MENYUSUI
Bye Perih dan Ngilu! Inilah 5 Resep Rumahan Mengatasi Puting Lecet
Dwi Indah Nurcahyani | HaiBunda
Selasa, 19 Oct 2021 20:40 WIBPuting lecet yang berkepanjangan tentu membuat ketidaknyamanan pada proses menyusui. Untuk itu, mengatasi puting lecet perlu dilakukan sesegera mungkin guna mencegah infeksi lebih lanjut dan juga membuat kenyamanan pada ibu dan bayi selama menyusui.
Menurut Christina J. Valentine, MD, medical adviser for neonatal nutrition and lactation di Columbus Children Hospital bahwa nyeri puting yang berkepanjangan tidaklah normal dan perlu dipulihkan.
"Agar tetap nyaman, teliti teknik menyusui yang tepat . Ikuti kelas menyusui di rumah sakit atau melalui kelas online dan buku teknik menyusui yang bagus,"katanya seperti dikutip dari laman Parents.
Berbicara mengenai puting lecet, sedianya memang dapat dikaitkan beberapa hal ya, Bunda. Meski permasalahan ini hal normal yang dialami ibu menyusui, tetapi sangat tidak dianjurkan membiarkannya berkepanjangan tanpa penanganan apa pun.
Biasanya, penyebab puting lecet yang paling populer yakni dikarenakan pelekatan yang buruk. Dengan pelekatan yang tidak tepat, tentunya risiko puting lecet bisa datang kapan saja. Dan ini akan berlangsung terus menerus sehingga membuat lecet pada puting semakin memburuk.
Jika Bunda mengalami hal ini, jangan berhenti menyusui meski puting lecet ya, Bunda. Sebaiknya, mulailah menyusui dari puting yang tidak terlalu sakit. Dan, jika rasa sakitnya tidak tertahankan, Bunda dapat beristirahat sejenak dari menyusui agar bisa beristirahat dengan nyaman sambil membersihkan puting.
Ketika permasalahan semakin parah, Bunda menyusui dapat berkonsultasi pada dokter atau konsultan laktasi agar mendapatkan penanganan yang tepat pada permasalahan puting lecet yang Bunda alami.
Bagi Bunda yang mengalaminya, mengatasi puting lecet dapat diminimalisasi dengan cara berikut ya, Bunda, seperti dikutip dari laman Thenaturalnipple:
1. Mandi air hangat
Sisihkan waktu untuk berendam atau sekadar mandi air hangat. Bunda dapat memanfaatkan waktu untuk rileksasi sekaligus memijat payudara dimana hal ini dapat membantu meredakan ketegangan yang sering membuat payudara tidak nyaman.
Klik di halaman selanjutnya ya, Bunda.

MENGOMPRES HINGGA PAKAI MINYAK ZAITUN
Halaman Selanjutnya
TOPIK TERKAIT
ARTIKEL TERKAIT
Puting Lecet & Mengelupas, Ketahui Penyebab dan Cara Mengatasinya
Puting Lecet saat Menyusui, Lebih Baik Berhenti atau Tetap MengaASIhi?
Minyak Kelapa Bisa Atasi Puting Lecet Ibu Menyusui, Benar Enggak Ya?
Bayi Telan Darah Akibat Puting Lecet Saat Menyusu, Bahayakah?
TERPOPULER
Mengenal Roche Peserta Coc Season 2 yang Kepintarannya Curi Perhatian, Ini 5 Potretnya
5 Resep Kue Singkong Kukus Sederhana yang Enak, Ekonomis, dan Anti Gagal
Ketahui Estimasi Total Biaya Operasi Caesar BPJS dan Tanpa BPJS
Wizzy Dapat Kejutan Manis Hamil Anak Kedua di Momen Ulang Tahunnya yang Ke-31
Turun BB 25 Kg dalam 4 Bulan, Ini 4 Cara Ampuh Menurut Pakar Bun!
REKOMENDASI PRODUK
10 Rekomendasi Face Mist Terbaik untuk Lembapkan Kulit Wajah
Amira SalsabilaREKOMENDASI PRODUK
5 Pilihan Tas Sekolah Anak TK-SD yang Bagus hingga Awet, Bisa Buat Perempuan & Laki-laki
Firli NabilaREKOMENDASI PRODUK
10 Rekomendasi Cleansing Oil untuk Semua Jenis Kulit dari Berminyak dan Berjerawat
Amira SalsabilaREKOMENDASI PRODUK
10 Rekomendasi Slow Cooker Terbaik, Solusi Masak MPASI untuk Bayi
Azhar HanifahREKOMENDASI PRODUK
Review Main Virtual Sport di VS Thrillix AEON Mall Tanjung Barat, Lengkap dengan Harga Tiket
Firli NabilaTERBARU DARI HAIBUNDA
Piyu Padi dan Mantan Istri Kompak Hadiri Kelulusan SMA Sang Putri di Inggris, Ini Potretnya
Squid Game Season 3 Sudah Tayang! Intip Fakta Menarik dan Reaksi Para Pemain
5 Resep Kue Singkong Kukus Sederhana yang Enak, Ekonomis, dan Anti Gagal
Ketahui Estimasi Total Biaya Operasi Caesar BPJS dan Tanpa BPJS
SAKA Market Vol. 2: Green Trails Festival Sukses Digelar 2 Hari, Catat 6.500 Pengunjung
FOTO
VIDEO
DETIK NETWORK
-
Insertlive
Kamila Andini Sutradara 'Gadis Kretek' Resmi Gabung The Academy
-
Beautynesia
5 Rahasia Gaya Hidup Sehat yang Efektif Mencegah Obesitas
-
Female Daily
Jourdy Pranata, Nurra Datau, dan Maizura Main Tebak Harga. Siapa yang Paling Jago?
-
CXO
GOT7 Rilis Album Baru, Persiapan Harus Lewat Video Call Karena Hal Ini
-
Wolipop
Lindsay Lohan Gendong Anak, Wajah Cantik Tanpa Makeup Jadi Sorotan
-
Mommies Daily
10 Tayangan Terbaru Juli 2025: Dari Film Bioskop hingga Drama Korea