayyan (8), Salman (6), dan Abdillah (4). Kedua orang tuanya pun turut pindah ke Malang, namun berbeda rumah.
"Sudah pindah ke Malang, anak-anak juga sekolah di Malang, orang tua saya juga sudah ikut ke Malang, jadi ngumpul di sini," kata Mommy ASF, saat Intimate Interview HaiBunda via Zoom baru-baru ini.
Ya, setelah bercerai pada 2019, Mommy ASF sudah setahun lebih tinggal di Malang. Selain sebagai ibu rumah tangga, wanita yang hobi menulis ini ternyata berprofesi sebagai dokter hewan, Bunda.
"Masih aktif di kedokteran hewan," ucap single mother yang merupakan pemilik Luna Pethouse ini.
Sibuk mengurus keempat anak, lalu menjalani profesi sebagai dokter hewan, Mommy ASF ternyata masih punya waktu senggang lho. Ia punya cara tersendiri untuk menikmati me time yakni dengan menulis.
Apa saja yang ia curhatkan lewat tulisan? Bunda simak yuk cerita Mommy ASF selengkapnya, dalam video Intimate Interview di bawah ini.
TOPIK TERKAIT
ARTIKEL TERKAIT
Mommy ASF Bikin Novel Layangan Putus Jilid 2, Beri Bocoran Sedikit Isi Ceritanya
Mommy ASF bakal Pergi ke Cappadocia, Impian di Layangan Putus Terwujud
Mengharukan, Impian Mommy ASF Layangan Putus ke Cappadocia Terwujud
Mommy ASF 'Layangan Putus': Walau Menderita & Sakit Tetap Berjuang Bangkit
TERPOPULER
Momen Kedekatan Prilly Latuconsina & Keluarga Gunawan Sudrajat, Kini Dianggap Anak 'Bungsu'
Momen Amaira Anak Farah Quinn Jago Main Golf Sejak Usia 5 Tahun, Intip Potretnya
15 Tanaman Anti Nyamuk di Rumah dan Outdoor
Atalia Praratya Ajak Warga Siapkan Tas Siaga Bencana, Intip Isinya yang Wajib Ada
Cara Membuat Bayi Aktif agar Dapat Tidur Lebih Nyenyak Tidur di Malam Hari
REKOMENDASI PRODUK
3 Tips Jaga Pencernaan Anak saat Bepergian
Tim HaiBundaREKOMENDASI PRODUK
5 Rekomendasi Muted Lip Tint, Pas untuk Makeup Look Lembut
Amira SalsabilaREKOMENDASI PRODUK
10 Rekomendasi Susu Program Hamil untuk Dukung Keberhasilan Promil
Dwi Indah NurcahyaniREKOMENDASI PRODUK
Review Eomma Head to Toe Happiness, Sampo & Sabun Mandi untuk Perawatan Bayi
Firli NabilaREKOMENDASI PRODUK
5 Rekomendasi Lipstik Warna Muted, Ada Pilihan Bunda?
Amira SalsabilaTERBARU DARI HAIBUNDA
Momen Kedekatan Prilly Latuconsina & Keluarga Gunawan Sudrajat, Kini Dianggap Anak 'Bungsu'
Momen Amaira Anak Farah Quinn Jago Main Golf Sejak Usia 5 Tahun, Intip Potretnya
15 Tanaman Anti Nyamuk di Rumah dan Outdoor
Cara Membuat Bayi Aktif agar Dapat Tidur Lebih Nyenyak Tidur di Malam Hari
7 Mitos Kesuburan yang Harus Berhenti Dipercaya, Penting saat Program Hamil
FOTO
VIDEO
DETIK NETWORK
-
Insertlive
Baru Terungkap, Manohara Bongkar Sering Dibawa Ibu ke Dukun
-
Beautynesia
Tes Kepribadian: 2 Bentuk Lengkungan Kaki Bisa Ungkap Sifat Tersembunyi dan Prospek Karier, Cek!
-
Female Daily
“Nyawa” Tim HR Female Daily ada di dalam Tas Ini! Penasaran?
-
CXO
GOT7 Rilis Album Baru, Persiapan Harus Lewat Video Call Karena Hal Ini
-
Wolipop
7 Foto Kebersamaan Ria Ricis & YouTuber Malaysia yang Sedang Jadi Sorotan
-
Mommies Daily
Baru Menikah & Langsung Hamil? Ini 9 Hal Penting yang Wajib Dibahas Bareng Suami