HaiBunda

TRENDING

Lesti Kejora Alami KDRT, Komnas Perempuan Minta Tak Dijadikan Candaan

Tim HaiBunda   |   HaiBunda

Minggu, 02 Oct 2022 13:50 WIB
Lesti Kejora/ Foto: noel
Jakarta -

Komnas Perempuan meminta kasus KDRT yang dilakukan Rizky Billar kepada Lesti Kejora tidak dijadikan candaan. Selain itu Komnas Perempuan juga meminta agak kasus tersebut tidak dianggap settingan.

"Menjadi korban kekerasan itu menyakitkan, dan butuh keberanian pada korban untuk bersuara di tengah nilai-nilai yang masih membenarkan kekerasan terhadap istri. Kita harus mendukung LK untuk melewati masa-masa sulitnya, pulih dan tetap bisa terus berkarya," kata Komisioner Komnas Perempuan Siti Aminah Tardi dilansir dari detikNews, Sabtu (1/10/2022).

Siti juga mendukung Lesti Kejora untuk memproses hukum suaminya. Menurutnya, kekerasan fisik yang dilakukan Rizky Billar itu menunjukkan adanya ketimpangan kekuasaan dalam relasi perkawinan.


"Komnas Perempuan prihatin atas kekerasan yang menimpa LK dan mendukung LK untuk mengklaim keadilannya. Kekerasan fisik, dan psikis yang dilakukan oleh RB dalam kasus ini merupakan perwujudan ketimpangan hubungan kekuasaan dalam relasi perkawinan, yang menempatkan LK sebagai istri dalam posisi subordinasi di hadapan suami. Dimana hal tersebut bersumber dari diskriminasi terhadap peran perempuan," tuturnya.

TERUSKAN MEMBACA KLIK DI SINI.

 



(som/som)

TOPIK TERKAIT

ARTIKEL TERKAIT

TERPOPULER

Setahun Pernikahan, Febby Rastanty Sebut Keputusan Terbaik Menikahi Sang Sahabat

Mom's Life Annisa Karnesyia

Kisah Bunda Syok Dirampok saat Tengah Menyusui Bayi di Bandara

Menyusui Dwi Indah Nurcahyani

110 Ucapan Selamat Hari Ayah Nasional 2025 yang Menyentuh Hati dan Penuh Makna, Lengkap

Parenting Azhar Hanifah

Ini Daftar Lagu yang Paling Populer Diputar di Ruang Bersalin, Jadi Mood Booster Bunda saat Melahirkan

Kehamilan Dwi Indah Nurcahyani

5 Potret OOTD Pyo Ye Jin, Artis Korea Pemeran Kekasih Ji Chang Wook di The Manipulated

Mom's Life Amira Salsabila

REKOMENDASI
PRODUK

TERBARU DARI HAIBUNDA

Setahun Pernikahan, Febby Rastanty Sebut Keputusan Terbaik Menikahi Sang Sahabat

Kisah Bunda Syok Dirampok saat Tengah Menyusui Bayi di Bandara

Ini Daftar Lagu yang Paling Populer Diputar di Ruang Bersalin, Jadi Mood Booster Bunda saat Melahirkan

110 Ucapan Selamat Hari Ayah Nasional 2025 yang Menyentuh Hati dan Penuh Makna, Lengkap

Ketakutan Vidi Aldiano Punya Anak yang akan Warisi Genetik Sakitnya

FOTO

VIDEO

DETIK NETWORK