Doa dan harapan pada si buah hati bisa disematkan saat memberikan nama bayi. Dan setiap orang tua pasti menginginkan apapun yang terbaik dari sang anak.
Tapi, menentukan nama bayi pasti bukan perkara mudah bagi Ayah dan Bunda. Padahal, si kecil yang diprediksi berjenis kelamin perempuan ini sebentar lagi akan lahir.
Kalau masih bingung, Bunda simak yuk deretan nama bayi perempuan berarti terbaik, yang HaiBunda rangkum dari Mom Junction. Langsung klik halaman berikutnya ya.