MOM'S LIFE
Meski Murah, Jangan Beli Barang Bekas untuk 6 Perabotan Rumah Ini ya Bun!
Arina Yulistara | HaiBunda
Jumat, 17 Sep 2021 03:00 WIBMungkin Bunda sering membeli barang bekas yang memberikan kesan vintage dan hemat budget tentunya. Tidak hanya berupa busana tapi juga perabotan rumah tangga.
Barang-barang besar seperti sofa dan meja terpikir untuk mencari yang bekas saja agar menambah kesan klasik dan harganya pun bisa lebih terjangkau.
Jika hal tersebut ada di benak Bunda, pikirkan kembali. Mengutip dari Real Homes, Bunda tak disarankan membeli barang-barang bekas untuk sejumlah perabotan rumah tangga.
Salah satu alasannya tentu terkait kesehatan Bunda. Akan lebih baik jika membeli perabotan rumah tangga yang baru demi menjaga kesehatan selama pandemi.
Yuk simak deretan perabotan rumah tangga yang tidak disarankan beli bekas. Bunda lebih dianjurkan membeli barang baru untuk sederet perabotan rumah di bawah ini.
1. Sofa
Perabotan rumah pertama yang paling tidak dianjurkan membeli bekas adalah sofa atau kursi berlapis kain maupun kulit. Sofa selalu tertutup kain dan hampir tidak mungkin dicuci.
“Kecuali jika sangat akrab dengan pemilik perabotan sebelumnya. Furniture berlapis kain bisa penuh dengan bakteri jahat, tungau, hingga kutu busuk,” ujar pakar kebersihan Heather Barrigan dari MyJobQuote.co.uk.
2. Bantal berbulu
Bantal bisa membuat penampilan kamar tidur terlihat mahal, terutama jika Bunda lapisannya berbulu. Beberapa bantal sengaja tidak dicuci karena khawatir rusak.
Bantal busa atau lateks juga tidak bisa dicuci. Mengapa bantal tak disarankan beli bekas? Karena saat tidur, bantal bisa menampung air liur, keringat, air mata, kutu, hingga bakteri lainnya. Bunda dianjurkan membeli bantal baru dibanding bekas.
“Bantal bulu yang berumur satu tahun bisa menampung hingga 17 jenis jamur berbeda,” ujar Heather.
3. Panggangan BBQ
Mengapa panggangan BBQ tak disarankan membeli bekas? Ini bisa mengurangi risiko terkena penyakit menular yang berasal dari bakteri.
Belum lagi jika panggangan BBQ sudah berkarat maka bisa mempengaruhi kesehatan Bunda. Oleh sebab itu, akan lebih baik kalau Bunda membeli panggangan baru bukan bekas orang lain.
“Karat bisa menempel pada makanan. Meskipun ini mungkin tidak masalah setelah satu kali makan tapi kalau terus-menerus bisa berbahaya untuk saluran usus Bunda,” kata Heather.
Baca Juga : 5 Cara Mengusir Tikus dari Dalam Rumah |
Bersih-bersih rumah sambil bakar kalori? Bisa Bunda, lakukan ini saja:
PERABOTAN RUMAH YANG TAK DISARANKAN BELI BEKAS: KARPET!
Halaman Selanjutnya
TOPIK TERKAIT
ARTIKEL TERKAIT
Tanyakan 5 Hal Ini ke Penjual Saat Belanja Furnitur Preloved di Internet buat Isi Rumah
8 Tips Desain Rumah Minimalis di Lahan Sempit Tak Kuras Bujet
Tips Miliki Rumah Asri dan Nyaman Meski Lahan Kecil
4 Hal Penting Saat Mendesain Taman agar Tampilannya Indah & Asri
TERPOPULER
Unggahan Tasya Farasya Usai Resmi Cerai Ramai Dikomentari, Intip Potretnya
7 Artis Perempuan Indonesia Berprestasi di Bidang Akademik, Sekolah hingga S3
8 Obrolan Ringan yang Sering Dipakai Orang dengan Kecerdasan Emosional Tinggi
Putri Isnari Tak Alami Ngidam di Kehamilan Pertama tapi Jadi Sensitif & Mood Swing
Benarkah Minuman Isotonik Bisa Memicu Kontraksi Jelang Persalinan?
REKOMENDASI PRODUK
10 Susu Penambah Nafsu Makan Anak untuk Mengoptimalkan Berat Badan
Azhar HanifahREKOMENDASI PRODUK
9 Rekomendasi Parfum untuk Ibu Hamil yang Aman Digunakan
Dwi Indah NurcahyaniREKOMENDASI PRODUK
10 Rekomendasi Body Lotion Bayi yang Wanginya Tahan Lama, Aman & Lembapkan Kulit Si Kecil
Nadhifa FitrinaREKOMENDASI PRODUK
7 Rekomendasi Makeup Palette Lengkap untuk Sehari-hari
Amira SalsabilaREKOMENDASI PRODUK
15 Rekomendasi Test Pack yang Tersedia di Apotek dan Harganya
Dwi Indah NurcahyaniTERBARU DARI HAIBUNDA
73 Lagu Rohani Kristen Terbaik dan Terpopuler, Penyembahan & Pujian Syukur
Cegah Pernikahan Dini Terjadi, Psikolog Ungkap Pentingnya Peran Keluarga pada Anak
Unggahan Tasya Farasya Usai Resmi Cerai Ramai Dikomentari, Intip Potretnya
8 Obrolan Ringan yang Sering Dipakai Orang dengan Kecerdasan Emosional Tinggi
Putri Isnari Tak Alami Ngidam di Kehamilan Pertama tapi Jadi Sensitif & Mood Swing
FOTO
VIDEO
DETIK NETWORK
-
Insertlive
Andre Rosiade Pamer Oleh-oleh dari Pratama Arhan yang Baru Pulang ke Indonesia
-
Beautynesia
5 Universitas Terbaik di Indonesia Versi QS World University Rankings 2026
-
Female Daily
KAWS WINTER, Kolaborasi UNIQLO dan KAWS dengan Sentuhan Seni yang Ikonis!
-
CXO
GOT7 Rilis Album Baru, Persiapan Harus Lewat Video Call Karena Hal Ini
-
Wolipop
Kolaborasi Tak Terduga Vivienne Westwood x Manga NANA Rilis Gaya Punk Feminin
-
Mommies Daily
7 Pesan Film Dopamin: Angga Yunanda dan Shenina Cinnamon Hadapi Godaan Uang Miliaran