HaiBunda

MOM'S LIFE

Wow! Crazy Rich Malang Bagikan Mobil BMW untuk Karyawannya

Asri Ediyati   |   HaiBunda

Jumat, 19 Feb 2021 21:39 WIB
Viral Crazy Rich Malang Bagikan Mobil BMW untuk Karyawannya/ Foto: Instagram
Jakarta -

Pasangan crazy rich Malang Gilang Widya Pramana dan Shandy Purnamasari kembali menyita perhatian publik nih, Bunda. Mereka, baru-baru ini membagikan mobil untuk beberapa karyawannya. Yang menuai perhatian adalah salah satu merk mobil yang diberikan merupakan BMW.

Shandy mengunggah momen tersebut di akun Instagramnya @shandypurnamasari. Di foto, terlihat Shandy dan Gilang berfoto dengan delapan orang karyawan yang telah dipilihnya. Delapan orang tersebut menurutnya sudah loyal dan bekerja keras.

"Kesejahteraan bukan milik bos aja!! Hehe. Karena karyawan adalah aset perusahaan sesungguhnya. Loyalitas dan Kerja keras kalian yg bikin kita bertahan bahkan terus increase!! Congratulations!! Reward paling membanggakan BMW barunya. Semoga bikin kalian bangga jadi bagian @j99corp #j99corp #msglow," tulisnya di Instagram @shandypurnamasari.


Unggahan Shandy sontak membuat warganet memberi pujian. Aksi Gilang dan Shandy dalam mengapresiasi karyawannya patut diacungi jempol. Selain mobil BMW, Gilang dan Shandy membagikan mobil Mitsubishi Xpander dan Toyota Innova.

Banner Resep Telur/ Foto: Mia Kurnia Sari

Gilang Widya Pramana yang dikenal melalui akun Instagram @juragan_99 menjelaskan bahwa ide memberikan kendaraan itu datang dari dirinya dan Shandy.

TERUSKAN MEMBACA KLIK DI SINI.

(aci/kuy)

Simak video di bawah ini, Bun:

Mengubah Hobi Menjadi Peluang Bisnis

TOPIK TERKAIT

ARTIKEL TERKAIT

TERPOPULER

7 Nama yang Dilarang di Beberapa Negara, Ada Tom hingga Linda

Nama Bayi Ajeng Pratiwi & Sandra Odilifia

Sering Ucap 'Tidak' ke Anak Bisa Bikin Si Kecil jadi Pembangkang, Ini Kata Riset

Parenting Nadhifa Fitrina

Viral, Bunda Influencer Ini Melahirkan Dibantu Sang Suami saat Live Streaming di Rumah

Kehamilan Annisa Aulia Rahim

Alami Plantar Fasciitis, Cynthia Lamusu Beruntung Punya Suami Act of Service & Rajin Beri Pijatan

Mom's Life Nadhifa Fitrina

15 Nama Artis Berdarah Bugis dan Arti Beserta 30 Ide Rangkaian Namanya

Nama Bayi Annisya Asri Diarta

REKOMENDASI
PRODUK

TERBARU DARI HAIBUNDA

Kisah di Balik Pelukan Pangeran William yang Bikin Putri Diana Bangga

Maldives Jadi Negara Pertama di Dunia yang Sukses Hentikan Penularan HIV, Sifilis & Hepatitis B dari Ibu ke Anak

7 Nama yang Dilarang di Beberapa Negara, Ada Tom hingga Linda

Potret Park Geon Roung Bocah Laki-laki Viral di Video Baby Shark 10 Th Lalu, Kini Sudah Remaja Bun

Sering Ucap 'Tidak' ke Anak Bisa Bikin Si Kecil jadi Pembangkang, Ini Kata Riset

FOTO

VIDEO

DETIK NETWORK