MOM'S LIFE
Kabar Terbaru Sarah Azhari Jadi IRT di LA hingga Alasan Rahasiakan Sang Suami
ANNISAAFANI | HaiBunda
Sabtu, 03 Dec 2022 20:00 WIBSarah Azhari menjadi salah satu artis senior di Tanah Air, Bunda. Belakangan, Sarah diketahui sudah pindah ke Amerika Serikat dan hidup bahagia bersama keluarga barunya.
Bahagia di Negeri Paman Sam tak serta merta membuat wanita kelahiran 45 tahun silam ini lupa dengan Indonesia. Beberapa waktu yang lalu, Sarah mengakui bahwa ia rindu kampung halaman.
Hal ini disampaikannya saat hadir dalam acara Brownies TRANS TV. Sarah menceritakan kepulangannya kali ini karena rindu dengan masakan Indonesia, teman-teman, hingga macetnya kota Jakarta.
"Makanan, teman-teman, suasana macet-macetnya Jakarta," tuturnya, dikutip dalam kanal YouTube TRANS TV Official.
Dalam kesempatan yang sama, Sarah juga membagikan beberapa cerita pengalaman hidup di Amerika Serikat (AS), Bunda. Misalnya saja dengan membandingkan kesibukannya sebagai ibu rumah tangga di Indonesia dan AS.
Menurut pengalaman yang dijalani sejak beberapa tahun belakangan, ia bisa membedakannya dengan kebiasaan mandiri. Katanya, mandiri adalah kebiasaan ibu rumah tangga di AS.
"Kalau di sana, apa-apa kita sendiri (yang melakukan), gitu. Tergantung juga, ada juga kan orang di sini (Indonesia) yang mandiri. Tapi ya beda saja sendiri di sini dan di sana," ujarnya.
"Situasi yang dulu (menjadi ibu rumah tangga di Indonesia) ke yang sekarang (di AS) itu beda. Dahulu ada yang bantu dan yang sekarang sudah enggak ada, jadi independent," sambungnya.
Diketahui, Sarah dan suaminya menikah secara diam-diam pada 16 April 2000. Tidak diketahui dengan pasti alasan di balik keputusan tersebut. Meski begitu, rumah tangga mereka harmonis dan dikarunia seorang anak laki-laki bernama Albany Ray.
Lalu mengapa Sarah tak pernah mempublikasikan sang suami? Simak alasannya di halaman berikut ya, Bunda.
Bunda, yuk download aplikasi digital Allo Bank di sini. Dapatkan diskon 10 persen dan cashback 5 persen.
Intip juga rumah mewah dan luas yang ditinggali oleh Sarah Azhari dan keluarganya dalam video berikut:
(AFN/fir)
ALASAN TAK PUBLIKASIKAN SUAMI
Halaman Selanjutnya
TOPIK TERKAIT
TERPOPULER
Bolehkah Mandi Junub Tak Pakai Sampo? Ini Tata Cara hingga Niat yang Benar
Momen Ultah ke-1 Kimova Anak Kevin Aprilio, Addie MS & Memes Ikut Antusias Merayakan
Pakar Sebut Dampak Penggunaan Gadget Pengaruhi Hubungan Orang Tua dan Anak
5 Potret Memesona Raisa Hadiri Paris Fashion Week
REKOMENDASI PRODUK
Review Es Krim Baskin Robbins Musk Melon & Popping Shower, Rasa Favorit Nomor #1 di Jepang
Firli NabilaREKOMENDASI PRODUK
10 Rekomendasi Lotion Anti Nyamuk untuk Bayi yang Aman untuk Kulit
Asri EdiyatiREKOMENDASI PRODUK
7 Rekomendasi Pensil Alis Warna Coklat Muda yang Bisa Jadi Pilihan Bunda
Amira SalsabilaREKOMENDASI PRODUK
7 Rekomendasi Bronzer untuk Pemula hingga Kulit Sawo Matang
Amira SalsabilaREKOMENDASI PRODUK
9 Rekomendasi Skincare Bayi yang Aman untuk Kulit Si Kecil
Mutiara PutriTERBARU DARI HAIBUNDA
Sikap Manis Rizky Febian ke Mahalini usai Melahirkan, Ingin Semua Fokus Dulu ke Sang Istri
Pakar Sebut Dampak Penggunaan Gadget Pengaruhi Hubungan Orang Tua dan Anak
Bolehkah Mandi Junub Tak Pakai Sampo? Ini Tata Cara hingga Niat yang Benar
Momen Ultah ke-1 Kimova Anak Kevin Aprilio, Addie MS & Memes Ikut Antusias Merayakan
5 Cara Memuaskan Suami pada Masa Haid dalam Islam
FOTO
VIDEO
DETIK NETWORK
-
Insertlive
5 Berita Populer: Rumor Amanda Manopo-Kenny Nikah, Reaksi Ibu Bravy
-
Beautynesia
5Kebiasaan Kecil yang Bikin Hubungan dengan PasanganMakin Mesra
-
Female Daily
Converse Hadirkan SHAI 001 yang Terinspirasi dari Kehangatan Keluarga Pebasket NBA Shai Gilgeous-Alexander!
-
CXO
GOT7 Rilis Album Baru, Persiapan Harus Lewat Video Call Karena Hal Ini
-
Wolipop
7 Potret Jennie BLACKPINK Tampil Beda, Bergaya Emo di Paris Fashion Week 2025
-
Mommies Daily
Evolusi Mainan Favorit Lintas Generasi. Mulai dari Boomers Hingga Alpha.