TRENDING
Jalani Sidang Cerai, Pihak Baim Wong Jelaskan Hak Asuh Anak Tak Harus Jatuh ke Paula Verhoeven
Annisa Karnesyia | HaiBunda
Rabu, 15 Jan 2025 20:50 WIBBaim Wong dan Paula Verhoeven kembali menjalani sidang cerai di Pengadilan Agama (PA) Jakarta Selatan, Rabu (15/1/25). Di sidang ini, masalah hal asuh anak turut diungkit, Bunda.
Pengacara Baim Wong, Fahmi Bachmid, sempat mengutarakan pernyataan yang bikin kaget. Fahmi mengatakan bahwa anak di bawah umur memiliki hak untuk memilih tinggal dengan siapa setelah orang tuanya bercerai.
Pernyataan Fahmi ini lantas menuai pertanyaan dari Paula Verhoeven. Bunda dua anak ini tampak seperti meragukan pernyataan tersebut dan balik bertanya.
"Apakah iya begitu? Jadi penasaran," tulis Paula.
Perihal pernyataannya, Fahmi menjelaskan bahwa aturan terkait hak asuh anak sudah lama berlaku. Aturan menjelaskan bahwa hak asuh anak di bawah umur tidak harus jatuh ke tangan ibundanya.
"Sekarang itu sudah bukan zamannya lagi orang tua yang menentukan anak itu harus kepada siapa. Paradigmanya sudah berubah. Pengadilan, Mahkamah Agung, sudah mengeluarkan surat edaran," kata Fahmi.
"Artinya, yang selama ini yang punya pemikiran bahwa anak di bawah umur harus kepada ibunya, itu cara berpikir yang usang, ketinggalan zaman," sambungnya.
Fahmi menambahkan, sejak 2017 sudah ada surat edaran Mahkamah Agung yang menyatakan bahwa anak dapat menentukan keinginannya. Dalam aturan ini juga dijelaskan bahwa anak boleh menolak dan pihak pengadilan tidak boleh memaksa pilihan anak.
"Sejak 2017 sudah ada surat edaran Mahkamah Agung bahwa anak yang menentukan anak itu mau ke mana, untuk kepentingan anak sendiri. Kalau anaknya menolak, tidak boleh dipaksakan, termasuk pengadilan tidak boleh memaksa," ungkap Fahmi.
Perlu diketahui ya, Baim Wong menggugat cerai talak Paula di Pengadilan Agama Jakarta Selatan pada 7 Oktober 2024. Dalam gugatannya, Baim Wong mengajukan hak asuh kedua anaknya, Kiano Tiger Wong dan Kenzo Eldrago Wong. Saat ini, Kiano dan Kenzo diketahui tinggal dengan sang ayah.
Lantas, seperti apa penjelasan tentang hak asuh anak di bawah umur yang disebut tidak harus jatuh ke tangan ibu menurut pihak Baim?
TERUSKAN MEMBACA DI SINI.
TOPIK TERKAIT
ARTIKEL TERKAIT
Baim Wong Buka Suara Soal Tudingan Sengaja Halangin Anak Ketemu Paula Verhoeven
Di Tengah Kabar Keretakan Rumah Tangga, Baim Wong Unggah Foto Bersama Paula Verhoven di Kelulusan Kiano
Klarifikasi Baim Wong Usai Dihujat Karena Daftarkan Citayam Fashion Week ke HAKI
3 Kontroversi Baim Wong yang Panen Hujatan, Marahi Bapak Tua hingga Mainin Wajah Anak
TERPOPULER
Pindah ke Australia, Begini Persiapan Indra Bekti dan Aldila Jelita
Gracia Indri Ajak Anak & Suami Bule Pulang Kampung ke Indonesia, Intip 7 Potret Keseruannya
Lahiran Desember, Steffi Zamora Akui Tak Sabar dan Sudah Belanja Perlengkapan Bayi sejak Awal
9 Barang Rumah yang Bisa Bawa Energi Negatif dan Sial Menurut Feng Shui
5 Artis Indonesia yang Baru Pertama Kali Rayakan Hari Ayah di 2025
REKOMENDASI PRODUK
10 Susu Penambah Nafsu Makan Anak untuk Mengoptimalkan Berat Badan
Azhar HanifahREKOMENDASI PRODUK
9 Rekomendasi Parfum untuk Ibu Hamil yang Aman Digunakan
Dwi Indah NurcahyaniREKOMENDASI PRODUK
10 Rekomendasi Body Lotion Bayi yang Wanginya Tahan Lama, Aman & Lembapkan Kulit Si Kecil
Nadhifa FitrinaREKOMENDASI PRODUK
7 Rekomendasi Makeup Palette Lengkap untuk Sehari-hari
Amira SalsabilaREKOMENDASI PRODUK
15 Rekomendasi Test Pack yang Tersedia di Apotek dan Harganya
Dwi Indah NurcahyaniTERBARU DARI HAIBUNDA
73 Lagu Rohani Kristen Terbaik dan Terpopuler, Penyembahan & Pujian Syukur
KPR Lunas, Andhara Early Gunting Semua Kartu Kredit agar Tak Lagi Berutang dan Hindari Riba
Resmi Cerai, Tasya Farasya dan Ahmad Assegaf Sepakat Asuh Anak Bersama
Lahiran Desember, Steffi Zamora Akui Tak Sabar dan Sudah Belanja Perlengkapan Bayi sejak Awal
10 Cara Alami Mengusir Kecoa dengan Aroma yang Tidak Disukai
FOTO
VIDEO
DETIK NETWORK
-
Insertlive
Adly Fairuz dan Angbeen Rishi Sudah Tak Serumah dan Sepakat Cerai
-
Beautynesia
Hindari Sederet Makanan Ini Sebelum Tidur, Bisa Bikin Mimpi Buruk
-
Female Daily
Lindungi Bibirmu dari Sinar UV, Ini Lip Balm SPF yang Wajib Dicoba!
-
CXO
GOT7 Rilis Album Baru, Persiapan Harus Lewat Video Call Karena Hal Ini
-
Wolipop
8 Foto Raline Shah Pamer Kedekatan Dengan Ayah saat di Melbourne, Bak Bestie
-
Mommies Daily
Kenalan dengan Gaya Bercinta Sagitarius, Penuh Petualangan dan Seru!