PARENTING
5 Tanda Penyakit Ain pada Anak, Salah Satunya Menangis Tanpa Sebab
Annisa Karnesyia | HaiBunda
Rabu, 20 Apr 2022 20:00 WIBBunda pernah dengar penyakit ain? Ain merupakan penyakit nonmedis yang tidak ada dalam ilmu kedokteran.
Namun, banyak masyarakat percaya bahwa ain dapat menyebabkan seseorang menjadi sakit. Termasuk pada anak-anak yang juga bisa mengalaminya.
Menurut M. Saifudin Hakim dan Siti Aisyah Ismail dalam buku Thibbun Nabawi: Tinjauan Syari'at dan Medis, penyakit ain adalah penyakit yang disebabkan oleh pandangan mata orang yang hasad (dengki) atau orang yang kagus (takjub) kepada anak kita.
"Penyakit ini benar adanya, meski tampak mengada-ada atau sulit diterima oleh akal logika kita," kata M. Saifudin Hakim dan Siti Aisyah dalam bukunya.
Penyakit ain dijelaskan secara langsung oleh Rasulullah SAW dalam hadis yang berbunyi:
العين حق، ولو كان شيء سابق القدر سبقته العين
Artinya: "Ain itu benar-benar ada! Andaikan ada sesuatu yang bisa mendahului takdir, sungguh ain itu yang bisa." (HR. Muslim)
Penyakit ain pada anak-anak dapat diobati dengan terapi pengobatan ruqyah dengan membaca doa-doa shahih serta dari ayat Al-Qur'an, seperti membaca surat Al Fatihah, Bunda.
Dalam sebuah hadis riwayat Muslim disebutkan bahwa Rasulullah SAW membacakan doa kepada Hasan dan Husain.
بِسْمِ اللهِ أَرْقِيْكَ، مِنْ كُلِّ شَيْئٍ يُؤْذِيْكَ، مِنْ شَرِّ كُلِّ نَفْسٍ أَوْ عَيْنٍ حَاسِدٍ، اللهُ يَشْفِيْكَ، بِسْمِ اللهِ أَرْقِيْكَ.
Artinya: "Dengan nama Allah, saya meruqyahmu dari segala sesuatu yang menyakitimu, dari kejahatan setiap jiwa atau setiap mata yang dengki, semoga Allah menyembuhkanmu, dengan nama Allah saya meruqyahmu." (HR. Muslim)
Selain itu, Bunda juga dapat bertawakal kepada Allah SWT untuk mengobati penyakit ini. Sebab, hanya Allah SWT yang dapat menyembuhkan semua penyakit dalam tubuh. Dalam Al-Qur'an surat At-Tagabun ayat 11, Allah SWT berfirman:
مَآ اَصَابَ مِنْ مُّصِيْبَةٍ اِلَّا بِاِذْنِ اللّٰهِ ۗوَمَنْ يُّؤْمِنْۢ بِاللّٰهِ يَهْدِ قَلْبَهٗ ۗوَاللّٰهُ بِكُلِّ شَيْءٍ عَلِيْمٌ
Artinya: "Tidak ada sesuatu musibah yang menimpa (seseorang), kecuali dengan izin Allah; dan barang siapa beriman kepada Allah, niscaya Allah akan memberi petunjuk kepada hatinya. Dan Allah Maha Mengetahui segala sesuatu."
Seseorang yang terkena penyakit ain akan menunjukkan gejala yang tak bisa dijelaskan secara ilmiah. Tak cuma orang dewasa, anak-anak yang terkena penyakit ini juga bisa menunjukkan gejala. Apa saja tandanya? Baca halaman berikutnya ya.
Simak juga pertolongan pertama atasi demam anak usia vaksin, dalam video berikut:
(ank/rap)
TANDA PENYAKIT AIN PADA ANAK
Halaman Selanjutnya
TOPIK TERKAIT
ARTIKEL TERKAIT
Takut Kena Penyakit Ain, Ria Ricis Rahasiakan Nama dan Wajah Anak
Aurel Diwanti-wanti soal Penyakit Ain, Kini Posting Foto Ameena Pakai Masya Allah
Quraish Shihab Sebut Ain Ternyata Bukan Penyakit, Simak Cara Menangkalnya Bun
Mengenal Penyakit Ain pada Anak, Penyebab & Cara Mengobatinya
TERPOPULER
Ariana Grande Diserang Penyusup di Karpet Merah Premier Film, Pelaku Sering Lakukan Aksi Serupa
Momen Persalinan Ketiga Evi Masamba, Intip Potretnya Pakai Makeup hingga Aktif Bergerak
Unggahan Tasya Farasya Usai Resmi Cerai Ramai Dikomentari, Intip Potretnya
7 Artis Perempuan Indonesia Berprestasi di Bidang Akademik, Sekolah hingga S3
Cegah Pernikahan Dini Terjadi, Psikolog Ungkap Pentingnya Peran Keluarga pada Anak
REKOMENDASI PRODUK
10 Susu Penambah Nafsu Makan Anak untuk Mengoptimalkan Berat Badan
Azhar HanifahREKOMENDASI PRODUK
9 Rekomendasi Parfum untuk Ibu Hamil yang Aman Digunakan
Dwi Indah NurcahyaniREKOMENDASI PRODUK
10 Rekomendasi Body Lotion Bayi yang Wanginya Tahan Lama, Aman & Lembapkan Kulit Si Kecil
Nadhifa FitrinaREKOMENDASI PRODUK
7 Rekomendasi Makeup Palette Lengkap untuk Sehari-hari
Amira SalsabilaREKOMENDASI PRODUK
15 Rekomendasi Test Pack yang Tersedia di Apotek dan Harganya
Dwi Indah NurcahyaniTERBARU DARI HAIBUNDA
73 Lagu Rohani Kristen Terbaik dan Terpopuler, Penyembahan & Pujian Syukur
7 Penyebab Doa Tidak Terkabul
Ariana Grande Diserang Penyusup di Karpet Merah Premier Film, Pelaku Sering Lakukan Aksi Serupa
Momen Persalinan Ketiga Evi Masamba, Intip Potretnya Pakai Makeup hingga Aktif Bergerak
Cegah Pernikahan Dini Terjadi, Psikolog Ungkap Pentingnya Peran Keluarga pada Anak
FOTO
VIDEO
DETIK NETWORK
-
Insertlive
Terpopuler: DJ Panda soal Erika Carlina-Bravy Vs El Rumi Ketahuan Like IG Marsha Aruan
-
Beautynesia
Bukan Dude Harlino, Ini Pemilik Roti'O yang Outletnya Hadir di Banyak Stasiun
-
Female Daily
Kenalan dengan Bleph Bun, Tren Rambut yang Lagi Digemari Selebriti Hollywood!
-
CXO
GOT7 Rilis Album Baru, Persiapan Harus Lewat Video Call Karena Hal Ini
-
Wolipop
Cerita Wanita yang Viral Bongkar Sister Hong Lombok, MUA Cantik Ternyata Pria
-
Mommies Daily
7 Pesan Film Dopamin: Angga Yunanda dan Shenina Cinnamon Hadapi Godaan Uang Miliaran