MOM'S LIFE
5 Kota Paling Sepi di Dunia, Warganya Dikit Banget Bun!
Amira Salsabila | HaiBunda
Selasa, 06 Sep 2022 17:10 WIBTahukah Bunda? Di belahan dunia ini ada beberapa kota yang dianggap sebagai kota paling sepi, lho. Hal ini dikarenakan beberapa faktor yang menyebabkan kota tersebut jarang ditinggali penduduk atau dikunjungi oleh wisatawan.
Faktor lainnya bisa juga karena negara-negara ini memiliki lokasi geografis yang terbatas, yang berarti mereka tidak dapat menampung lebih banyak penduduk karena ruang dan sumber daya yang terbatas.
Banyak faktor lainnya yang menyebabkan kota tersebut menjadi sepi dan jarang penduduk. Namun, dibalik julukannya itu, beberapa kota berikut ini tentunya juga memiliki keindahan yang akan menarik perhatian.
Lalu, kota mana saja yang dianggap sebagai kota paling sepi di dunia? Yuk, simak berikut ini, ya, Bunda.
5 Kota paling sepi di dunia
Berikut adalah beberapa kota paling sepi yang dirangkum dari berbagai sumber, simak berikut ini, ya, Bunda.
1. Opatwiec, Polandia
Melansir dari laman The Travel, pada tahun 2006, kota kecil ini tercatat memiliki penduduk sekitar 338 jiwa. Walaupun termasuk kota paling sepi di dunia, kota ini memiliki sejarah yang sangat panjang dan cukup menarik untuk dipelajari, lho, Bunda.
Kota ini sempat dihancurkan pada tahun 1600-an oleh tentara Swedia. Kemudian, dihancurkan kembali dalam Perang Dunia I dan Perang Dunia II.
2. Greenwood, British Columbia
Kota Greenwood juga termasuk ke dalam kategori kota paling sepi yang ada di dunia. Pada tahun 2016, jumlah penduduk yang tinggal di kota ini hanya mencapai 665 penduduk, turun dari 1.000 pada tahun 1891.
Kota ini merupakan tujuan yang kaya dengan sejarah dan merupakan satu dari dua kota pertambangan yang masih ada hingga saat ini. Greenwood di British Columbia telah mempertahankan gelarnya sebagai kota sejak didirikan pada tahun 1897. Hal ini terlepas dari penurunan tajam dalam populasinya selama bertahun-tahun.
Lanjut baca halaman berikutnya untuk mengetahui kota mana saja yang termasuk kota paling sepi di seluruh dunia, yuk, Bunda.
Bunda, yuk download aplikasi digital Allo Bank di sini. Dapatkan diskon 10 persen dan cashback 5 persen.
Saksikan juga video 5 film superhero perempuan yang paling menginspirasi sepanjang zaman yang ada di bawah ini, ya Bunda.
(asa)
KOTA PALING SEPI DI DUNIA LAINNYA
Halaman Selanjutnya
TOPIK TERKAIT
ARTIKEL TERKAIT
7 Negara Paling Bahagia di Dunia 2023, Finlandia Masih Juaranya
10 Garam Termahal di Dunia Harganya Mencapai Rp3 Juta, Mau Coba Bun?
Selimut Paling Mahal di Dunia Harganya Capai Rp107 Jt, Sehangat Apa ya?
7 Kota Paling Ramah di Dunia, Ada yang di Indonesia Enggak ya?
TERPOPULER
KPR Lunas, Andhara Early Gunting Semua Kartu Kredit agar Tak Lagi Berutang dan Hindari Riba
Pesona Moka Fang Istri Aaron Kwok Setelah Melahirkan Anak Ketiga, Tunai Pujian Bun
Mengenal Protein Energy Ratio dan Pentingnya untuk Tumbuh Kembang Anak
Pindah ke Australia, Begini Persiapan Indra Bekti dan Aldila Jelita
Sudah Punya 11 Anak, Bunda Ini Umumkan Kehamilan Ke-12 dan Jadi Sorotan Netizen
REKOMENDASI PRODUK
10 Susu Penambah Nafsu Makan Anak untuk Mengoptimalkan Berat Badan
Azhar HanifahREKOMENDASI PRODUK
9 Rekomendasi Parfum untuk Ibu Hamil yang Aman Digunakan
Dwi Indah NurcahyaniREKOMENDASI PRODUK
10 Rekomendasi Body Lotion Bayi yang Wanginya Tahan Lama, Aman & Lembapkan Kulit Si Kecil
Nadhifa FitrinaREKOMENDASI PRODUK
7 Rekomendasi Makeup Palette Lengkap untuk Sehari-hari
Amira SalsabilaREKOMENDASI PRODUK
15 Rekomendasi Test Pack yang Tersedia di Apotek dan Harganya
Dwi Indah NurcahyaniTERBARU DARI HAIBUNDA
73 Lagu Rohani Kristen Terbaik dan Terpopuler, Penyembahan & Pujian Syukur
Kompak Banget, Potret Nikita Willy dan Nona Willy Liburan Bareng Suami dan Anak ke Jepang
Mengenal Protein Energy Ratio dan Pentingnya untuk Tumbuh Kembang Anak
Pesona Moka Fang Istri Aaron Kwok Setelah Melahirkan Anak Ketiga, Tunai Pujian Bun
7 Cara Menghadapi Mertua Egois yang Selalu Memaksakan Kehendak
FOTO
VIDEO
DETIK NETWORK
-
Insertlive
Atalia Praratya Tak Kuasa Tahan Tangis Curhat Diterpa Badai Ujian Hidup
-
Beautynesia
5 Tanda Rumah yang Dapat Tunjukkan Penghuninya Dilanda Stres
-
Female Daily
Dreamgirls The Musical oleh Glitz Production Hadirkan Sentuhan Pesona Broadway di Jakarta
-
CXO
GOT7 Rilis Album Baru, Persiapan Harus Lewat Video Call Karena Hal Ini
-
Wolipop
Potret Cantik 'Dewi eSports' yang Curi Perhatian di Acara LoL Worlds 2025
-
Mommies Daily
Kenalan dengan Gaya Bercinta Sagitarius, Penuh Petualangan dan Seru!