NAMA BAYI
100 Nama Bayi Perempuan Bermakna Pejuang, Doa yang Indah untuk Si Kecil
Khalishah Nabilah | HaiBunda
Minggu, 27 Jun 2021 08:05 WIBJakarta - Banyak orang tua menginginkan anak perempuannya tumbuh menjadi seorang wanita yang kuat ya. Karena perempuan juga harus mempunyai sisi tangguh ya, Bunda. Doa tersebut bisa Bunda sematkan melalui sebuah nama bayi yang cantik.
Perempuan juga bisa menjadi seorang pejuang ya Bunda. Karena perempuan harus bisa menjadi orang yang kuat dalam menjalani kehidupannya nanti. Nama-nama bayi dari berbagai bahasa berikut ini bisa menjadi pilihan Bunda. Nama cantik yang memiliki arti seorang pejuang.
Dirangkum dari berbagai sumber berikut ini adalah nama bayi perempuan yang bisa menjadi pilihan Bunda:
Nama bayi perempuan dari Bahasa Inggris
- Patricia nama yang bermakna seorang pejuang.
- Jessica nama yang bermakna seorang pejuang.
- Nicole nama yang bermakna pejuang kemenangan.
- Diane nama yang bermakna seorang pejuang.
- Madison nama yang bermakna pejuang pemberani.
- Diana nama yang bermakna pejuang yang berani.
- Anne nama yang bermakna pejuang yang anggun.
- Tracy nama yang bermakna seorang pejuang.
- Casey nama yang bermakna pejuang yang berani.
- Mackenzie nama yang bermakna pejuang yang kuat.
- Mattie nama yang bermakna pejuang pemberani.
- Maryann nama yang bermakna seorang putri pejuang.
- Carly nama yang bermakna pejuang kecil.
- Hayley nama yang bermakna pejuang perempuan.
- Tori nama yang bermakna pejuang yang cantik.
- Louie nama yang bermakna pejuang terkenal.
- Landyn nama yang bermakna pejuang yang kuat.
- Elouise nama yang bermakna pejuang yang terkenal.
- Luanne nama yang bermakna pejuang yang anggun.
- Beatrix nama yang bermakna pejuang wanita.
Nama bayi perempuan dari Bahasa Yunani
- Diane nama yang bermakna seorang pejuang.
- Andrea nama yang bermakna seorang pejuang.
- Alexandra nama yang bermakna pejuang manusia.
- Maia nama yang bermakna pejuang yang berani.
- Aundrea nama yang bermakna seorang pejuang.
- Aleksandra nama yang bermakna pejuang yang melindungi.
- Demetric nama yang bermakna pejuang yang penuh kasih.
- Alayla nama yang bermakna seorang pejuang.
- Chara nama yang bermakna seorang pejuang.
- Drea nama yang bermakna pejuang yang kuat dan murah hati.
- Karra nama yang bermakna seorang pejuang.
- Markella nama yang bermakna pejuang muda.
- Varvara nama yang bermakna pejuang asing.
- Zanda nama yang bermakna pejuang yang melindungi.
- Valasia nama yang bermakna seorang putri pejuang.
- Xienna nama yang bermakna seorang pejuang.
- Luigina nama yang bermakna pejuang yang terkenal.
- Zenobea nama yang bermakna ratu pejuang Suriah.
- Matilda nama yang bermakna pejuang yang kuat.
- Eurybe nama yang bermakna pejuang Amazon.
Nama bayi perempuan dari Bahasa Perancis
- Elda nama yang bermakna seorang pejuang.
- Erma nama yang bermakna seorang pejuang.
- Irma nama yang bermakna seorang pejuang.
- Lula nama yang bermakna pejuang yang terkenal.
- Lulu nama yang bermakna pejuang yang terkenal.
- Tyra nama yang bermakna seorang pejuang.
- Andie nama yang bermakna pejuang yang berani.
- Gerta nama yang bermakna seorang pejuang.
- Gunda nama yang bermakna pejuang wanita.
- Brune nama yang bermakna pejuang berambut hitam.
- Kelly nama yang bermakna pejuang yang berani.
- Loisa nama yang bermakna pejuang yang terkenal.
- Luisa nama yang bermakna pejuang yang terkenal.
- Ollie nama yang bermakna pejuang peri.
- Ouida nama yang bermakna pejuang wanita yang terkenal.
- Trude nama yang bermakna pejuang yang kuat.
- Valda nama yang bermakna pejuang yang bersemangat.
- Ermine nama yang bermakna pejuang yang mulia.
- Jamari nama yang bermakna pejuang yang cantik.
- Matilda nama yang bermakna pejuang yang kuat.
Nama bayi perempuan dari Bahasa Arab
- Nylah nama yang bermakna putri pejuang.
- Raya nama yang bermakna seorang pejuang.
- Naila nama yang bermakna seorang pejuang.
- Shamara nama yang bermakna seorang pejuang.
- Reema nama yang bermakna pejuang yang tak terbatas.
- Erva nama yang bermakna seorang pejuang.
- Soumaya nama yang bermakna pejuang pertama wanita dalam Islam.
- Irsa nama yang bermakna pejuang yang kuat.
- Zura nama yang bermakna seorang pejuang.
- Irin nama yang bermakna pejuang yang kuat.
- Anavia nama yang bermakna seorang pejuang.
- Azina nama yang bermakna putri pejuang.
- Kahira nama yang bermakna seorang pejuang.
