KEHAMILAN
5 Ibu Tersubur di Dunia, Melahirkan 27 Kali & Punya 69 Anak
Annisa Afani | HaiBunda
Sabtu, 31 Oct 2020 07:00 WIBBeberapa pasangan suami istri memilih memiliki sedikit anak. Namun ada juga yang memiliki banyak anak dengan alasan beragam.
Nah, ternyata ada seorang ibu yang memiliki anak sampai puluhan orang, bahkan ada yang melahirkan hingga berkali-kali sampai memiliki 69 anak. Bunda penasaran siapa saja ibu-ibu tersebut?
Klik next untuk mengetahuinya ya, Bunda.
1. Valentina Vassilyeva (69 anak)
Valentina Vassilyeva merupakan istri pertama dari petani bernama Feodor Vassilyev dari Shuya, Rusia. Selama 76 tahun hidup, Valentina diketahui memiliki 69 orang anak, namun 2 di antaranya meninggal ketika bayi.
Mengutip Brightside, Guinness World Records mencatat Valentina yang hidup di abad 18 ini sebagai Ibu Paling Produktif di dunia. Dia mengalami hiperovulasi dan tercatat pernah menjalani 27 kali persalinan, di antaranya 16 kali melahirkan anak kembar dua, tujuh kali melahirkan anak kembar tiga, lalu empat kali melahirkan anak kembar empat.
Biasanya, rata-rata kehamilan membutuhkan waktu sekitar 40 minggu. Namun, semakin banyak anak yang berada dalam rahim, maka semakin besar kemungkinan ibu akan melahirkan lebih cepat. Menurut perhitungan BBC, Valentina bisa saja mengalami kehamilan 37 minggu dengan kembar dua, lalu kehamilan 32 minggu dengan kembar tiga, kemudian kehamilan selama 30 minggu saat mengandung anak kembar empat.
Jika dijumlahkan, total kehamilan Valentina mencapai 936 minggu. Jika 936 minggu tersebut dibagi 52, yakni jumlah minggu dalam satu tahun, maka disimpulkan bahwa Valentina menghabiskan 18 tahun hidupnya untuk mengandung.
Namun banyak ahli yang meragukan kisahnya. Kendati demikian, ada fakta sejarah yang mendukung kisah tersebut. Data soal kisah keluarganya diterbitkan pada tahun 1834 di Saint-Patersburg Panorama.

5 Ibu Tersubur di Dunia, Melahirkan 27 Kali & Punya 69 Anak/
Halaman Selanjutnya
TOPIK TERKAIT
ARTIKEL TERKAIT
Adakah Perbedaan Cara Mengubur Ari-ari Bayi Laki-laki dan Perempuan Menurut Islam?
Alasan Bayi Lebih Cenderung Lahir di Pukul 04.00 Pagi
Melahirkan 44 Kali dan Miliki 38 Anak, Ternyata Wanita Ini Alami Hiperovulasi
Cerita Ibu Lahirkan Anak ke-20 di Umur 42 Tahun
TERPOPULER
Postingan Lama Hamish Daud soal Pernikahan saat Anniversary ke-7 dengan Raisa Jadi Sorotan
Tradisi ala India yang Masih Dilakukan Kimmy Jayanti, Intip Potretnya Cium Kaki Sang Bunda
Momen Ultah ke-15 Sybil Anak Zaskia Adya Mecca, Sikap Sang Bunda Bikin Haru & Curi Perhatian
7 Kata-kata Ciri Pekerja Manipulatif yang Suka Gaslighting di Tempat Kerja
Meski Sempat Sulit Hamil, Rianti Cartwright Akui Tidak Ingin Protektif Terhadap Anak
REKOMENDASI PRODUK
11 Rekomendasi Susu Penambah Berat Badan Anak 2 Tahun
Azhar HanifahREKOMENDASI PRODUK
Pilihan Minyak Telon Bayi yang Aman dan Paling Wangi untuk Anak
Firli NabilaREKOMENDASI PRODUK
11 Rekomendasi Balsem Bayi yang Aman dan Nyaman untuk Kulit Si Kecil
KinanREKOMENDASI PRODUK
10 Rekomendasi Primer Make Up Tahan Lama
Amira SalsabilaREKOMENDASI PRODUK
Review Es Krim Baskin Robbins Musk Melon & Popping Shower, Rasa Favorit Nomor #1 di Jepang
Firli NabilaTERBARU DARI HAIBUNDA
5 Fakta Menarik Sanae Takaichi, Perdana Menteri Perempuan Pertama Jepang
Waspadai 5 Efek Pasca Operasi Caesar, Termasuk Gangguan Tidur dan Pemulihan Lebih Lama
11 Rekomendasi Susu Penambah Berat Badan Anak 2 Tahun
Tradisi ala India yang Masih Dilakukan Kimmy Jayanti, Intip Potretnya Cium Kaki Sang Bunda
7 Kata-kata Ciri Pekerja Manipulatif yang Suka Gaslighting di Tempat Kerja
FOTO
VIDEO
DETIK NETWORK
-
Insertlive
Isu Jule Selingkuh, Na Daehoon Komitmen Berjuang Jadi Ayah yang Penuh Cinta
-
Beautynesia
Bangun Lebih Segar, Ini 8 Minuman untuk Tingkatkan Kualitas Tidur
-
Female Daily
Pencinta Crocs Merapat! Croctober Kembali ke Indonesia!
-
CXO
GOT7 Rilis Album Baru, Persiapan Harus Lewat Video Call Karena Hal Ini
-
Wolipop
Dakota Johnson Ungkap Alasan Sering Pakai Naked Dress di Red Carpet
-
Mommies Daily
Lagi Cari Catering Sehat? Ini Rekomendasinya untuk Area Jabodetabek