HaiBunda

MOM'S LIFE

Aura Kasih Resmi Cerai, Keberadaan Suami Bule Dipertanyakan

Asri Ediyati   |   HaiBunda

Rabu, 28 Apr 2021 22:06 WIB
Aura Kasih/ Foto: Instagram @aurakasih
Jakarta -

Aura Kasih resmi bercerai dengan Eryck Amaral pada hari ini, Rabu (28/4/2021), Bunda. Putusan itu telah diresmikan pihak Pengadilan Agama Jakarta Selatan di hari pertama Aura Kasih menjalankan sidangnya.

Dijelaskan pihak kuasa hukum Aura Kasih, Rahma, putusan itu karena Eryck Amaral tidak diketahui keberadaan pastinya dan tak memiliki kuasa hukum.

Rahma menegaskan pihak majelis hakim yang langsung memutus persidangan Aura Kasih kali ini, Bunda. Rahma menyebut, pekan depan sudah tak ada lagi sidang yang harus dijalankan Aura Kasih.


"Alhamdulillah putusan perceraian MbaK Aura ini alhamdulilah sudah selesai, sudah putus," ujar Rahma.

banner sahabat benci bayi/ Foto: haibunda.com/Mia Kurnia Sari

TERUSKAN MEMBACA KLIK DI SINI.

(aci)

Simak video di bawah ini, Bun:

Trik Lenna Tan Ketika Anak Bertanya, 'Kenapa Bunda Bercerai?'

TOPIK TERKAIT

ARTIKEL TERKAIT

TERPOPULER

Andhara Early Gunting Kartu Kredit Usai KPR Lunas, Tak Ingin Berutang dan Riba

Mom's Life Ajeng Pratiwi & Sandra Odilifia

Ariana Grande Diserang Penyusup di Karpet Merah Premier Film, Pelaku Sering Lakukan Aksi Serupa

Mom's Life Annisa Karnesyia

Momen Persalinan Ketiga Evi Masamba, Intip Potretnya Pakai Makeup hingga Aktif Bergerak

Kehamilan Annisa Karnesyia

7 Penyebab Doa Tidak Terkabul

Mom's Life Amira Salsabila

Unggahan Tasya Farasya Usai Resmi Cerai Ramai Dikomentari, Intip Potretnya

Mom's Life Annisa Karnesyia

REKOMENDASI
PRODUK

TERBARU DARI HAIBUNDA

73 Lagu Rohani Kristen Terbaik dan Terpopuler, Penyembahan & Pujian Syukur

Jangan Bilang 'Tidak', Ini 5 Cara Profesional Menolak Tugas di Luar Tanggung Jawab

5 Penyebab Rambut Bayi Baru Lahir Rontok dan Cara Mengatasinya

Australia Blokir Medsos untuk Remaja di Bawah 16 Th, Pelanggara Bisa Didenda Rp544 M

Andhara Early Gunting Kartu Kredit Usai KPR Lunas, Tak Ingin Berutang dan Riba

FOTO

VIDEO

DETIK NETWORK