HaiBunda

PARENTING

Serba-Serbi Bayi Baru Lahir Kuning dan Cara Mengatasinya

  |   HaiBunda

Minggu, 26 Jun 2022 17:06 WIB

Penyakit kuning adalah kondisi medis yang sering ditemukan pada bayi baru lahir. Kondisi ini dapat disebabkan oleh kadar bilirubin yang tinggi atau hiperbilirubin, Bunda.
Kepada HaiBunda, Dokter Spesialis Anak di RS Hermina Jatinegara, dr. Yaulia Yanrismet, Sp.A, menjelaskan bahwa bilirubin adalah zat yang normal ada di dalam tubuh. Bilirubin berasal dari pemecahan sel darah merah, lalu masuk ke hati, dimetabolisme tubuh, dan dikeluarkan melalui feses dan urine.

Meski dianggap normal, ada kadar bilirubin yang dianggap normal pada bayi baru lahir. Penentuan kadar bilirubin ini berdasarkan usia bayi dan tingkat faktor risiko bayi. Bunda ingin tahu informasi bayi baru lahir kuning serta cara mengatasinya? Yuk, simak pada video!

TOPIK TERKAIT

VIDEO TERKAIT

TERPOPULER

5 Potret Kompak Maudy Ayunda dan Adik Rayakan Ultah Ibunda, Dipuji Cantik Semua

Mom's Life Amira Salsabila

5 Potret Ashanty Turun 5 Kg setelah Diet IF dan Olahraga

Mom's Life Amira Salsabila

5 Potret Cantik Steffi Zamora Pamer Baby Bump Kehamilan di Jakarta Fashion Week 2026

Kehamilan Annisa Karnesyia

Ramai Soal Selingkuh Melalui Pinterest, Studi Ini Ungkap Faktor Penyebabnya

Mom's Life Nadhifa Fitrina

Deretan Artis Temani Anak Nonton Konser BLACKPINK di Jakarta, Ini 7 Potret Serunya

Mom's Life Annisa Karnesyia

REKOMENDASI
PRODUK

TERBARU DARI HAIBUNDA

5 Potret Kompak Maudy Ayunda dan Adik Rayakan Ultah Ibunda, Dipuji Cantik Semua

5 Potret Cantik Steffi Zamora Pamer Baby Bump Kehamilan di Jakarta Fashion Week 2026

4 Hal Penting di 1000 Hari Pertama Kehidupan Anak Menurut Dokter

Ramai Soal Selingkuh Melalui Pinterest, Studi Ini Ungkap Faktor Penyebabnya

Vidi Aldiano Umumkan Rehat Sementara dari Dunia Hiburan, Ingin Fokus ke Kesehatan

FOTO

DETIK NETWORK