Rekomendasi IDAI Terkait PTM Terbatas yang Telah Ijinkan 100 Persen Siswa
02:05
HaiBunda | HaiBunda
Rabu, 01 Sep 2021 07:50 WIBSekolah tatap muka terbatas di Jakarta telah dimulai pada Senin (30/8/2021). Peraturan ini didasarkan pada PPKM di Jakarta yang sudah menurun ke level 3.
Yuk, Bun, kita cek aturan lengkap mengenai pembelajaran tatap muka di Jakarta berdasarkan Surat Keputusan Nomor 882 Tahun 2021, pada video berikut!