MOM'S LIFE
Begini Bun, Bacaan Doa Tahlil Lengkap dengan Artinya
Annisa Afani | HaiBunda
Selasa, 26 Jan 2021 17:39 WIBBagi umat Muslim, doa tahlil biasanya dibaca setelah melakukan bacaan tahlilan ya, Bunda. Di Indonesia, tahlilan sendiri sudah menjadi kebiasaan dan tradisi yang dilakukan oleh sebagian masyarakat.
Lebih lanjut, tahlilan pun biasa dilakukan untuk mendoakan keluarga, saudara, atau kerabat yang sudah meninggal dunia. Selain itu, acara tahlilan pun diisi dengan kegiatan lain setelahnya, yakni membaca doa tahlil.
Dikutip dari tulisan The Local Wisdom and Purpose of Tahlilan Tradition, kata dasar tahlilan diambil dari kalimat laa ilaaha illallah. Dalam bahasa Indonesia, artinya tiada Tuhan selain Allah SWT, hanya Allah SWT yang patut disembah dan dimintai pertolongan.
Kemudian, sebelum membaca doa tahlil biasanya akan diawali dengan pembacaan Surat Yasin. Lalu dilanjutkan dengan membaca hadrah, surat Al-Fatihah dan surat Al-Mu'awwidzatain yang terdiri atas surat Al-Ikhlas, Al-Falaq, dan An-Nas.
Tak sampai di sana, acara tahlilan ini kemudian dilanjutkan dengan bacaan beberapa surat panjang dari Al-Quran. Diantaranya, surat Al-Baqarah ayat 1 sampai 5, Surat Al-Baqarah ayat 163, surat Al-Baqarah ayat 255 atau ayat kursi, Surat Al-Baqarah ayat 285 dan 286, Surat Hud ayat 73, Surat Al-Ahzab ayat 33, Surat Hud ayat 73, Surat Al-Ahzab ayat 33.
Usai mengaji al-Qur'an, diteruskan dengan membaca sholawat, Bunda. Sholawat ini bisa berupa hasbalah dan hauqolah, membaca istighfar, tahlil, dan tasbih. Lalu yang terakhir, barulah dilanjutkan dengan membaca bacaan doa tahlil.
Apa saja doa tahlil yang dapat dibacakan?
Bunda, simak juga apa doa Joanna Alexandra atas kehadiran anaknya yang bikin terenyuh dalam video berikut:
TOPIK TERKAIT
ARTIKEL TERKAIT
Doa & Zikir Pagi Sore, Mohon Kemudahan Rezeki Hingga Dimudahkan Segala Urusan
Doa Disembuhkan dari Penyakit, Cek di Sini Bunda
Doa Tahun Baru Supaya Mendapat Keberkahan
Doa dan Zikir Usai Salat Subuh, Bunda Perlu Tahu
TERPOPULER
Cerita Chiki Putri Marissa Haque & Ikang Fawzi Terpilih Jadi Petugas Haji 2026
Tata Cara Melahirkan di Rumah Sakit dengan BPJS tapi Tanpa Surat Rujukan & Dokumen Persyaratan
9 Resep Makanan Anak 1 Tahun yang Susah Makan
Terpopuler: Potret Bumi Pradipa Anak Enno Lerian yang Tinggi Menjulang
Posisi Terbaik Ayah saat Bantu MengASIhi agar Bayi Nyaman dan Aman
REKOMENDASI PRODUK
5 Rekomendasi Bidet Portable yang Bisa Dibawa Ibu Hamil saat Bepergian & Liburan
Dwi Indah NurcahyaniREKOMENDASI PRODUK
30 Vitamin yang Bagus untuk Ibu Hamil agar Tetap Sehat
Azhar HanifahREKOMENDASI PRODUK
8 Rekomendasi Yogurt untuk Ibu Hamil, Ketahui Risiko & Manfaatnya
Natasha ArdiahREKOMENDASI PRODUK
5 Rekomendasi Serum Vitamin C, Cerahkan Wajah Kusam dan Bikin Glowing
Amira SalsabilaREKOMENDASI PRODUK
3 Tips Jaga Pencernaan Anak saat Bepergian
Tim HaiBundaTERBARU DARI HAIBUNDA
Daftar Nama Anak yang Bisa Naik di Kapal Pesiar Mewah Gratis
Baru Menikah? Begini Cara Gabungkan BPJS Kesehatan Suami dan Istri secara Online
Cerita Chiki Putri Marissa Haque & Ikang Fawzi Terpilih Jadi Petugas Haji 2026
9 Resep Makanan Anak 1 Tahun yang Susah Makan
Posisi Terbaik Ayah saat Bantu MengASIhi agar Bayi Nyaman dan Aman
FOTO
VIDEO
DETIK NETWORK
-
Insertlive
Lirik Lagu Trillions - Alicia Keys feat. Brent Faiyaz
-
Beautynesia
Get The Look: Pinkish Makeup ala Kim Hye Yoon
-
Female Daily
ParagonCorp Beauty Science Tech 2026: Memajukan Ekosistem Kecantikan Global ke Level Selanjutnya!
-
CXO
GOT7 Rilis Album Baru, Persiapan Harus Lewat Video Call Karena Hal Ini
-
Wolipop
Park Shin Hye & Go Kyung Pyo Pilih Drakor Bareng, Reuni Setelah 13 Tahun
-
Mommies Daily
Stop Lakukan 10 Hal Ini Jika Tak Ingin Memelihara Budaya Patriarki di Keluarga