MOM'S LIFE
7 Tanaman Hias Paling Populer 2021, Ada Tanaman Indoor & Outdoor Bun
Mutiara Putri | HaiBunda
Jumat, 17 Dec 2021 04:00 WIBSelama tahun 2021, tanaman hias menjadi salah satu ornamen yang tak bisa dilewatkan dalam mendekorasi rumah. Tak hanya itu, tanaman hias juga memiliki banyak manfaat seperti membersihkan sirkulasi udara dan menghilangkan stres.
Ada banyak jenis tanaman hias yang menjadi tren selama tahun 2021, Bunda. Mulai dari yang harganya selangit, berdaun lebar, berwarna cantik, hingga berukuran kecil.
Biasanya, banyak orang merawat tanaman hias outdoor agar rumah bisa terlihat lebih menarik. Namun, ternyata ada pula jenis tanaman hias indoor yang menjadi populer sehingga sangat diminati.
Tanaman hias outdoor paling populer
Tanaman hias outdoor biasanya memerlukan sinar matahari lebih banyak, Bunda. Tak hanya itu, warna tanaman hias outdoor juga lebih cerah daripada tanaman hias indoor. Berikut ini deretan tanamannya.
1. Monstera
Tanaman hias monstera merupakan salah satu tanaman hias paling dicari selama tahun 2021, Bunda. Selain bentuknya yang sangat unik, tanaman ini juga memiliki nilai jual yang sangat tinggi, terlebih untuk jenis variegata, lho.
Mengutip dari laman Apartment Therapy, tanaman hias monstera adalah tanaman hias yang tahan akan kekeringan dan bisa tumbuh subur dengan cahaya yang rendah. Meski begitu, ukurannya yang besar membuat monstera kerap dijadikan tanaman hias outdoor.
2. Aloe vera
Bunda merupakan orang yang suka merawat kecantikan kulit? Kalau begitu, Bunda pasti sudah tidak asing lagi dengan tanaman hias aloe vera atau lidah buaya.
Tanaman hias ini merupakan tanaman outdoor yang bisa memberikan banyak manfaat, Bunda. Tak hanya bisa melembapkan kulit, aloe vera juga bisa dijadikan sebagai obat untuk menenangkan kulit yang terbakar hingga mengurangi tanda-tanda penuaan.
3. Calathea
Mengutip dari laman Just Service, calathea kerap disebut juga sebagai tanaman doa. Bagian daunnya memiliki detail yang rumit namun tetap indah.
Calathea memiliki warna daun bernuansa hijau dan merah tua yang cantik. Meski begitu, calathea juga terdiri dari berbagai jenis yang sama-sama populer.
4. Anthurium
Tanaman hias anthurium menyukai cahaya yang terang namun tidak langsung, Bunda. Karena itu, tanaman ini paling cocok jika ditanam di luar rumah.
Anthurium juga dikenal sebagai tanaman bunga flamingo atau laceleaf. Tanaman cantik ini berasal dari alam liar di daerah hangat seperti Amerika Selatan dan Karibia.
Tak hanya tanaman hias outdoor, ada pula tanaman hias indoor paling populer di 2021 nih, Bunda. Klik baca halaman berikutnya, yuk!
Bunda, saksikan juga video manfaat garam untuk tanaman berikut ini:
KAKTUS MINI HINGGA EUCALYPTUS
Halaman Selanjutnya
Simak video di bawah ini, Bun:
Hati-Hati, Bun! 5 Tanaman Ini Mudah Stres saat Dipindahkan
TOPIK TERKAIT
ARTIKEL TERKAIT
7 Tanaman Hias Indoor yang Bunuh Virus dan Bakteri di Udara
5 Tanaman Hias Indoor Pembersih Udara yang Bisa Percantik Rumah
5 Tanaman Hias Terbaik untuk Kamar Tidur, Salah Satunya Peace Lily Bun
4 Tips Membedakan Tanaman Hias Indoor dan Outdoor, Tekstur Daun hingga Kebutuhan Air
TERPOPULER
8 Barang yang Tidak Boleh Disimpan di Lemari Pakaian Menurut Pakar
5 Potret Raisa di Premiere Wicked: For Good, Tunjukkan Karya Zalina pada Ariana Grande
5 Cara Melihat Chat Whatsapp yang Telah Dihapus di HP Pasangan
Penuh Haru, Aline Adita Bagikan Perjalanan Kehamilan dari Trimester 1 hingga Melahirkan
Andhara Early Gunting Kartu Kredit Usai KPR Lunas, Tak Ingin Berutang dan Riba
REKOMENDASI PRODUK
10 Susu Penambah Nafsu Makan Anak untuk Mengoptimalkan Berat Badan
Azhar HanifahREKOMENDASI PRODUK
9 Rekomendasi Parfum untuk Ibu Hamil yang Aman Digunakan
Dwi Indah NurcahyaniREKOMENDASI PRODUK
10 Rekomendasi Body Lotion Bayi yang Wanginya Tahan Lama, Aman & Lembapkan Kulit Si Kecil
Nadhifa FitrinaREKOMENDASI PRODUK
7 Rekomendasi Makeup Palette Lengkap untuk Sehari-hari
Amira SalsabilaREKOMENDASI PRODUK
15 Rekomendasi Test Pack yang Tersedia di Apotek dan Harganya
Dwi Indah NurcahyaniTERBARU DARI HAIBUNDA
73 Lagu Rohani Kristen Terbaik dan Terpopuler, Penyembahan & Pujian Syukur
5 Potret Raisa di Premiere Wicked: For Good, Tunjukkan Karya Zalina pada Ariana Grande
5 Cara Melihat Chat Whatsapp yang Telah Dihapus di HP Pasangan
15 SD Terbaik di Indonesia dengan Jumlah Peserta Didik Berprestasi Terbanyak
8 Barang yang Tidak Boleh Disimpan di Lemari Pakaian Menurut Pakar
FOTO
VIDEO
DETIK NETWORK
-
Insertlive
Bakal Nikah, Boiyen Bagikan Foto Prewedding dengan Kekasih
-
Beautynesia
Line Up MMA 2025 Resmi Rilis, Ada G-Dragon hingga EXO
-
Female Daily
WAJIB CATAT! Ini 3 Tips Memilih Sunscreen untuk Kulit Berjerawat!
-
CXO
GOT7 Rilis Album Baru, Persiapan Harus Lewat Video Call Karena Hal Ini
-
Wolipop
Ini Alasan Banyak Wanita Mulai Rayakan Perceraian seperti Tasya Farasya
-
Mommies Daily
8 Rekomendasi Lipstik Terbaik untuk Bibir Kering, Nggak Cracky Lagi!