MOM'S LIFE
4 Prediksi Shio Anjing di Tahun 2022, Cuan Melimpah Namun Tetap Waspada
Mutiara Putri | HaiBunda
Senin, 31 Jan 2022 10:52 WIBTahun Macan Air disebut juga sebagai tahun kebangkitan oleh beberapa orang, Bunda. Hal ini lantaran banyak di antara 12 shio yang mulai lelah dengan adanya masa pandemi dan mencoba untuk memulai kembali rencananya yang sebelumnya gagal.
Setiap shio memiliki prediksi keberuntungan yang berbeda-beda. Meski begitu, ada beberapa shio yang diprediksi memiliki nasib baik. Salah satunya adalah Shio Anjing.
Di tahun 2022, orang yang lahir dengan Shio Anjing akhirnya bisa menyingkirkan nasib buruk yang menempel di tahun sebelumnya, Bunda. Tahun ini, Shio Anjing akan pulih sehingga mendapatkan kunjungan dari bintang keberuntungan.
Prediksi Shio Anjing tahun 2022
Meski memiliki banyak keberuntungan, sayangnya Shio Anjing mendapatkan nasib yang buruk dalam segi kesehatan, Bunda. Kalau Bunda ingin tahu prediksinya, berikut ini Bubun bantu rangkumkan dari lama Your Chinese Astrology.
1. Kesehatan
Pada tahun 2022, Shio Anjing akan mendapatkan nasib buruk pada kesehatannya, Bunda. Bintang-bintang seperti Bai Hu, Fei Lian, dan Huang Fan, bertanggung jawab atas cedera fisik atau pendarahan. Tak hanya itu, bintang-bintang ini juga bertanggung jawab atas kesehatan emosional dan mental yang buruk.
Karena hal ini, Shio Anjing rentan mendapatkan serangan dari hewan dan pendarahan. Bintang Fei Lian sendiri adalah bintang yang kerap mendominasi peristiwa kecelakaan.
Bintang Huang Fan adalah bintang yang bertanggung jawab atas emosi, terutama dampak negatif pada kesehatan mental. Karena itu, tahun ini Shio Anjing cenderung akan merasa kesepian dan tertekan. Dalam kasus yang lebih parah, Shio Anjing juga akan menderita insomnia.
2. Kekayaan
Tahun 2022 ini Shio Anjing akan mendapatkan penghasilan yang baik karena keberuntungan dalam finansial dibawa oleh bintang keberuntungan, Bunda. Bintang keberuntungan Hua Gai akan mendominasi bakat dan kreasi sehingga bisa membantu Shio Anjing terlibat dalam projek dan memperoleh pendapatan yang besar.
Meski begitu, bintang ini tidak akan membantu Bunda mendapatkan banyak pergerakan dalam hal bisnis atau penjualan. Sebaliknya, orang-orang yang terlibat dalam bisnis memiliki sifat yang sombong. Ketika mereka berinvestasi, mereka tidak akan mendengarkan nasihat dari siapapun.
Shio Anjing yang memiliki kecenderungan seperti ini akan mengalami kehilangan kekayaan, Bunda. Sementara itu, dalam penghasilan paruh waktu, tidak ada bintang yang akan mendukung mereka di tahun ini.
Klik baca halaman berikutnya untuk melihat prediksi lainnya yuk, Bunda.
Bunda, simak juga video zodiak paling cuan di tahun 2022 berikut ini:
PREDIKSI HUBUNGAN PERCINTAAN DAN KARIER
Halaman Selanjutnya
TOPIK TERKAIT
ARTIKEL TERKAIT
Prediksi Shio Anjing 2024: Karier Kurang Baik, Tapi Kesehatan Tetap Prima
7 Shio Punya Uang Melimpah di 2022, Beruntung dalam Karier Bun!
7 Shio yang Punya Karier Cemerlang di Tahun 2022, Dapat Promosi & Naik Gaji Bun
7 Shio Paling Beruntung di Tahun 2022, Kariernya Diprediksi Cemerlang Bun
TERPOPULER
Andhara Early Gunting Kartu Kredit Usai KPR Lunas, Tak Ingin Berutang dan Riba
Ariana Grande Diserang Penyusup di Karpet Merah Premier Film, Pelaku Sering Lakukan Aksi Serupa
Momen Persalinan Ketiga Evi Masamba, Intip Potretnya Pakai Makeup hingga Aktif Bergerak
7 Penyebab Doa Tidak Terkabul
Unggahan Tasya Farasya Usai Resmi Cerai Ramai Dikomentari, Intip Potretnya
REKOMENDASI PRODUK
10 Susu Penambah Nafsu Makan Anak untuk Mengoptimalkan Berat Badan
Azhar HanifahREKOMENDASI PRODUK
9 Rekomendasi Parfum untuk Ibu Hamil yang Aman Digunakan
Dwi Indah NurcahyaniREKOMENDASI PRODUK
10 Rekomendasi Body Lotion Bayi yang Wanginya Tahan Lama, Aman & Lembapkan Kulit Si Kecil
Nadhifa FitrinaREKOMENDASI PRODUK
7 Rekomendasi Makeup Palette Lengkap untuk Sehari-hari
Amira SalsabilaREKOMENDASI PRODUK
15 Rekomendasi Test Pack yang Tersedia di Apotek dan Harganya
Dwi Indah NurcahyaniTERBARU DARI HAIBUNDA
73 Lagu Rohani Kristen Terbaik dan Terpopuler, Penyembahan & Pujian Syukur
Penuh Haru, Aline Adita Bagikan Perjalanan Kehamilan dari Trimester 1 hingga Melahirkan
Jangan Bilang 'Tidak', Ini 5 Cara Profesional Menolak Tugas di Luar Tanggung Jawab
5 Penyebab Rambut Bayi Baru Lahir Rontok dan Cara Mengatasinya
Australia Blokir Medsos untuk Remaja di Bawah 16 Th, Pelanggara Bisa Didenda Rp544 M
FOTO
VIDEO
DETIK NETWORK
-
Insertlive
Premier 'Wicked 2', Ariana Grande Tiba-tiba Diserang Pria Tak Dikenal
-
Beautynesia
3 Kepribadian Paling Menonjol dari Anak yang Lahir di Bulan November
-
Female Daily
Kenalan dengan Bleph Bun, Tren Rambut yang Lagi Digemari Selebriti Hollywood!
-
CXO
GOT7 Rilis Album Baru, Persiapan Harus Lewat Video Call Karena Hal Ini
-
Wolipop
Rahasia Sydney Sweeney Turunkan 13 Kg dalam 7 Minggu, Bukan Pakai Ozempic
-
Mommies Daily
7 Pesan Film Dopamin: Angga Yunanda dan Shenina Cinnamon Hadapi Godaan Uang Miliaran