MOM'S LIFE
5 Rekomendasi Tempat Makan Ramah Anak di Tangerang untuk Libur Akhir Pekan
Mutiara Putri | HaiBunda
Minggu, 05 Dec 2021 08:15 WIBSi Kecil dan Ayahnya sudah mulai memiliki kesibukan masing-masing ya, Bunda? Karena itu, Bunda perlu berlibur bersama keluarga di akhir pekan, nih.
Berlibur enggak melulu tentang pergi ke pantai, taman bermain, atau pegunungan, Bunda. Hanya dengan makan siang bersama di restoran, Bunda dan keluarga juga sudah bisa bersenang-senang bersama.
Ada banyak restoran ramah anak yang bisa Bunda kunjungi, nih. Enggak hanya punya rasa makanan yang lezat, Bunda juga bisa mengajak Si Kecil bermain, lho.
Rekomendasi tempat makan ramah anak di Tangerang
Tangerang adalah salah satu kota yang punya banyak tempat makan keluarga nih, Bunda. Kalau Bunda bingung memilihnya, berikut ini Bubun bantu rangkumkan beberapa rekomendasi tempat makan ramah anak untuk Bunda.
1. Taman Santap Rumah Kayu
Taman Santap Rumah Kayu merupakan salah satu restoran ramah anak yang menjadi favorit di kawasan Serpong, Tangerang, Bunda. Dilihat dari laman Instagram @rumahkayuserpong, Bunda bisa mengunjungi restoran ini setiap hari mulai dari pukul 10:00 pagi sampai 21:00 malam.
Restoran ini memiliki nuansa alam yang sangat indah, Bunda. Karena itu, restoran ini cocok banget dijadikan tempat refreshing di akhir pekan.
Untuk makanannya, Bunda juga enggak perlu khawatir, nih. Berbagai menu yang disediakan oleh Taman Santap Rumah Kayu enggak akan menguras kantong Bunda, kok. Bunda hanya perlu merogoh kocek di bawah Rp100.000 per anggota keluarga.
2. Lubana Sengkol
Bunda dan keluarga punya hobi memancing? Kalau begitu, Lubana Sengkol bisa menjadi pilihan di akhir pekan, nih. Dilihat dari laman Instagram @lubanasengkol, mereka menyediakan tempat makan yang dilengkapi dengan area pemancingan dan outbound, lho.
Lubana Sengkol buka setiap pukul 09:00 pagi sampai 18:00 sore, Bunda, Kalau ingin coba mengunjunginya, Bunda harus sesuaikan waktu berkunjung dengan jam operasional mereka, ya.
Enggak hanya itu, menu yang ditawarkan oleh Lubana Sengkol juga beragam nih, Bunda. Kalau mau, Bunda juga bisa memesan paket keluarga hanya dengan harga sekitar Rp625.000 untuk 10 orang.
Masih ingin melihat rekomendasi tempat makan lainnya? Klik baca halaman berikutnya yuk, Bunda.
Bunda, simak juga video resep corn dog renyah dan lezat ala Chef Steby berikut ini:
REKOMENDASI TEMPAT MAKAN RAMAH ANAK DI TANGERANG
Halaman Selanjutnya
Simak video di bawah ini, Bun:
7 Rekomendasi Primer untuk Menyamarkan Pori-Pori & Makeup Tahan Lama
TOPIK TERKAIT
ARTIKEL TERKAIT
Bun, Pahami 4 Jenis Asuransi Unit Link Sebelum Investasi
Catat Bunda, 5 Rekomendasi Klinik Umum di Jakarta Pusat
5 Rekomendasi Kuliner Khas Nusantara di Jakarta Selatan
6 Rekomendasi Klinik Umum di Jakarta Selatan
TERPOPULER
KPR Lunas, Andhara Early Gunting Semua Kartu Kredit agar Tak Lagi Berutang dan Hindari Riba
Pesona Moka Fang Istri Aaron Kwok Setelah Melahirkan Anak Ketiga, Tunai Pujian Bun
Mengenal Protein Energy Ratio dan Pentingnya untuk Tumbuh Kembang Anak
Pindah ke Australia, Begini Persiapan Indra Bekti dan Aldila Jelita
Kompak Banget, Potret Nikita Willy dan Nona Willy Liburan Bareng Suami dan Anak ke Jepang
REKOMENDASI PRODUK
10 Susu Penambah Nafsu Makan Anak untuk Mengoptimalkan Berat Badan
Azhar HanifahREKOMENDASI PRODUK
9 Rekomendasi Parfum untuk Ibu Hamil yang Aman Digunakan
Dwi Indah NurcahyaniREKOMENDASI PRODUK
10 Rekomendasi Body Lotion Bayi yang Wanginya Tahan Lama, Aman & Lembapkan Kulit Si Kecil
Nadhifa FitrinaREKOMENDASI PRODUK
7 Rekomendasi Makeup Palette Lengkap untuk Sehari-hari
Amira SalsabilaREKOMENDASI PRODUK
15 Rekomendasi Test Pack yang Tersedia di Apotek dan Harganya
Dwi Indah NurcahyaniTERBARU DARI HAIBUNDA
73 Lagu Rohani Kristen Terbaik dan Terpopuler, Penyembahan & Pujian Syukur
Kompak Banget, Potret Nikita Willy dan Nona Willy Liburan Bareng Suami dan Anak ke Jepang
Mengenal Protein Energy Ratio dan Pentingnya untuk Tumbuh Kembang Anak
Pesona Moka Fang Istri Aaron Kwok Setelah Melahirkan Anak Ketiga, Tunai Pujian Bun
7 Cara Menghadapi Mertua Egois yang Selalu Memaksakan Kehendak
FOTO
VIDEO
DETIK NETWORK
-
Insertlive
Atalia Praratya Tak Kuasa Tahan Tangis Curhat Diterpa Badai Ujian Hidup
-
Beautynesia
5 Tanda Rumah yang Dapat Tunjukkan Penghuninya Dilanda Stres
-
Female Daily
Dreamgirls The Musical oleh Glitz Production Hadirkan Sentuhan Pesona Broadway di Jakarta
-
CXO
GOT7 Rilis Album Baru, Persiapan Harus Lewat Video Call Karena Hal Ini
-
Wolipop
Potret Cantik 'Dewi eSports' yang Curi Perhatian di Acara LoL Worlds 2025
-
Mommies Daily
Kenalan dengan Gaya Bercinta Sagitarius, Penuh Petualangan dan Seru!