HaiBunda

MOM'S LIFE

Pasha 'Ungu' Larang Istri Masak karena Minyak, Ini Reaksi Kocak Netizen

Asri Ediyati   |   HaiBunda

Kamis, 23 Jan 2020 12:10 WIB
Pasha 'Ungu' dan Adelia/ Foto: iStock
Jakarta - Pasha 'Ungu' dan Adelia baru-baru ini merayakan ulang tahun pernikahannya yang kesembilan. Di hari spesial itu, Adelia mengunggah foto dan menulis caption yang menarik perhatian netizen. Dalam caption, Adelia mengungkap Pasha melarangnya masak.

Alasan Pasha melarang Adelia karena takut kecipratan minyak panas. Selain urusan dapur, Pasha pula yang membereskan kamar tidur mereka jika berantakan. Adelia pun meminta maaf belum bisa jadi istri yang sempurna.


"Malah suami aku ini kalau mau dimasakin 'Enggak usah entar kenapa-kenapa' 'Entar kecipratan minyak' katanya, setidaknya belajar berusaha mencoba. Maaf belum bisa jadi istri yang sempurna dengan serba kekurangan," ujar Adelia.


Tindakan Pasha pada istrinya ini menarik perhatian netizen. Mereka memberikan reaksi yang lucu.

"Ih aku juga, 5 tahun pernikahan enggak pernah diizinin suami tidur di kamar mandi. Katanya masuk angin," tulis netizen.

"Aku juga 11 tahun nikah, dilarang masuk mesin cuci, nanti ikut keputer," sahut lainnya.

"Aku juga mak, 5 tahun menikah dilarang minum air mendidih. Katanya takut melepuh," balas netizen lainnya.

Sementara itu, netizen lain menulis status di Facebook, "Selama 20 tahun nikah, suamiku enggak bolehin aku bersih-bersih kamar (tetangga), khawatir dikira pelakor. Ikut-ikutan status viral Pak Wawali."

Lucu-lucu ya, Bunda? Kalau Bunda dilarang suami melakukan apa? Yuk, bagikan di kolom komentar.


Simak juga tips memasak telur tanpa minyak melalui video berikut:

(aci/som)

TOPIK TERKAIT

ARTIKEL TERKAIT

TERPOPULER

9 Barang Elektronik yang Harus Dicabut saat Hujan Petir

Mom's Life Amira Salsabila

Felicya Angelista Terharu Dapat Kejutan Ultah dari Hito Caesar Usai Nonton Konser BLACKPINK

Mom's Life Amira Salsabila

5 Ucapan Orang Tua yang Ternyata Bisa Bikin Anak Susah Diatur

Parenting Nadhifa Fitrina

Cerita Nadia Soekarno Hamil dan Melahirkan di Swiss, Gratis tapi Fasilitasnya Istimewa

Kehamilan Annisa Karnesyia

Kata Kuasa Hukum soal Isu Orang Ketiga di Tengah Perceraian Raisa dan Hamish Daud

Mom's Life Amira Salsabila

REKOMENDASI
PRODUK

TERBARU DARI HAIBUNDA

7 Momen Manis Zaskia Sungkar & Irwansyah Babymoon di Jepang, Senang Bisa Pakai Kimono

Keren! Ternyata Anak di Bawah 3 Tahun Bisa Pelajari Kata Baru Meski Lawan Bicara Memakai Masker

9 Barang Elektronik yang Harus Dicabut saat Hujan Petir

Survei Ungkap 9 dari 10 Ibu Hamil Mengalami Ngidam, Simak Penyebab & Kaitannya dengan Kenaikan BB

Terkenal Pintar dan Berbakat, Ini 7 Artis Korea dengan IQ Tinggi

FOTO

VIDEO

DETIK NETWORK