HaiBunda

MOM'S LIFE

Waspada Bun, Varian Baru COVID-19 'Eek' Ditemukan di Jepang

Annisa A   |   HaiBunda

Senin, 05 Apr 2021 14:24 WIB
Ilustrasi virus/ Foto: Getty Images/BlackJack3D
Jakarta -

Pandemi COVID-19 masih belum berakhir. Varian baru dari virus ini terus bertambah, Bunda. Jenis terbaru yang ditemukan di Jepang pada bulan lalu diberi nama 'Eek'.

Mutasi itu terjadi di sekitar 70 persen pasien COVID-19 di Tokyo Medical and Dental University selama Maret 2021. Di dalam tubuh 10 dari 14 pasien, ditemukan varian baru yang mengandung mutasi E484K.

Sementara itu, data lain juga menyebutkan ada 12 dari 36 kasus COVID-19 yang mengandung mutasi tersebut dalam dua bulan hingga Maret 2021.

Seluruh pasien diketahui tidak memiliki riwayat perjalanan ke luar negeri ataupun menjalin kontak dengan orang yang berpergian. Hingga Jumat, (03/04/2021), tercatat sudah ada 446 kasus baru di Tokyo dan 666 kasus baru di Osaka.

Penyebaran strain mutan ini dikhawatirkan juga merebak di tempat lain. TERUSKAN MEMBACA KLIK DI SINI.


Saksikan juga video pengalaman traumatis Fanny Fabriana saat terkena COVID-19 sekeluarga:

(anm/som)

TOPIK TERKAIT

ARTIKEL TERKAIT

TERPOPULER

Keseruan Wendy Cagur dan Keluarga Liburan di Korea Selatan, Ini 5 Potretnya

Parenting Nadhifa Fitrina

Sunat Anak Laki-Laki: Usia yang Tepat, Estimasi Biaya, Manfaat, Risiko & Perawatannya

Parenting ZAHARA ARRAHMA

Ini Alasan Kenapa Bunda Tak Boleh Paksa Si Kecil Memeluk Saudaranya

Parenting Ajeng Pratiwi & Randu Gede

Kenali Ciri Stadium Awal Kanker Payudara dari Kulit Tubuh, Termasuk Tampak seperti Jeruk

Menyusui Amrikh Palupi

Seberapa Besar Peluang Hamil Anak Kembar dari 1 Embrio Melalui IVF? Simak Kata Ahli

Kehamilan Annisa Aulia Rahim

REKOMENDASI
PRODUK

TERBARU DARI HAIBUNDA

Ini Alasan Kenapa Bunda Tak Boleh Paksa Si Kecil Memeluk Saudaranya

Khayru Putra Gunawan Sudrajat Kerap Dibully saat Kecil, Kini Sudah Kuliah di Australia

Sunat Anak Laki-Laki: Usia yang Tepat, Estimasi Biaya, Manfaat, Risiko & Perawatannya

Kenali Ciri Stadium Awal Kanker Payudara dari Kulit Tubuh, Termasuk Tampak seperti Jeruk

Seberapa Besar Peluang Hamil Anak Kembar dari 1 Embrio Melalui IVF? Simak Kata Ahli

FOTO

VIDEO

DETIK NETWORK