
nama-bayi
35 Inspirasi Nama Bayi Perempuan dari Hawaii
HaiBunda
Selasa, 05 Feb 2019 19:58 WIB

Raut wajah penduduk Hawaii memiliki ciri khas dan berbeda dengan wajah bule mayoritas warga AS. Selain itu, nama orang Hawaii juga punya keunikan tersendiri dengan maknanya masing-masing.
Nah, Bunda sedang menanti kelahiran sang buah hati dalam waktu dekat? Tapi, masih bingung menentukan nama si kecil, yang diprediksi berjenis kelamin perempuan.
Simak yuk deretan 35 nama bayi perempuan dari Hawaii yang bisa jadi inspirasi Ayah dan Bunda, seperti dilansir Mom Junction. Buka halaman selanjutnya ya.
Ele
Foto: iStock
Nama bayi perempuan dari Hawaii:
1. Aelan: bunga yang indah
2. Ailana: kekuatan Tuhan
3. Alikae: pelindung
4. Allanna: ketenangan
5. Aulani: utusan raja
6. Ele: bersinar
7. Halia: kenanangan orang yang dicintai
8. Hoku: bintang
9. Honalei: tanah surga
10. Kahale: rumah
11. Kahealani: kabut surgawi
12. Kahlia: kunci
13. Kaia: laut
14. Kaiko: laut dengan arus kuat
15. Kailani: laut dan langit
Masih ada di halaman berikutnya, Bunda.
Kalea
Foto: iStock
Nama bayi perempuan dari Hawaii:
16. Kaimana: kekuatan samudera
17. Kainalu: ombak laut
18. Kalani: surga
19. Kalea: kebahagiaan
20. Kamaya: berharga
21. Kanani: cantik
22. Kani: suara
23. Kealohilani: cahaya surga
24. Keiki: anak kecil
25. Kiana: surgawi
Buka lagi ke halaman berikutnya ya, Bunda.
Moana
Foto: iStock
Nama bayi perempuan dari Hawaii:
26. Lailani: bunga surgawi
27. Lani: langit
28. Lei: karangan bunga surgawi
29. Lilo: murah hati
30. Mahina: bulan atau cahaya bulan
31. Malana: cahaya
32. Maliana: perempuan cantik
33. Moana: samudera luas
34. Nani: cantik
35. Ohana: menginspirasi
TOPIK TERKAIT
ARTIKEL TERKAIT

Nama Bayi
Sekarang Beri Nama Anak Tak Boleh Hanya 1 Huruf & Terlalu Panjang Nih Bun

Nama Bayi
Unik Bun! Pasangan Ini Beri Nama 11 Anaknya Terdiri Empat Huruf A, E, L, dan X

Nama Bayi
15 Inspirasi Nama Bayi Perempuan Terdiri 5 Huruf, Bermakna Cantik

Nama Bayi
Ketika Anak Protes dengan Namanya, Haruskah Diganti?

Nama Bayi
Cara Agar Anak Tetap Percaya Diri Saat Namanya Dianggap Aneh

Nama Bayi
Jika Tempat Pertama Ketemu Suami Jadi Nama Anak, Maka Namanya...
HIGHLIGHT
HAIBUNDA STORIES
REKOMENDASI PRODUK
INFOGRAFIS
KOMIK BUNDA
FOTO
Fase Bunda