MOM'S LIFE
Pakar Sebut Raja Charles III Tunjukkan Temperamen Buruk & Tak Hormati Camilla, karena Ini
Annisa Karnesyia | HaiBunda
Minggu, 25 Dec 2022 17:10 WIBHubungan Raja Charles III dan istrinya, Camilla, kerap kali mengundang perhatian. Keduanya menikah setelah bercerai dari pasangan masing-masing, Bunda.
Pada Januari 1995, Camilla bercerai dari Andrew Parker Bowles. Lalu setahun kemudian, Charles dan Putri Diana mengesahkan perceraian mereka.
Tak lama setelah bercerai, Pangeran Charles terlihat dekat dengan Camilla. Keduanya memang dikabarkan menjalin hubungan terlarang saat masih menikah dengan pasangan masing-masing.
Charles sendiri sudah mengenal Camilla sebelum menikah dengan Putri Diana. Tak heran bila banyak yang bilang kisah cinta keduanya seperti cinta lama bersemi kembali, meski harus terjadi di waktu yang tak tepat.
Hubungan Charles dan Camilla digambarkan harmonis. Namun, baru-baru ini, pakar bahasa tubuh justru menyebut Charles menunjukkan temperamen yang buruk pada Camilla.
Belum lama ini, Raja Charles III dan Camilla yang kini menjadi Permaisuri, tengah berada di Wrexham, Wales. Keduanya bertemu dengan warga di pusat kota, Bunda.
Saat berjalan-jalan, Charles terlihat meminta tolong ajudannya untuk menjemput Camilla yang sedang asik mengobrol dengan seseorang. Dari sini, pakar bahasa tubuh Judi James menyimpulkan sikap Charles. Ia mengatakan bahwa Raja Inggris itu seperti 'bersumbu pendek' atau tempramen buruk.
Dalam video yang beredar, Charles tampak menjabat tangan beberapa orang sebelum dia berbalik dan bertanya, "Bisakah kita mencoba menjemputnya (Camilla)?."
Charles kemudian kembali bicara seolah tidak sabaran. "Tolong, kita harus segera pergi. Saya mencoba untuk menunggunya, tapi dia tetap melanjutkannya," ujar Charles, dikutip dari Mirror.
Dari bahasa dan gerakan tubuh yang terlihat di video, Judi James lalu menyimpulkan sikap dan sifat Charles pada istrinya. Simak penjelasan lengkap dari Judi James, di halaman berikutnya, Bunda.
Bunda, yuk download aplikasi digital Allo Bank di sini. Dapatkan diskon 10 persen dan cashback 5 persen.
Simak juga 3 perubahan gelar Kerajaan Inggris usai Ratu Elizabeth II meninggal dunia, dalam video berikut:
(ank/fia)
SIKAP RAJA CHARLES III KE CAMILLA DIANGGAP TAK PANTAS
Halaman Selanjutnya
TOPIK TERKAIT
ARTIKEL TERKAIT
Anak-anak Kate Middleton dan Pangeran William Tak Panggil Camilla Nenek, Tapi..
Camilla Tak Pernah Ingin Nikahi Charles & Jadi Ratu, Tapi Kini Nasibnya Berbeda
Putri Anne Adik Raja Charles III Ternyata Pernah Dekat dengan Mantan Suami Camilla
Kenapa Raja Charles III Tak Nikahi Camilla Sejak Awal Tapi Persunting Putri Diana?
TERPOPULER
Penuh Haru, Aline Adita Bagikan Perjalanan Kehamilan dari Trimester 1 hingga Melahirkan
8 Barang yang Tidak Boleh Disimpan di Lemari Pakaian Menurut Pakar
Andhara Early Gunting Kartu Kredit Usai KPR Lunas, Tak Ingin Berutang dan Riba
Jangan Bilang 'Tidak', Ini 5 Cara Profesional Menolak Tugas di Luar Tanggung Jawab
Ariana Grande Diserang Penyusup di Karpet Merah Premier Film, Pelaku Sering Lakukan Aksi Serupa
REKOMENDASI PRODUK
10 Susu Penambah Nafsu Makan Anak untuk Mengoptimalkan Berat Badan
Azhar HanifahREKOMENDASI PRODUK
9 Rekomendasi Parfum untuk Ibu Hamil yang Aman Digunakan
Dwi Indah NurcahyaniREKOMENDASI PRODUK
10 Rekomendasi Body Lotion Bayi yang Wanginya Tahan Lama, Aman & Lembapkan Kulit Si Kecil
Nadhifa FitrinaREKOMENDASI PRODUK
7 Rekomendasi Makeup Palette Lengkap untuk Sehari-hari
Amira SalsabilaREKOMENDASI PRODUK
15 Rekomendasi Test Pack yang Tersedia di Apotek dan Harganya
Dwi Indah NurcahyaniTERBARU DARI HAIBUNDA
73 Lagu Rohani Kristen Terbaik dan Terpopuler, Penyembahan & Pujian Syukur
8 Barang yang Tidak Boleh Disimpan di Lemari Pakaian Menurut Pakar
Penuh Haru, Aline Adita Bagikan Perjalanan Kehamilan dari Trimester 1 hingga Melahirkan
Jangan Bilang 'Tidak', Ini 5 Cara Profesional Menolak Tugas di Luar Tanggung Jawab
5 Penyebab Rambut Bayi Baru Lahir Rontok dan Cara Mengatasinya
FOTO
VIDEO
DETIK NETWORK
-
Insertlive
Wajah Santai DJ Panda Saat Hadiri Mediasi Lanjutan dengan Erika Carlina
-
Beautynesia
Top 5 List: Ini Rekomendasi Tempat Baca di Jakarta Buat Kamu Si Kutu Buku
-
Female Daily
Kenalan dengan Bleph Bun, Tren Rambut yang Lagi Digemari Selebriti Hollywood!
-
CXO
GOT7 Rilis Album Baru, Persiapan Harus Lewat Video Call Karena Hal Ini
-
Wolipop
Amanda Manopo Bagikan Rutinitas Skincare, Wajah Aslinya Curi Atensi
-
Mommies Daily
8 Rekomendasi Lipstik Terbaik untuk Bibir Kering, Nggak Cracky Lagi!