HaiBunda

MOM'S LIFE

Hati-hati Bunda, 5 Makanan Ini Bisa Menurunkan Gairah Seks

Siti Hafadzoh   |   HaiBunda

Kamis, 05 Nov 2020 21:15 WIB
Hati-hati Bunda, 5 Makanan Ini Bisa Menurunkan Gairah Seks/ Foto: iStock
Jakarta -

Gairah seks merupakan hal yang sangat penting dalam kehidupan bercinta. Nah, salah satu faktor pemicu tinggi atau rendahnya gairah seks adalah makanan.

Faktanya, beberapa makanan berpengaruh pada gairah seks lho. Ada yang meningkatkan gairah seks, tapi ada pula yang justru membuatnya menurun. Sebelum bercinta, Bunda pun perlu menghindari konsumsi makanan yang bisa menurunkan gairah seks.

Dirangkum dari berbagai sumber, berikut 5 makanan yang bisa menurunkan gairah seks:


1. Daging merah

Daging sapi mungkin menjadi hidangan yang nikmat untuk makan malam. Tapi, hindari konsumsi daging merah sebelum bercinta ya, Bunda.

Dilansir Fox News, konsumsi daging merah akan memberatkan kerja pencernaan. Ini karena daging merah sulit dicerna.

Akibatnya, Bunda akan merasa lesu dan lelah. Tentu tidak mau kan lelah sebelum mulai bercinta?

Bunda ingin durasi seks lebih lama? Hindari 5 makanan ini ya.

(sih/kuy)
Hati-hati Bunda, Makanan Ini Bisa Menurunkan Gairah Seks

Hati-hati Bunda, Makanan Ini Bisa Menurunkan Gairah Seks

Halaman Selanjutnya

TOPIK TERKAIT

ARTIKEL TERKAIT

TERPOPULER

Kabar Terbaru Artis Cilik Miska Mancung, Pilih Bangkit Jualan Parfum dan Fokus Sekolah Meski Pernah Dibully

Mom's Life Nadhifa Fitrina

Jenis Kanker yang Mulai Banyak Intai Usia 20-an, Waspadai Gejala di Perut Seperti Ini

Mom's Life Nadhifa Fitrina

Tak Hanya Krim, Counterpain Kini Luncurkan Koyo Praktis untuk Redakan Nyeri

Mom's Life Tim HaiBunda

Ini 7 Cara Seru Ayah Ajak Ngobrol Bayi Sejak dalam Kandungan

Parenting Ajeng Pratiwi & Sutan Muhammad Aqil

Penampilan Terbaru Dahlia Poland Pasca Bercerai, Tuai Pujian Semakin Happy dan Glowing

Mom's Life Nadhifa Fitrina

REKOMENDASI
PRODUK

TERBARU DARI HAIBUNDA

Bagikan Rangkaian Perawatan Wajah, Wajah Ashanty Bikin Salfok Disebut Terlalu Kurus

Aturan Cuti Melahirkan untuk Suami

Jenis Kanker yang Mulai Banyak Intai Usia 20-an, Waspadai Gejala di Perut Seperti Ini

Tak Hanya Krim, Counterpain Kini Luncurkan Koyo Praktis untuk Redakan Nyeri

Ini 7 Cara Seru Ayah Ajak Ngobrol Bayi Sejak dalam Kandungan

FOTO

VIDEO

DETIK NETWORK