MOM'S LIFE
3 Inspirasi Pot Unik untuk Tanaman Hias Sukulen Kesayangan Bunda
Vauri Audia | HaiBunda
Sabtu, 12 Jun 2021 04:00 WIBTanaman hias sukulen sudah cantik meski hanya ditempatkan di pot plastik hitam biasa. Bagaimana jika ditanam di pot spesial yang sesuai dengan selera Bunda? Pasti Bunda semakin senang memeliharanya.
Sukulen hadir dalam berbagai variasi bentuk, warna, dan tekstur. Maka tak heran bila tanaman ini sering menjadi incaran para Bunda yang ingin mengoleksi tanaman hias.
Serupa dengan tanaman hias indoor, kebanyakan sukulen tumbuh paling baik di dalam wadah yang kecil. Bahkan, sukulen berukuran besar lebih menyukai tempat yang agak sempit untuk tumbuh.
https://www.haibunda.com/tag/syekh+ali+jaberMenempatkan sukulen di dalam pot adalah pilihan terbaik. Pot cantik untuk sukulen akan menambah nilai dekoratif di manapun Bunda menempatkannya, terutama bila diletakkan di sudut rumah, misal sebagai hiasan meja.
Nah, Bunda bisa buat sendiri pot khusus untuk tanaman sukulen kesayangan Bunda. Caranya dengan memanfaatkan barang-barang bekas yang terdapat di sekitar rumah.
Daripada didiamkan dan jadi sarang nyamuk, lebih baik Bunda modifikasi jadi pot cantik! Biaya pembuatannya pun pasti lebih rendah dibanding Bunda harus beli pot dekoratif siap pakai di pasaran.
Dilansir dari sumber Gardening Know How, berikut ini inspirasi pot unik untuk wadah tanaman hias sukulen Bunda di rumah.
1. Manfaatkan wadah tua
Beberapa wadah tua seperti cangkir maupun teko teh mungkin tidak lagi layak digunakan menurut Bunda. Padahal, hanya tinggal dialihfungsikan agar ia kembali bermanfaat dan mendapatkan estetikanya.
Jadikan cangkir atau teko teh bekas untuk pot sukulen, Bunda. Berbagai barang pecah belah lain yang berbentuk wadah pun bisa disulap jadi kontainer yang indah buat tanaman sukulen.
Yang terpenting adalah pastikan juga wadahnya memiliki lubang drainase di bagian dasar dan diisi dengan tanah yang sesuai dengan jenis sukulennya ya, Bunda.
Memilih pot yang sejuk dan menarik, tak ada artinya bila Bunda malas merawat sukulen. Perlu rajin memperhatikan kebutuhan cahaya, suhu, pupuk, dan kelembapan yang optimal untuk tanaman hias yang satu ini.
2. Pot keramik bekas industri
Bunda bisa pilih menghias pot keramik dengan teknik marbling menggunakan kuteks. Bisa juga memakai kotak telur bekas atau perkakas tua, asalkan memiliki lubang drainase di bagian dasarnya.
Barang yang sudah retak atau rusak pun bahkan masih bisa disulap menjadi wadah cantik bagi tanaman hias sukulen Bunda. Jadi, jangan malas untuk mengeksplor barang-barang di sekeliling Bunda, ya.
Untuk tips lainnya, klik halaman berikutnya ya, Bunda!
Simak di sini Bunda untuk jenis tanaman hias yang bisa hidup dalam cahaya redup.

BERKREASI DENGAN WARNA
Halaman Selanjutnya
Simak video di bawah ini, Bun:
4 Mitos Merawat Tanaman Hias Sukulen yang Bikin Salah Paham
TOPIK TERKAIT
ARTIKEL TERKAIT
5 Tanaman Hias Sukulen Cantik yang Mudah Dirawat, Wajib Punya Bun
7 Tanaman Hias Mini di Pot Putih Cocok Untuk Meja Kerja
6 Tanaman Hias yang Tidak Perlu Disiram Tiap Hari
7 Tanaman Hias Sukulen Ngehits untuk Percantik Rumah Bunda
TERPOPULER
Cerita Perempuan 30 Th Alami Kanker Serviks Stadium Akhir, Ini Gejala yang Dialami
5 Potret Lamaran Brisia Jodie & Jonathan Alden, Kompak Pakai Kebaya dan Beskap Warna Hijau
Ini Alasan Kenapa Bunda Tak Boleh Paksa Si Kecil Memeluk Saudaranya
Berobat Pakai Asuransi Bayar 10% Ditunda, Ini Penjelasan OJK
Arti Nama Axel dan 30 Rangkaiannya untuk Anak Laki-laki, Modern & Damai Maknanya
REKOMENDASI PRODUK
10 Rekomendasi Face Mist Terbaik untuk Lembapkan Kulit Wajah
Amira SalsabilaREKOMENDASI PRODUK
5 Pilihan Tas Sekolah Anak TK-SD yang Bagus hingga Awet, Bisa Buat Perempuan & Laki-laki
Firli NabilaREKOMENDASI PRODUK
10 Rekomendasi Cleansing Oil untuk Semua Jenis Kulit dari Berminyak dan Berjerawat
Amira SalsabilaREKOMENDASI PRODUK
10 Rekomendasi Slow Cooker Terbaik, Solusi Masak MPASI untuk Bayi
Azhar HanifahREKOMENDASI PRODUK
Review Main Virtual Sport di VS Thrillix AEON Mall Tanjung Barat, Lengkap dengan Harga Tiket
Firli NabilaTERBARU DARI HAIBUNDA
5 Potret Lamaran Brisia Jodie & Jonathan Alden, Kompak Pakai Kebaya dan Beskap Warna Hijau
Cerita Perempuan 30 Th Alami Kanker Serviks Stadium Akhir, Ini Gejala yang Dialami
Berobat Pakai Asuransi Bayar 10% Ditunda, Ini Penjelasan OJK
Arti Nama Axel dan 30 Rangkaiannya untuk Anak Laki-laki, Modern & Damai Maknanya
Ini Alasan Kenapa Bunda Tak Boleh Paksa Si Kecil Memeluk Saudaranya
FOTO
VIDEO
DETIK NETWORK
-
Insertlive
Dhani Ungkit Fitnah, Maia Estianty Balas Komentar Netizen soal NPD
-
Beautynesia
10 Aturan Feng Shui untuk Pemilik Bisnis Rumahan Agar Banyak Pelanggan dan Cuan
-
Female Daily
Jadi Favorit Para Selebriti, Yuk Kenalan dengan Filler Payudara!
-
CXO
GOT7 Rilis Album Baru, Persiapan Harus Lewat Video Call Karena Hal Ini
-
Wolipop
8 Foto Lamaran Brisia Jodie-Jonathan Alden, Tampil Serasi & Romantis
-
Mommies Daily
Bicara soal Halal Beauty, ParagonCorp Hadiri The Business of Beauty Global Forum 2025