TRENDING
Sinopsis Drama Korea Hyde Jekyll Me Eps 3: Sosok Misterius Hyun Bin Terungkap
Annisa Karnesyia | HaiBunda
Rabu, 19 Aug 2020 09:26 WIBDrama Korea Hyde Jekyll Me kembali hadir di Trans TV pada Rabu (19/8/2020). Bunda jangan sampai terlewat drama yang dibintangi aktor tampan Hyun Bin ini ya.
Di drama ini, Hyun Bin berperan sebagai Goo Seo Jin, direktur utama sebuah taman hiburan terbesar di Korea bernama Wonder Land. Ia dikenal perfeksionis, kaku, kejam, serta memiliki kepribadian ganda.
Sementara lawan mainnya, Han Ji Min, berperan sebagai Jang Ha na. Ia adalah seniman sekaligus pelatih sirkus di taman hiburan milik Gu Seo Jin, Bunda.
Di episode ke-3, kemunculan Robin membuat Ha Na terkejut. Pasalnya, wajah Robin mirip dengan Seo Jin. Ha Na tidak tahu bahwa Robin adalah kepribadian lain dari Seo Jin.
Meski kaget, Ha Na bersyukur bisa bertemu dengan Robin. Pria misterius itu ternyata pernah menyelamatkan nyawa Ha Na.
Sementara itu, Robin masih berusaha kabur dan dikejar oleh pengawal. Saat itu, dia mengetahui fakta bahwa ayahnya sudah tak membutuhkannya lagi.
Robin lalu mencoba berkomunikasi dengan Se Jin dan membuat kesepakatan. Ia meminta Seo Jin menjaga dan melindungi Ha Na.
Bagaimana kelanjutan kisah Ha Na dan Robin? Apakah Seo Jin bersedia menuruti permintaan Robin?
Bunda bisa temukan jawabannya dalam episode 3 drama Korea Hyde Jekyll di Trans TV, Rabu (19/8/2020) mulai pukul 09.30 WIB.
Simak juga kisah Yannie Kim yang berkarier di dunia hiburan Korea, di video berikut:
(ank/kuy)TOPIK TERKAIT
ARTIKEL TERKAIT
Sinopsis Drama Korea Hyde Jekyll Me Eps 15: Polisi Kejar Penculik Hyun Bin
Sinopsis Drama Korea Hyde Jekyll Me Eps 9: Masa Lalu Hyun Bin Terungkap
Sinopsis Drama Korea Hyde Jekyll Me Eps 8: Han Ji Min Merawat Hyun Bin
Sinopsis Hyde Jekyll Me Eps 1: Hyun Bin Menyembunyikan Kepribadian Gandanya
TERPOPULER
Vila Mewah Titi Kamal & Christian Sugiono di Bali, Berkonsep Glamping dengan View Danau hingga Gunung
Devano Jarang Angkat Telpon usai Pisah Rumah, Iis Dahlia Menangis karena Rindu Sang Putra
Perempuan yang Hamil & Melahirkan Antara 24 - 38 Th Cenderung Panjang Umur, Benarkah?
Arti Nama Messi dan 30 Rangkaiannya untuk Anak Laki-laki
Maxim & Maspion Hanya Rp70 Ribuan di Transmart Full Day Sale
REKOMENDASI PRODUK
3 Tips Jaga Pencernaan Anak saat Bepergian
Tim HaiBundaREKOMENDASI PRODUK
5 Rekomendasi Muted Lip Tint, Pas untuk Makeup Look Lembut
Amira SalsabilaREKOMENDASI PRODUK
10 Rekomedasi Susu Program Hamil untuk Dukung Keberhasilan Promil
Dwi Indah NurcahyaniREKOMENDASI PRODUK
Review Eomma Head to Toe Happiness, Sampo & Sabun Mandi untuk Perawatan Bayi
Firli NabilaREKOMENDASI PRODUK
5 Rekomendasi Lipstik Warna Muted, Ada Pilihan Bunda?
Amira SalsabilaTERBARU DARI HAIBUNDA
Vila Mewah Titi Kamal & Christian Sugiono di Bali, Berkonsep Glamping dengan View Danau hingga Gunung
Perempuan yang Hamil & Melahirkan Antara 24 - 38 Th Cenderung Panjang Umur, Benarkah?
Arti Nama Messi dan 30 Rangkaiannya untuk Anak Laki-laki
Maxim & Maspion Hanya Rp70 Ribuan di Transmart Full Day Sale
Devano Jarang Angkat Telpon usai Pisah Rumah, Iis Dahlia Menangis karena Rindu Sang Putra
FOTO
VIDEO
DETIK NETWORK
-
Insertlive
Peringatan Wardatina Mawa Usai Insanul Fami Ketemu Anak: Tolong Jangan Digoreng!
-
Beautynesia
Katanya Sarkas Padahal Jujur, Ini 4 Zodiak yang Sering Bikin Salah Paham
-
Female Daily
Intip Look Boyfriend Material Jaemin NCT yang Ditunjuk Sebagai New Icon Lee Jeans Asia Pacific!
-
CXO
GOT7 Rilis Album Baru, Persiapan Harus Lewat Video Call Karena Hal Ini
-
Wolipop
9 Brand Makeup China yang Lagi Naik Daun dan Layak Dicoba di 2026
-
Mommies Daily
Baru di Minggu Ini: Wings Food Rilis Ramen YES hingga UT Manga Collection dari UNIQLO