- Yasmir nama yang bermakna pejuang yang besar.
- Rudaina nama yang bermakna pejuang wanita.
- Hida nama yang bermakna pejuang yang ramah.
- Zuya nama yang bermakna pejuang wanita.
- Hilda nama yang bermakna pejuang yang mulia.
- Zella nama yang bermakna pejuang muda.
- Armina nama yang bermakna pejuang yang mulia.
Nama bayi perempuan dari Bahasa Jerman
- Geraldine nama yang bermakna seorang pejuang.
- Emery nama yang bermakna seorang pejuang.
- Zelda nama yang bermakna pejuang wanita.
- Annalise nama yang bermakna seorang pejuang.
- Griselda nama yang bermakna seorang pejuang.
- Mathilda nama yang bermakna pejuang kecil yang berani.
- Karolina nama yang bermakna pejuang wanita.
- Alois nama yang bermakna pejuang yang terkenal.
- Brunilda nama yang bermakna pejuang wanita.
- Amelda nama yang bermakna seorang pejuang.
- Aloy nama yang bermakna pejuang yang terkenal mulia.
- Rea nama yang bermakna seorang pejuang.
- Bruna nama yang bermakna pejuang berambut gelap.
- Harva nama yang bermakna seorang pejuang.
- Heddi nama yang bermakna pejuang wanita.
- Lucha nama yang bermakna seorang pejuang.
- Ragna nama yang bermakna pejuang yang kuat.
- Caroll nama yang bermakna pejuang yang tangguh.
- Hilmer nama yang bermakna pejuang yang terkenal.
- Lovisa nama yang bermakna pejuang yang terkenal.
Baca Juga : 30 Nama Bayi Perempuan Islami Penuh Makna |
Nama bayi perempuan apa yang menjadi pilihan Bunda? Kalau masih ingin melihat referensi lainnya, lihat di video berikut ini:
(rap/rap)Simak video di bawah ini, Bun:
Nama Bayi Perempuan Islam Terunik
TOPIK TERKAIT
ARTIKEL TERKAIT
Arti Nama Zeline dan 30 Rekomendasi Nama untuk Anak Perempuan
Arti Nama Latisya dan 30 Rekomendasi Nama untuk Anak Perempuan
Keren! 100 Inspirasi Nama Bayi Perempuan Bermakna Pejuang dari Berbagai Bahasa
65 Nama Bayi Perempuan Bermakna Pejuang dari Berbagai Bahasa, Berkarakter Bun
TERPOPULER
Turun BB 25 Kg dalam 4 Bulan, Ini 4 Cara Ampuh Menurut Pakar Bun!
Keren! 5 Potret Sada Anak Fitri Tropica Ikut Lomba Ice Skating di Malaysia, Jadi Princess Belle
5 Potret Lamaran Brisia Jodie & Jonathan Alden, Kompak Pakai Kebaya dan Beskap Warna Hijau
60 Ucapan Khitanan Anak Lengkap dari Singkat, Islami hingga Bahasa Inggris Penuh Doa & Rasa Syukur
Daun Bawang Ternyata Bisa Membantu Penyembuhan 8 Penyakit Ini, Termasuk Penurun Gula Darah
REKOMENDASI PRODUK
10 Rekomendasi Face Mist Terbaik untuk Lembapkan Kulit Wajah
Amira SalsabilaREKOMENDASI PRODUK
5 Pilihan Tas Sekolah Anak TK-SD yang Bagus hingga Awet, Bisa Buat Perempuan & Laki-laki
Firli NabilaREKOMENDASI PRODUK
10 Rekomendasi Cleansing Oil untuk Semua Jenis Kulit dari Berminyak dan Berjerawat
Amira SalsabilaREKOMENDASI PRODUK
10 Rekomendasi Slow Cooker Terbaik, Solusi Masak MPASI untuk Bayi
Azhar HanifahREKOMENDASI PRODUK
Review Main Virtual Sport di VS Thrillix AEON Mall Tanjung Barat, Lengkap dengan Harga Tiket
Firli NabilaTERBARU DARI HAIBUNDA
6 Tips Menabung ala Jepang agar Uang Cepat Terkumpul
Keren! 5 Potret Sada Anak Fitri Tropica Ikut Lomba Ice Skating di Malaysia, Jadi Princess Belle
Turun BB 25 Kg dalam 4 Bulan, Ini 4 Cara Ampuh Menurut Pakar Bun!
Intip 5 Momen Hengky Kurniawan Bareng Putranya Bintang yang Tak Kalah Tampan Bun
Bunda yang Keguguran juga Bisa Alami Postpartum Depression, Simak Gejala & Cara Mengatasinya
FOTO
VIDEO
DETIK NETWORK
-
Insertlive
Kerusuhan Pecah di Istanbul Gegara Kartun Nabi Muhammad, 4 Orang Redaksi LeMan Ditangkap
-
Beautynesia
5 Cara Menghadapi Rekan Kerja yang Suka Melempar Tanggung Jawab
-
Female Daily
Manis dan ‘Dreamy’, Intip Look Nadin Amizah saat Lamaran dengan Faishal Tanjung!
-
CXO
GOT7 Rilis Album Baru, Persiapan Harus Lewat Video Call Karena Hal Ini
-
Wolipop
Harry Styles Dikabarkan Pacaran dengan Produser Musik
-
Mommies Daily
Dimulai 14 Juli 2025, Sekolah Rakyat Jadi Harapan Baru untuk Anak-anak dari Keluarga Miskin