PARENTING
5 Tanda Anak Punya Kepribadian Introvert, Bisa Dideteksi Sejak Kecil
Tim HaiBunda | HaiBunda
Senin, 23 May 2022 20:40 WIBApakah Bunda pernah bertanya-tanya soal kepribadian Si Kecil? Apakah ia ternyata berkepribadian introvert atau ekstrovert. Untuk menjawabnya Bunda bisa mengecek beberapa ciri kepribadian introvert.
Untuk Bunda ketahui, introvert kerap diidentikkan dengan sebuah aspek minus pada diri seseorang. Padahal kenyataannya tidak demikian, Bunda. Kita perlu membangun masyarakat yang sadar bahwa perbedaan introvert ataupun ekstrovert senormal bedanya orang berambut pirang dan hitam.
Kita juga perlu memberi tahu pada introvert manapun bahwa tidak ada yang salah dengan menjadi diri mereka sendiri, bahkan sejak dini. Sebab, kecenderungan untuk menjadi introvert sudah tampak sejak usia anak-anak. Berikut tanda-tandanya.
Kepribadian yang sulit ditebak
Sulit untuk menebak kepribadian sesungguhnya dari seorang introvert, baik dewasa maupun anak-anak karena mereka butuh waktu yang lebih lama untuk bersikap terbuka kepada orang baru.
Topik yang mereka bicarakan pun biasanya bertujuan untuk mengenali sisi terdalam, baik dari dirinya sendiri maupun lawan bicaranya.
Dunia kebatinan yang kuat
Dunia batin atau yang biasa dikenal juga dengan istilah inner world adalah sesuatu di dalam diri setiap individu (batin) yang sangat pribadi dan memengaruhi cara seseorang untuk berimajinasi serta bereaksi terhadap dunia nyata.
Semua orang memiliki inner world-nya masing-masing. Namun, seorang anak introvert lebih mengandalkan dukungan dari dunia pribadi alias dirinya sendiri daripada orang-orang di dunia nyata sehingga inner world mereka lebih kuat.
Penuh rasa ingin tahu dan bijaksana
Memiliki watak pendiam tidak menghalangi seorang anak introvert untuk mempertanyakan misteri yang ingin mereka ketahui tentang dunia dan kehidupan.
Tidak mengherankan jika level kreativitas, cara menyelesaikan masalah, hingga kebijaksanaan mereka biasanya jauh lebih tinggi dibandingkan anak-anak seusianya.
Mengamati dahulu, baru bertindak
Anak introvert sangat mudah dikenali ketika berada di tengah keramaian karena mereka cenderung menempatkan diri sebagai penonton daripada ikut berpartisipasi dan menjadi pusat perhatian.
Hal tersebut bukan dikarenakan oleh rasa takut, melainkan kebiasaan introvert untuk mengamati terlebih dulu sebelum mengambil tindakan. Mereka membutuhkan waktu untuk bersiap secara mental sebelum bersosialisasi.
TERUSKAN MEMBACA KLIK DI SINI.
TOPIK TERKAIT
ARTIKEL TERKAIT
Kenali Gaya Parenting Berdasarkan Zodiak
Bunda Perlu Tahu, Ini Perbedaan Anak Introvert dan Ekstrovert
Cek Kepribadian Bunda dan Dapatkan Uang Popok Gratis Setahun
Urutan Lahir dan Pengaruhnya Bagi Pangeran George dan 2 Adiknya
TERPOPULER
Potret Rafathar dan Rayyanza Tunaikan Ibadah Umrah Bersama Kedua Pengasuh
Puasa Nisfu Syaban & Ayyamul Bidh Februari 2026: Detail Tanggal, Niat, Hukum & Keutamaan
Angka Kelahiran di China Berada di Level Terendah Sejak 76 Th Lalu, Apa Penyebabnya?
11 Tanaman yang Bisa Mencerahkan Ruangan Gelap di Rumah
Inul Daratista Diopname Akibat ISK hingga Pingsan, Padahal Merasa Sudah Hidup Sehat
REKOMENDASI PRODUK
9 Sepatu Karet Perempuan Waterproof yang Nyaman saat Hujan, Cocok untuk Kerja
Amira SalsabilaREKOMENDASI PRODUK
9 Underpad Bayi untuk Perlindungan Maksimal, Pilih yang Aman dan Bagus Bun!
Nadhifa FitrinaREKOMENDASI PRODUK
5 Rekomendasi Bidet Portable yang Bisa Dibawa Ibu Hamil saat Bepergian & Liburan
Dwi Indah NurcahyaniREKOMENDASI PRODUK
30 Vitamin yang Bagus untuk Ibu Hamil agar Tetap Sehat
Azhar HanifahREKOMENDASI PRODUK
8 Rekomendasi Yogurt untuk Ibu Hamil, Ketahui Risiko & Manfaatnya
Natasha ArdiahTERBARU DARI HAIBUNDA
5 Potret Gaun Pengantin dan Resepsi Ranty Maria, Bak Putri Kerajaan
Puasa Nisfu Syaban & Ayyamul Bidh Februari 2026: Detail Tanggal, Niat, Hukum & Keutamaan
Potret Rafathar dan Rayyanza Tunaikan Ibadah Umrah Bersama Kedua Pengasuh
Angka Kelahiran di China Berada di Level Terendah Sejak 76 Th Lalu, Apa Penyebabnya?
11 Tanaman yang Bisa Mencerahkan Ruangan Gelap di Rumah
FOTO
VIDEO
DETIK NETWORK
-
Insertlive
Dari Kitab Kuno hingga Indonesia, Ini Sejarah Panjang Sebutan 'Cina'
-
Beautynesia
5 Kebiasaan di Pagi Hari yang Bikin Badan Ramping Tanpa Harus ke Gym
-
Female Daily
Disney Cruise Line Akan Hadirkan Pertunjukan Kembang Api ‘The Lion King’ yang Menampilkan Shah Rukh Khan!
-
CXO
GOT7 Rilis Album Baru, Persiapan Harus Lewat Video Call Karena Hal Ini
-
Wolipop
Most Pop: Dugaan Perselingkuhan CEO Properti dan Karyawan Viral, Kini Resign
-
Mommies Daily
Baru di Minggu Ini: UNIQLO Spring/Summer 2026 Preview di Senayan City hingga Musikal Perahu Kertas di Ciputra Artpreneur Jakarta