HaiBunda

MOM'S LIFE

Terpopuler: Kisah Tamara Geraldine Divonis Tak Bisa Punya Anak

ANNISAAFANI   |   HaiBunda

Jumat, 28 Apr 2023 05:30 WIB
Terpopuler: Kisah Tamara Geraldine Divonis Tak Bisa Punya Anak/Foto: Instagram @tamarageraldine_5
Jakarta -

Terpopuler di HaiBunda hari ini, Kamis (27/4/2023):

1. 5 Tanaman yang Disukai Ular, Jangan Ditanam di Pekarangan Rumah Bun!

Ular sangat mungkin muncul dan bersarang di pekarangan rumah, terutama jika Bunda memelihara tanaman yang disukai ular.

Ya, ada beberapa tanaman yang tanpa Bunda sadari ternyata disukai oleh hewan melata ini. Berbagai ular sering berlindung di bagian pot atau sekitar tanaman, seperti ular sawah, ular sendok, ular tedung, dan masih banyak lagi.


Simak selengkapnya di sini. 

2. Kapan Ulangan Kenaikan Kelas? Cek Jadwal UKK Tahun Ajaran 2022/2023

Tak terasa sebentar lagi Si Kecil akan mencapai akhir semester genap. Sebelum ujian, Bunda dan Ayah perlu tahu terlebih dahulu kapan ulangan kenaikan kelas (UKK) dimulai.

Untuk siswa yang berada di Jakarta, jadwal pembelajaran di tahun ini sudah ditentukan dalam Kalender Pendidikan DKI Jakarta. Acuan ini dikeluarkan berdasarkan Keputusan Kepala Dinas Pendidikan DKI Jakarta Nomor 21 Tahun 2022 tentang Kalender Pendidikan Tahun Pelajaran 2022/2023.

Baca selengkapnya di sini. 

3. Kisah Tamara Geraldine Divonis Mandul & Sisa Hidup 8 Bulan, Kini Mengabdi pada Tuhan

Bunda masih ingat Tamara Geraldine? Wanita 48 tahun ini pernah menjadi presenter olahraga populer di era 2000-an.

Sudah lebih dari 10 tahun Tamara vakum dari dunia entertain. Ia kini menjalani hidupnya untuk mengabdi pada Tuhan.

Simak kisahnya di sini. 

4. Dulu Virgoun Puji Inara Setinggi Langit & Merasa Beruntung Menikahinya, Kok Tega Selingkuh?

Nama Virgoun vokalis band Last Child semakin menjadi perbincangan, Bunda. Ini terjadi sejak sang istri, Inara Rusli, membongkar dugaan perselingkuhannya dengan wanita lain.

Para penggemar Virgoun lantas banyak yang enggak menyangka dengan kabar ini. Terlebih, pria kelahiran 36 tahun silam ini pernah menceritakan perjuangannya mendapatkan hati Inara.

Baca selengkapnya di sini. 

5. Disebut Punya 20 Mobil Senilai Rp50 M, Ini Kata Rifat Sungkar & Sissy Priscillia

Rifat Helmy Sungkar dikenal sebagai pembalap Tanah Air. Dibesarkan di tengah keluarga pereli, Rifat tumbuh menjadi sosok pembalap yang unggul di berbagai turnamen.

Kini menjadi pembalap sukses, tak heran bila Rifat Sungkar hidup bergelimang harta, ya? Bahkan, pria 44 tahun itu disebut-sebut memiliki puluhan mobil di garasinya.

Baca lebih lengkap di sini.

Bagi Bunda yang mau sharing soal parenting dan bisa dapat banyak giveaway, yuk join komunitas HaiBunda Squad. Daftar klik di SINI. Gratis! 

Simak juga 5 manfaat tanaman Bungur untuk kesehatan dalam video berikut:



(AFN/pri)

TOPIK TERKAIT

ARTIKEL TERKAIT

TERPOPULER

5 Potret Outfit Ummi Quary saat Liburan di Jepang

Mom's Life Nadhifa Fitrina

Cerita Anggun C. Sasmi Alami Keguguran Berulang dan Tekanan Jadi Perempuan

Kehamilan Ajeng Pratiwi & Muhammad Prima Fadhilah

5 Hobi yang Ternyata Bikin Otak Lebih Muda Menurut Penelitian

Mom's Life Amira Salsabila

Cara Mengubah Jam Tidur Bayi yang Terbalik, Bunda Perlu Tahu

Parenting Nadhifa Fitrina

5 Potret Zyzy Anak Pertama Kesha Ratuliu, Punya Dua Adik di Usia 4 Tahun

Parenting Nadhifa Fitrina

REKOMENDASI
PRODUK

TERBARU DARI HAIBUNDA

Cerita Anggun C. Sasmi Alami Keguguran Berulang dan Tekanan Jadi Perempuan

Taylor Swift Kasih Bonus Rp3,1 Triliun untuk Kru Konser, Reaksi Tim Jadi Sorotan

5 Potret Outfit Ummi Quary saat Liburan di Jepang

Cara Mengubah Jam Tidur Bayi yang Terbalik, Bunda Perlu Tahu

5 Hobi yang Ternyata Bikin Otak Lebih Muda Menurut Penelitian

FOTO

VIDEO

DETIK NETWORK