TRENDING
5 Fakta Menarik Film Buya Hamka, Karya Termahal dengan Total Durasi 7 Jam
ANNISAAFANI | HaiBunda
Senin, 27 Mar 2023 19:25 WIBIndonesia kembali akan menayangkan film bernuansa perjuangan berjudul Buya Hamka, Bunda. Tayang pada 20 April 2023, film yang dibintangi aktor dan aktris ternama ini akan tayang di diseluruh bioskop Indonesia.
Disebut produser Falcon Pictures Frederica, ia berharap film ini menjadi sebuah karya yang bisa memberikan pesan positif kepada semua generasi.
"Film ini bisa dinikmati oleh seluruh keluarga dari generasi Z hingga generasi orangtua. Perjuangan hidup Buya Hamka menginspirasi, dari semangat belajarnya yang otodidak dan perjalanan beliau di berbagai periode yang penuh romantika dan sangat menarik. Film yang sangat dibutuhkan sebagai pencerahan kehidupan yang amanah untuk semua orang," terangnya dari rilis yang HaiBunda peroleh.
Sementara itu, Produser Starvision Chand Parwez mengungkapkan, Buya Hamka merupakan film keluarga yang bisa ditonton semua kalangan. Karya ini menjadi penghibur sekaligus mengandung banyak pembelajaran.
"Buya Hamka telah begitu dinanti dan diharapkan menjadi film nasional yang bisa meraih sukses di tanah air hingga manca negara."
"Karya menghibur yang syarat pesan ini akan menjadi penyiram kalbu, membuat hati hangat dan mengajak kita haru juga senyum ketika menontonnya. Sebagai hiburan sehat dengan kualitas yang baik, wajib ditonton dan meraih box office. Insya Allah," ujarnya.
Bunda penasaran dengan film Buya Hamka? Simak fakta-fakta yang Bubun rangkum sebagai berikut, ya.
1. Buya Hamka, film Indonesia termahal
Buya Hamka menjadi karya luar biasa, Bunda. Bahkan, tayangan ini diklaim menjadi salah satu film Indonesia dengan biaya produksi terbesar, lho.
"Film yang luar biasa menurut kami yang terlibat dalam produksi berawal dari 2014, ketika Pak Din Syamsuddin jadi Ketua MUI, butuh sembilan tahun pengerjaan dan biaya produksi terbesar sepanjang sejarah," kata produser Chand Parwez saat menggelar konferensi pers di kawasan Kuningan.
Fajar Bustomi yang dipercaya menduduki bangku sutradara juga mengaku kesempatan menggarap film ini merupakan berkah yang luar biasa baginya.
"Menyutradarai film ini merupakan berkah luar biasa. Saya baca dari buku Buya Hamka itu indah banget kata-katanya, semakin beriman seseorang maka akan semakin mencintai mahkluk ciptaan Tuhan. Semoga film ini memberi ketenangan pada penontonnya," ucap Fajar Bustomi.
Simak fakta lainnya di halaman berikut ya, Bunda.
Bagi Bunda yang mau sharing soal parenting dan bisa dapat banyak giveaway, yuk join komunitas HaiBunda Squad. Daftar klik di SINI. Gratis!
Simak juga 5 film Indonesia tentang perjuangan wanita hebat dalam video berikut:
(AFN)
DIPRODUKSI 6 BULAN - BERDURASI 7 JAM
Halaman Selanjutnya
TOPIK TERKAIT
ARTIKEL TERKAIT
TERPOPULER
Kisah Wina Natalia Turunkan Berat Badan Hingga Ukuran XS, Merasa Hidup Kembali
Kisah Perempuan Korea Melahirkan Bayi Kembar di Usia 58 Th, Satu Dekade Pasca Menopause
Atalia Praratya & Ridwan Kamil Ternyata 6 Bulan Pisah Rumah Sebelum Gugat Cerai
Ramalan 12 Shio Tahun 2026 dari Keberuntungan, Ciong, Karier, hingga Percintaan
Ini Efek yang Terjadi pada Otak Bayi Jika Sering Menangis
REKOMENDASI PRODUK
5 Rekomendasi Muted Lip Tint, Pas untuk Makeup Look Lembut
Amira SalsabilaREKOMENDASI PRODUK
10 Rekomedasi Susu Program Hamil untuk Dukung Keberhasilan Promil
Dwi Indah NurcahyaniREKOMENDASI PRODUK
Review Eomma Head to Toe Happiness, Sampo & Sabun Mandi untuk Perawatan Bayi
Firli NabilaREKOMENDASI PRODUK
5 Rekomendasi Lipstik Warna Muted, Ada Pilihan Bunda?
Amira SalsabilaREKOMENDASI PRODUK
PROTERAL Junior, Solusi Nutrisi untuk Si Kecil yang Suka Pilih-pilih Makan
Tim HaiBundaTERBARU DARI HAIBUNDA
6 Gejala Super Flu yang Sudah Masuk ke Indonesia
Kisah Wina Natalia Turunkan Berat Badan Hingga Ukuran XS, Merasa Hidup Kembali
Kisah Perempuan Korea Melahirkan Bayi Kembar di Usia 58 Th, Satu Dekade Pasca Menopause
Ramalan 12 Shio Tahun 2026 dari Keberuntungan, Ciong, Karier, hingga Percintaan
Atalia Praratya & Ridwan Kamil Ternyata 6 Bulan Pisah Rumah Sebelum Gugat Cerai
FOTO
VIDEO
DETIK NETWORK
-
Insertlive
Terpopuler: Suami Boiyen Terancam Dipolisikan Vs Lukisan SBY Laku Dilelang Rp311 Juta
-
Beautynesia
Kenali 7 Penyebab Uban di Usia Muda dan Cara Mengatasinya
-
Female Daily
Ingin Marathon Anime? Ini 5 Judul di Crunchyroll yang Menarik Disaksikan saat Akhir Tahun!
-
CXO
GOT7 Rilis Album Baru, Persiapan Harus Lewat Video Call Karena Hal Ini
-
Wolipop
Ramalan Shio 2026 Tahun Kuda Api: Prediksi Lengkap Nasib 12 Shio
-
Mommies Daily
8 Drakor Terkenal Jang Ki-Yong, selain Dynamite Kiss!