PARENTING
Jangan Terlewat Bun, 5 Daftar Imunisasi Gratis dari Pemerintah untuk Bayi 0-6 Bulan
Haibunda | HaiBunda
Jumat, 14 Oct 2022 18:50 WIBMenurut Ikatan Dokter Anak Indonesia (IDAI), imunisasi menjadi salah satu cara pencegahan spesifik penyakit menular pada bayi dan balita, Bunda. Efektivitas imunisasi pun akan lebih maksimal jika dilaksanakan secara lengkap dan berurutan.
Imunisasi sendiri sebaiknya mulai dilakukan sejak bayi lahir. Namun, anak usia 9 tahun tetap bisa mengejar imunisasi bila tidak mendapatkannya sama sekali sejak kecil. Misalnya saja imunisasi MR untuk campak dan rubella. Meski begitu, ada pula beberapa jenis imunisasi yang tidak bisa diberikan pada anak usia 7 tahun ke atas, yakni imunisasi DPT-Hib-Hepatitis. Imunisasi ini nantinya akan diganti dengan TD, yakni imunisasi untuk tetanus dan difteri.
Kini, Bunda tidak perlu khawatir tentang masalah biaya imunisasi Si Kecil yang berusia 0-6 bulan, Bunda. Pasalnya, pemerintah telah mensubsidi beberapa imunisasi yang bisa didapatkan secara gratis di Puskesmas untuk bayi 0 sampai 6 bulan. Simak daftarnya pada video ya!
TOPIK TERKAIT
VIDEO TERKAIT
Serba-Serbi Imunisasi PCV untuk Anak, Diberikan Gratis oleh Pemerintah
Efek Samping Setelah Vaksin Selain Demam
Bolehkah Anak Diberi Vaksin Saat Demam & Pilek?
Apa yang Harus Dilakukan Jika Anak Terlambat Imunisasi?
Manfaat Imunisasi untuk Anak, Jangan Sampai Terlewat Bun!
TERPOPULER
Potret Sabrina Anggraini dan Belva Devara Ajak Launa Saksikan Keindahan Balon di Cappadocia Turki
8 Cara Menghadapi Suami yang Tak Mau Berubah
Tingkah Gemas Sanne Anak Dea Ananda saat Hangout Bareng Bundanya, Intip Potretnya
Flora Vesterberg, Anggota Keluarga Kerajaan Inggris yang Alami Autisme & Berprestasi
3 Resep Bolu Pandan Kukus 4 Telur Lembut dan Empuk
REKOMENDASI PRODUK
11 Rekomendasi Balsem Bayi yang Aman dan Nyaman untuk Kulit Si Kecil
KinanREKOMENDASI PRODUK
10 Rekomendasi Primer Make Up Tahan Lama
Amira SalsabilaREKOMENDASI PRODUK
Review Es Krim Baskin Robbins Musk Melon & Popping Shower, Rasa Favorit Nomor #1 di Jepang
Firli NabilaREKOMENDASI PRODUK
10 Rekomendasi Lotion Anti Nyamuk untuk Bayi yang Aman untuk Kulit
Asri EdiyatiREKOMENDASI PRODUK
7 Rekomendasi Pensil Alis Warna Coklat Muda yang Bisa Jadi Pilihan Bunda
Amira SalsabilaTERBARU DARI HAIBUNDA
Potret Sabrina Anggraini dan Belva Devara Ajak Launa Saksikan Keindahan Balon di Cappadocia Turki
8 Cara Menghadapi Suami yang Tak Mau Berubah
Tingkah Gemas Sanne Anak Dea Ananda saat Hangout Bareng Bundanya, Intip Potretnya
3 Resep Bolu Pandan Kukus 4 Telur Lembut dan Empuk
Flora Vesterberg, Anggota Keluarga Kerajaan Inggris yang Alami Autisme & Berprestasi
FOTO
DETIK NETWORK
-
Insertlive
Raditya Dika Bongkar Rahasia Kaya Bukan dari Investasi, tapi dari...
-
Beautynesia
Mengapa Oktober Diperingati Sebagai Bulan Bahasa dan Sastra Indonesia? Ini Penjelasannya!
-
Female Daily
Aromanya Sopan di Hidung, Ini 5 Parfum yang Cocok Digunakan Saat Berolahraga!
-
CXO
GOT7 Rilis Album Baru, Persiapan Harus Lewat Video Call Karena Hal Ini
-
Wolipop
Foto: Angelina Jolie Pakai Gaun Backless, Pamer Tato Harimau Besar
-
Mommies Daily
Terpopuler: 100 Posisi Seks hingga Worksheet Anak TK Gratis