TRENDING
5 Drama Korea Aktor Tampan Song Joong Ki Selain Vincenzo
Annisa A | HaiBunda
Minggu, 18 Apr 2021 02:30 WIBDrama Korea Vincenzo masih dinantikan oleh para penonton. Menunda penayangan episode baru, banyak orang dibuat penasaran dengan kelanjutan kisah Vincenzo melawan Babel Group.
Episode 16 yang tayang pada Minggu (11/04/2021) berakhir dengan klimaks yang cukup intens. Vincenzo dan warga Geumga Plaza berhasil mengungkap siapa dalang pembunuh Direktur Daechang Daily.
Namun bos Babel tidak pernah menyerah. Jang Han Seok (Ok Taec Yeon) menemukan cara untuk menghancurkan Vincenzo, yakni dengan menyakiti sang Bunda. Hal itu berujung pada tewasnya Oh Gyeong Ja (Yoon Bok In) di tangan pembunuh bayaran.
Vincenzo pun murka dan kembali termakan oleh nalurinya sebagai seorang mafia. Ia mengejar sang pembunuh hingga ke vila tempat Jang Han Seok berada. Vincenzo tak segan membunuhnya dengan sangat dingin.
Dalam episode tersebut, aktor Song Joong Ki sukses menampilkan sisi gelap dari karakter Vincenzo. Warganet dibuat terpukau dengan akting Song Soong Ki. Aksinya Sebagai mafia sukses membuat drama Korea Vincenzo menjadi trending topic Twitter pada Minggu malam.
Vincenzo bukan merupakan drama Korea pertama yang diperankan Song Joong Ki. Pria 35 tahun itu sudah dikenal sebagai aktor populer di Negeri Ginseng. Bunda, berikut ini drama Korea selain Vincenzo yang juga dibintangi oleh Song Joong Ki.
1. The Innocent Man
Bagi Song Joong Ki, 2012 merupakan tahun paling fenomenal di perjalanan kariernya. Salah satu prestasi yang berhasi ia cetak di tahun tersebut adalah drama Korea The Innocent Man.
Drama Korea ini berkisah tentang Kang Ma Ru (Song Joong Ki), seorang mahasiswa kedokteran cerdas yang jatuh cinta dengan reporter bernama Han Jae Hee (Park Si Yeon). Namun hidupnya berubah karena pengkhianatan cinta.
Ma Ru tak lagi dikenal sebagai pria 'baik'. Ia bekerja sebagai bartender dan gigolo di sebuah klub. Ia bertemu dengan putri konglomerat bernama Seo Eun Gi (Moon Chae Won) dan memanfaatkannya untuk balas dendam kepada sang mantan.
Drama Korea ini meraih rating tinggi yakni 16,1 persen di TNmS dan 15,3 di AGB Nielsen. Song Joong Ki juga meraih piala Top Excellence Award, Actor di sejumlah ajang penghargaan.
Salah satu drama Korea juga menjadi awal mula kisah cinta Song Joong Ki. Simak di halaman selanjutnya.
Saksikan juga daftar drama Korea dengan rating tertinggi di 2020, Bunda:
(anm/som)
DRAMA ROMANTIS
Halaman Selanjutnya
Simak video di bawah ini, Bun:
Resep Beef Bulgogi, Hadirkan Menu Drama Korea dari Dapur Bunda
TOPIK TERKAIT
ARTIKEL TERKAIT
5 Wanita Cantik Partner Main Song Joong Ki di Drama Korea
Bikin Meleleh, ini 9 Momen Vincenzo yang Penuh Pesona Bun
Kenalan dengan 6 Pemain Drama Korea Vincenzo yang Sedang Hit
Jadi Mafia di Drakor Vincenzo, Song Joong Ki Kesulitan Belajar Bahasa Italia
TERPOPULER
Ciri Orang Sangat Narsis, Sering Ucapkan 7 Kalimat Ini Menurut Psikolog Harvard
Harga Hotel Dekat Konser BTS Naik Fantastis, Segini Kenaikannya
7 Kalimat Sering Diucapkan Anak yang Dapat Pengaruhi Harga Dirinya, Perbaiki Segera!
14 Tren Cara Kreatif Mengumumkan Kehamilan di Tahun 2026
Tak Perlu Bentak, Ini 6 Cara Mendisiplinkan Anak yang Susah Diatur
REKOMENDASI PRODUK
9 Sepatu Karet Perempuan Waterproof yang Nyaman saat Hujan, Cocok untuk Kerja
Amira SalsabilaREKOMENDASI PRODUK
9 Underpad Bayi untuk Perlindungan Maksimal, Pilih yang Aman dan Bagus Bun!
Nadhifa FitrinaREKOMENDASI PRODUK
5 Rekomendasi Bidet Portable yang Bisa Dibawa Ibu Hamil saat Bepergian & Liburan
Dwi Indah NurcahyaniREKOMENDASI PRODUK
30 Vitamin yang Bagus untuk Ibu Hamil agar Tetap Sehat
Azhar HanifahREKOMENDASI PRODUK
8 Rekomendasi Yogurt untuk Ibu Hamil, Ketahui Risiko & Manfaatnya
Natasha ArdiahTERBARU DARI HAIBUNDA
Inul Daratista Diopname Akibat ISK hingga Pingsan, Padahal Merasa Sudah Hidup Sehat
Ramai Sepekan: Kabar Duka Selebgram Lula Lahfah hingga Perceraian Boiyen yang Jadi Sorotan
Harga Hotel Dekat Konser BTS Naik Fantastis, Segini Kenaikannya
14 Tren Cara Kreatif Mengumumkan Kehamilan di Tahun 2026
Ciri Orang Sangat Narsis, Sering Ucapkan 7 Kalimat Ini Menurut Psikolog Harvard
FOTO
VIDEO
DETIK NETWORK
-
Insertlive
Viral Tegur Perokok di Motor, Konten Kreator Evaldy Pilih Lapor Polisi
-
Beautynesia
Top 5 List: Rekomendasi Film Komedi Indonesia dengan Rating Tinggi di Netflix
-
Female Daily
Olahraga Tanpa Drama, Ini Rekomendasi Hijab Instan yang Nyaman Dipakai!
-
CXO
GOT7 Rilis Album Baru, Persiapan Harus Lewat Video Call Karena Hal Ini
-
Wolipop
Ramalan Zodiak 31 Januari: Aries Jaga Sikap, Gemini Kontrol Emosi
-
Mommies Daily
Baru di Minggu Ini: UNIQLO Spring/Summer 2026 Preview di Senayan City hingga Musikal Perahu Kertas di Ciputra Artpreneur Jakarta