KEHAMILAN
7 Artis yang Hamil Pertama pada Usia Tua Seperti Nicki Minaj
Siti Hafadzoh | HaiBunda
Selasa, 21 Jul 2020 21:30 WIBNicki Minaj mengumumkan bahwa ia hamil anak pertama. Penyanyi yang satu ini hamil di usia yang sudah tidak muda lagi, yaitu 37 tahun lho, Bunda.
Ia memamerkan perut buncitnya di media sosial Instagram. Ini merupakan anak pertama Nicki Minaj dengan Kenneth Petty.
Selain Nicki Minaj, ada beberapa artis lain yang juga hamil anak pertama di usia tua lho. Siapa saja ya artis yang hamil di usia tua?
Berikut HaiBunda rangkum 7 artis yang hamil pertama di usia tua seperti Nicki Minaj:
1. Meghan Markle
Mengutip Slice, artis yang menjadi istri Pangeran Harry ini melahirkan putra pertamanya, Archie Harrison ketika ia berusia 32 tahun. Archie Harrison lahir pada 6 Mei 2020.
2. Emma Thompson
Artis sekaligus penulis skrip, Emma Thompson memiliki anak pertamanya, Gaia ketika berusia 40 tahun. Gaia merupakan putri dari pernikahan kedua Emma Thompson dengan Greg Wise.
3. Nicole Kidman
Dari pernikahannya dengan Tom Cruise, Nicole Kidman tidak punya anak kandung. Mereka punya 2 anak yang tidak lahir dari rahim Nicole Kidman, Bunda.
Nah, ketika menikah dengan Keith Urban, Nicole Kidman hamil untuk pertama kalinya. Ia melahirkan anak pertama yang diberi nama Sunday Rose ketika usianya menginjak 41 tahun lho.
4. Halle Berry
Halle Berry melahirkan anak pertamanya, Nahla ketika berusia 41 tahun. Enam tahun kemudian, Halle Berry melahirkan anak keduanya di usia 47 tahun, Bunda.
5. Mariah Carey
Mariah Carey pernah mengalami keguguran ketika ingin punya anak pertama dari pernikahannya dengan Nick Canon. Mengutip Hello Magazine, setelah melalui fase sedih karena keguguran, Mariah Carey akhirnya hamil lagi.
Namun, ia harus menjaga hormon progesteron selama 10 minggu untuk meminimalisir keguguran. Akhirnya, ia melahirkan anak kembarnya yang diberi nama Morrocan dan Monroe ketika berusia 42 tahun.
6. Janet Jackson
Pada Januari 2017, Janet Jackson melahirkan anak pertamanya ketika ia berusia 50 tahun. Janet Jackson hamil setelah menjalani program In Vitro Fertilization (IVF) alias bayi tabung.
7. Holly Hunter
Holly Hunter baru hamil anak pertama di tahun 2006, yaitu ketika usianya 47 tahun. Hamil di usia tua, Holly Hunter justru dikaruniai anak kembar lho, Bunda.
Namun, ia sempat menyembunyikan anak-anaknya dari pers nih. Jadi, media tidak tahu nama hingga perkembangan anak kembar Holly Hunter ini.
Lihat juga rahasia Donna Agnesia menjalani rumah tangga dengan suaminya yang 6 tahun lebih muda berikut ini, Bunda.
(sih/kuy)TOPIK TERKAIT
ARTIKEL TERKAIT
Nicole Kidman Ungkap Sempat Ingin Berhenti Akting saat Hamil Anak Pertama, Alasannya..
Kisah Bunda Ingin Didampingi Doula Megan Markle karena Takut Melahirkan, Efektifkah?
Curhat Meghan Markle Dibully Hater Saat Hamil & Usai Melahirkan, Sebut Kejam
Rencana Meghan Markle Melahirkan di Rumah, Bakal Jadi Cucu Pertama Ratu Kelahiran AS
TERPOPULER
Momen Romantis Ramon Y Tungka dan Istri yang Jarang Terlihat, Ini 5 Potretnya
Hailey Bieber Cerita Persalinan 18 Jam & Rencana Hamil Anak Kedua
Bekal Anak Bisa Jadi Sarang Bakteri, Ini Cara Mudah Mencegahnya Menurut Pakar
Bukan Lapar, Ternyata Ini Alasan Ibu Menyusui Tiba-tiba Ingin Makan Manis hingga Asam
5 Kalimat yang Terlihat Baik tapi Justru Menyakiti Orang Lain Menurut Pakar
REKOMENDASI PRODUK
11 Rekomendasi Highlighter yang Bikin Makeup Lebih Stand Out
Amira SalsabilaREKOMENDASI PRODUK
9 Rekomendasi Sunscreen untuk Ibu Menyusui yang Aman dan Bagus
Dwi Indah NurcahyaniREKOMENDASI PRODUK
10 Rekomendasi Calming Cream untuk Bantu Redakan Kembung hingga Kolik Anak
Nadhifa FitrinaREKOMENDASI PRODUK
10 Rekomendasi Sabun Bayi Cair yang Bagus dan Aman, Pilihan Terbaik untuk Si Kecil
ZAHARA ARRAHMAREKOMENDASI PRODUK
10 Rekomendasi Sepatu Sekolah Terbaik yang Bagus dan Awet
KinanTERBARU DARI HAIBUNDA
Ari Lasso Antar Sang Putri Lanjutkan Pendidikan di Australia, Tak Menyangka Bisa Sekolahkan Anak ke Luar Negeri
Bekal Anak Bisa Jadi Sarang Bakteri, Ini Cara Mudah Mencegahnya Menurut Pakar
Bukan Lapar, Ternyata Ini Alasan Ibu Menyusui Tiba-tiba Ingin Makan Manis hingga Asam
Hailey Bieber Cerita Persalinan 18 Jam & Rencana Hamil Anak Kedua
Momen Romantis Ramon Y Tungka dan Istri yang Jarang Terlihat, Ini 5 Potretnya
FOTO
VIDEO
DETIK NETWORK
-
Insertlive
Dituntut 2 Tahun Penjara, Razman Arif Tuduh Hotman Lobi-lobi Jaksa
-
Beautynesia
AS Turunkan Tarif Impor Jadi 19% untuk Indonesia, Ada Syarat yang Timbulkan Pro-Kontra
-
Female Daily
Ada ‘Sore: Istri dari Masa Depan’, Ini 5 Film Populer yang Dibintangi Sheila Dara Aisha!
-
CXO
GOT7 Rilis Album Baru, Persiapan Harus Lewat Video Call Karena Hal Ini
-
Wolipop
7 Foto Tasya Farasya Jadi Pengantin Sunda, Makeup Manglingi
-
Mommies Daily
10 Manfaat Konsumsi Jahe Merah, Bisa Jaga Daya Tahan Tubuh