Jakarta -
Bunda hobi menonton film Bollywood, sedangkan Ayah suka dengan segala sesuatu yang berbau alam. Tepat banget nih, daftar
nama bayi berawalan C ini populer di India dan terinspirasi alam.
Lebih pas lagi kalau si kecil yang sebentar lagi lahir diprediksi perempuan. Tak hanya pelafalannya, nama-nama berikut juga bermakna indah. Bisa dipadukan dengan nama lain agar maknanya lebih mendalam.
Berikut
HaiBunda rangkum dari
Baby Names Direct, 35
nama bayi perempuan dari India, yang berawalan C dan terinspirasi alam. Bunda cek di halaman selanjutnya ya.
Simak juga yuk cerita Nadia Mulya yang sudah empat kali hamil dan melahirkan, dalam video berikut:
(muf/som)