HaiBunda

MOM'S LIFE

Dihina-dina Hater, Begini Respons Mbok De Nikahi Brondong Jerman Seusia Anaknya

Asri Ediyati   |   HaiBunda

Jumat, 24 Dec 2021 23:20 WIB
Mbok De dan suami bule/ Foto: YouTube Sandra JaminB
Jakarta -

Fenomena cyberbullying oleh hater semakin banyak ditemui saat ini ya, Bunda. Namun, YouTuber Sandra Jamin alias MboDe ini tak tinggal diam dengan hater yang terus membully-nya. Bagi Bunda yang belum tahu Mbok De atau MboDe adalah wanita Indonesia yang nikahi brondong Jerman, seusia anaknya.

Sejak menjadi vlogger, MboDe pun curhat menjadi bulanan netizen di YouTube. Salah satunya video saat ia makan bersama suami. Sempat-sempatnya netizen mengatai sang suami bule jelek di kolom komentar.

"Gapapa guys, wes biasa, yang mbully ya mbully terus. Apapun yang kau lakukan guys," ucap MboDe, dilansir kanal YouTube-nya.


"Bully orang tuh suatu hobi ya?"

Di lain video, MboDe lagi-lagi curhat, ia dihina-dina hater. Ia disebut tak pendidikan dan tidak layak bekerja di Jerman.

"Kemarin itu aku dibully orang itu guys, sampai habis-habisan dia bilang aku ini orang yang enggak berpendidikan, aku ini orang yang tidak, pokoknya tidak layak di mata dia gitu ya," kata wanita yang bekerja sebagai pengelola kantin di Jerman ini.

MboDe pun menegaskan pada hater-nya bahwa ia tidak pernah menyusahkan orang lantaran ia sendiri terlahir dari keluarga yang susah. Sedari dahulu, MboDe sudah banting tulang untuk keluarga sehingga tak bisa sekolah.

"Aku dari dahulu, aku akuin guys aku ini enggak sekolah. Dari dahulu aku sudah bilang, aku ini dari desa Blora, yang banyak kayu jati itu guys. Itu lah aku dilahirkan, wong ndeso, tidak sekolah, tapi satu hal guys, aku memang enggak sekolah," kata MboDe kesal.

"Bukan berarti aku ini orang terbodoh di dunia ini. Enggak guys, Tuhan Maha Kuasa Maha Adil, aku enggak sekolah tapi aku bisa bekerja seperti orang-orang yang sekolah ya. Aku dikasih kepercayaan di sini, megang kantin di wilayah Jerman Barat ini walaupun dikatai manusia enggak layak di bumi ini."

Baca kelanjutannya di halaman berikutnya, Bunda.



(aci/som)
PESAN MBOK DE UNTUK HATER

PESAN MBOK DE UNTUK HATER

Halaman Selanjutnya

Simak video di bawah ini, Bun:

Mbok De, YouTuber yang Bersuamikan Bule Seumuran Anaknya

TOPIK TERKAIT

ARTIKEL TERKAIT

TERPOPULER

Kompak Banget, Potret Nikita Willy dan Nona Willy Liburan Bareng Suami dan Anak ke Jepang

Mom's Life Nadhifa Fitrina

KPR Lunas, Andhara Early Gunting Semua Kartu Kredit agar Tak Lagi Berutang dan Hindari Riba

Mom's Life Annisa Karnesyia

Pesona Moka Fang Istri Aaron Kwok Setelah Melahirkan Anak Ketiga, Tunai Pujian Bun

Kehamilan Annisa Karnesyia

Mengenal Protein Energy Ratio dan Pentingnya untuk Tumbuh Kembang Anak

Parenting Nadhifa Fitrina

Pindah ke Australia, Begini Persiapan Indra Bekti dan Aldila Jelita

Mom's Life Amira Salsabila

REKOMENDASI
PRODUK

TERBARU DARI HAIBUNDA

73 Lagu Rohani Kristen Terbaik dan Terpopuler, Penyembahan & Pujian Syukur

Kompak Banget, Potret Nikita Willy dan Nona Willy Liburan Bareng Suami dan Anak ke Jepang

Mengenal Protein Energy Ratio dan Pentingnya untuk Tumbuh Kembang Anak

Pesona Moka Fang Istri Aaron Kwok Setelah Melahirkan Anak Ketiga, Tunai Pujian Bun

7 Cara Menghadapi Mertua Egois yang Selalu Memaksakan Kehendak

FOTO

VIDEO

DETIK NETWORK