MOM'S LIFE
7 Fakta Terbaru Pernikahan Kaesang-Erina, Mahar Cuma Rp300 Ribu & Beri Pelangkah Kakak
Annisa A | HaiBunda
Rabu, 07 Dec 2022 21:01 WIBPernikahan Kaesang Pangarep dan Erina Sofia Gudono sudah di depan mata. Mereka akan segera menikah pada 10 Desember 2022 mendatang di Yogyakarta.
Menjelang pernikahan, pasangan ini telah menyelesaikan sejumlah persiapan. Mulai dari sesi prewedding hingga gladi pernikahan yang baru-baru ini dilakukan oleh Kaesang dan Erina.
Bunda, berikut ini fakta terbaru mengenai rencana pernikahan Kaesang Pangarep dan Erina Gudono:
1. Kaesang beri 'pelangkah' untuk 2 kakak Erina
Pernikahan Kaesang Pangarep dan Erina Gudono merupakan pernikahan yang pertama di keluarga mempelai wanita, Bunda. Kedua kakak Erina Gudono diketahui belum menikah.
Hal ini membuat mereka melakukan pelangkah, suatu tradisi di adat Jawa. Dalam tradisi ini, pengantin memberikan hadiah yang dipersembahkan untuk saudara calon pengantin pria atau wanita yang belum menikah.
Kaesang Pangarep dilaporkan telah memberikan hadiah sebagai pelangkah kepada dua kakak Erina. Namun ia belum membeberkan detail dari hadiah tersebut. Ia juga diketahui sudah mempersiapkan seserahan dalam jumlah ganjil untuk calon pengantin wanita.
"Ada. Enggak usah sebutin," kata Kaesang kepada wartawan di Pendopo Agung Royal Ambarrukmo, Selasa (6/12/2022), dikutip dari detikcom.
"Jet pribadi, mobil mewah, rumah 2.000 hektare. Enggak, itu cuma nyebutin saja orang di luar sana, bukan saya," canda Kaesang.
2. Allen Gudono jadi wali nikah Erina
Allen Adam Rinaldy Gudono dikabarkan akan menjadi wali nikah adiknya, Erina Gudono, pada 10 Desember 2022 mendatang. Saat melakukan gladi pernikahan, Allen dan Kaesang tampak saling berbincang sambil duduk berhadapan.
Di kesempatan itu, Kaesang tampak melemparkan senyuman kepada calon kakak iparnya. Allen Gudono juga berbincang dengan santai dan terlihat sangat akrab.
"Ya sudah pasti (ngobrol dengan Kaesang), masa ketemu diam-diaman. Ya ngobrolin apa saja. (Soal) Keluarga," kata Allen kepada wartawan.
3. Mahar Kaesang dan Erina
Baru-baru ini, Kaesang Pangarep kembali membeberkan soal rencana pernikahannya dengan Erina Gudono. Salah satunya adalah mahar yang akan dia berikan ke calon istrinya, Bunda.
Kaesang Pangarep akan memberikan mahar berupa uang tunai Rp300 ribu. Namun hal itu bukanlah satu-satunya mahar yang akan dipersembahkan untuk calon istri. Namun ia belum membocorkan mahar lainnya secara detail.
"Kemarin yang keluar di media itu uang Rp300 ribu ya itu betul, seperangkat alat salat dan nanti ada tambahan lagi," kata Kaesang di Pendopo Agung Royal Ambarrukmo.
Pemuda berusia 27 tahun itu kemudian mengungkapkan alasannya dalam memberikan mahar berupa uang tunai sebesar Rp300 ribu kepada Erina Gudono.
"Kenapa Rp300 ribu enggak tau kenapa ya, inginnya Rp300 ribu saja. Rp100 juta mahal," kata Kaesang berkelakar.
Intip suasana lokasi pernikahan Kaesang dan Erina di halaman berikutnya.
Saksikan juga video tentang fakta Erina calon mantu Jokowi:
SUASANA LOKASI PERNIKAHAN
Halaman Selanjutnya
TOPIK TERKAIT
ARTIKEL TERKAIT
Rangkaian Acara Siraman Kaesang Hari Ini, Air Diambil dari 7 Sumber
Kisah Cinta Kaesang dan Erina, Dua Bulan Pacaran Langsung Ajak Nikah
Pernikahan Kaesang dan Erina, Mahar Rp300 Ribu dan Allen Gudono Jadi Wali Nikah
5 Fakta Kaesang Nikahi Erina Gudono Desember 2022, Sudah Bertemu Keluarga
TERPOPULER
Potret Kompak Samuel Rizal dan Putri Semata Wayangnya yang Kini Jadi Atlet Renang
6 Gejala Kerusakan Ginjal yang Muncul di Pagi Hari, Jangan Diabaikan!
5 Ide Stimulasi Bayi Baru Lahir agar Cegah Speech Delay
Perkembangan Terbaru Nasib Rumah Tangga Content Creator asal Korea Na Daehoon dan Julia Prastini
Benarkah Syarat Masuk Islam Hanya Menyebut Syahadat?
REKOMENDASI PRODUK
10 Rekomendasi Body Lotion Bayi yang Wanginya Tahan Lama, Aman & Lembapkan Kulit Si Kecil
Nadhifa FitrinaREKOMENDASI PRODUK
7 Rekomendasi Makeup Palette Lengkap untuk Sehari-hari
Amira SalsabilaREKOMENDASI PRODUK
15 Rekomendasi Test Pack yang Tersedia di Apotek dan Harganya
Dwi Indah NurcahyaniREKOMENDASI PRODUK
10 Rekomendasi Sabun Bayi untuk Kulit Kering dan Sensitif
Nadhifa FitrinaREKOMENDASI PRODUK
7 Sabun Cuci Muka atau Facial Wash yang Aman untuk Ibu Hamil Berjerawat
Dwi Indah NurcahyaniTERBARU DARI HAIBUNDA
Potret Kompak Samuel Rizal dan Putri Semata Wayangnya yang Kini Jadi Atlet Renang
5 Ide Stimulasi Bayi Baru Lahir agar Cegah Speech Delay
6 Gejala Kerusakan Ginjal yang Muncul di Pagi Hari, Jangan Diabaikan!
55 Contoh Norma Kesopanan dalam Kehidupan Sehari-hari
Benarkah Syarat Masuk Islam Hanya Menyebut Syahadat?
FOTO
VIDEO
DETIK NETWORK
-
Insertlive
Andrew Andika Enggan Bahas Mantan Istri, Fokus Ibadah Bareng yang Baru
-
Beautynesia
Saatnya Self Reward! Kuis Ini Bisa Tentukan Kado Akhir Tahun yang Sesuai Kepribadianmu
-
Female Daily
Ini Fakta Hong Kyung, Aktor Muda yang Curi Perhatian Lewat Film ‘Good Days’!
-
CXO
GOT7 Rilis Album Baru, Persiapan Harus Lewat Video Call Karena Hal Ini
-
Wolipop
Sheila Dara Spill Tips Makeup Agar Terlihat Mandi, Wajah Bareface Curi Atensi
-
Mommies Daily
15 Parfum Arab Tahan Lama untuk Suami dan Istri, Ada Oud hingga Musk