HaiBunda

PARENTING

4 Kualitas yang Penting ada Dalam Popok Si Kecil, Nyaman Dipakai dan Bebas Ruam

tim haibunda   |   HaiBunda

Senin, 23 Oct 2023 18:05 WIB
4 Kualitas yang Penting ada Dalam Popok Si Kecil, Nyaman Dipakai dan Bebas Ruam/Foto: dok. GOO.N
Jakarta -

Memilih popok bayi yang berkualitas akan mempengaruhi banyak hal, mulai dari kenyamanan gerak Si Kecil, kesehatan kulit, kualitas tidur, bahkan pertumbuhannya.

Popok berkualitas dapat dinilai dari beragam faktor, di antaranya:

1. Popok berkualitas memiliki tekstur yang lembut

Kulit bayi masih sangat sensitif sehingga apapun yang akan bersentuhan langsung dengannya, perlu diperhatikan kualitasnya. Tekstur yang lembut di bagian permukaan dalam popok, lapisan luar, hingga karet samping adalah hal pertama yang harus Bunda perhatikan.


2. Popok berkualitas memiliki daya serap sangat baik

Daya serap yang baik akan menjaga popok tetap kering meski beberapa kali terkena cairan urine. Ini penting untuk membuat Si Kecil tetap nyaman, Bunda. Popok dengan daya serap yang baik juga akan mencegah timbulnya ruam pada kulit Si Kecil.

Di samping itu, ada lho popok yang didesain dengan permukaan dalam popok bergelombang. Cobain deh pakai GOO.N Smile Baby Comfort Fit untuk Si Kecil, Bun. Permukaan bergelombang ini berfungsi untuk menyebar cairan ke seluruh permukaan, sehingga popok tetap kering dan tidak menggelembung dan Si Kecil tetap nyaman bergerak.

GOO.N Smile Baby Comfort Fit tersedia mulai ukuran S sampai XXL. Menariknya lagi, popok ini dilengkapi dengan motif Disney yang beda di setiap ukurannya. Si Kecil pasti makin nyaman memakai popok yang menggemaskan, Bunda.

3. Popok berkualitas tinggi desainnya mengikuti bentuk tubuh bayi

Bentuk popok mengikuti bentuk tubuh bayi tak berarti terlalu ketat mencengkeram lingkar paha Si Kecil, namun lapisan samping popok harus terbuat dari bahan yang lembut dan elastis. Sehingga popok bayi selalu pas digunakan, bebas melar, namun tak ada celah yang membuatnya bocor.

Nah, jika Bunda ingin tahu lebih banyak seputar popok GOO.N, bisa langsung datang ke acara Lazmall Daily Bundafest di Margo City, Depok, pada 27 - 29 Oktober 2023 mulai pukul 10.00 - selesai.

(fia/fia)

Simak video di bawah ini, Bun:

LazMall Daily Bundafest Sukses Digelar 3 Hari, Ada Lomba Seru Hingga Talkshow Edukatif

TOPIK TERKAIT

ARTIKEL TERKAIT

TERPOPULER

8 Makanan Ini Bisa Mempercepat Penuaan Dini, Ada yang Favorit Warga RI

Mom's Life Amira Salsabila

5 Potret Gemas El & Leshia Anak Lesti Kejora yang Umurnya Berdekatan, Kini Menanti Adik Baru

Parenting Nadhifa Fitrina

Kasus Bullying Meningkat pada Anak, Psikolog Ungkap Sekolah Harus Jadi Garda Terdepan

Parenting Nadhifa Fitrina

Cerita Susan Sameh Jalani Kehamilan di Luar Negeri, Sempat Ngidam Mi Ayam di Jerman

Kehamilan Amrikh Palupi

5 Potret Raisa di Premiere Wicked: For Good, Tunjukkan Karya Zalina pada Ariana Grande

Mom's Life Annisa Karnesyia

REKOMENDASI
PRODUK

TERBARU DARI HAIBUNDA

73 Lagu Rohani Kristen Terbaik dan Terpopuler, Penyembahan & Pujian Syukur

Rumah Modern dan Asri Milik Rossa, Intip Potretnya yang Dilengkapi Musala hingga Kolam Renang

Kasus Bullying Meningkat pada Anak, Psikolog Ungkap Sekolah Harus Jadi Garda Terdepan

8 Makanan Ini Bisa Mempercepat Penuaan Dini, Ada yang Favorit Warga RI

5 Potret Gemas El & Leshia Anak Lesti Kejora yang Umurnya Berdekatan, Kini Menanti Adik Baru

FOTO

VIDEO

DETIK NETWORK