MOM'S LIFE
6 Kebiasaan Menata Rumah Minimalis yang Bikin Disayang Mertua, Tiru Bun!
Arina Yulistara | HaiBunda
Kamis, 12 Aug 2021 03:00 WIBRumah yang bersih, rapi, dan teratur tentu membuat keluarga betah berada di dalamnya. Tidak hanya itu, mertua juga akan merasa senang dan nyaman saat berkunjung ke rumah Bunda.
Saat mertua melihat Bunda memiliki kebiasaan menata rumah dengan baik maka menambah nilai positif di mata mereka, terutama dari sisi sang ibu. Mereka akan merasa putranya hidup nyaman dan terurus.
Belum lagi jika kebiasaan menata rumah ini mengikuti nasihat orangtua zaman dulu. Tentu bisa membuat penataan barang di rumah lebih teratur,bersih, dan selalu rapi. Kebiasaan seperti apa yang dimaksud?
Mengutip dari The Spruce, berikut enam kebiasaan menata rumah minimalis sesuai nasihat orangtua zaman dulu yang wajib ditiru. Dijamin semakin disayang mertua, Bunda!
1. Membersihkan tempat tidur tiap pagi
Merapikan tempat tidur setiap pagi mungkin menjadi nasihat orangtua sejak dulu. Beranjak dewasa dan kini sudah punya suami, Bunda pun tidak boleh melewatkan nasihat itu.
Kebiasaan membereskan tempat tidur setiap hari bisa membuat rumah lebih rapi tanpa harus dipaksakan. Tanpa sadar ini menunjukkan kedisplinan diri. Jika tempat tidur saja berantakan maka ruang lain juga mencerminkan hal serupa.
Untuk itu, biasakan merapikan tempat tidur saat bangun pagi. Ketika kamar tidur terlihat rapi, maka mertua juga merasa senang melihatnya.
2. Wastafel selalu tidak ada piring kotor
Apa saat kecil dulu Bunda selalu diminta untuk mencuci piring sendiri oleh orangtua? Teruskan kebiasaan menata rumah ini sampai sekarang.
Setelah makan atau masak, segera cuci semua piring kotor. Ini bisa mencerminkan sifat Bunda dalam menata rumah.
Jika wastafel selalu bertumpuk piring kotor maka menandakan Bunda tak pandai membersihkan rumah. Tentu tidak bagus terlihat saat mertua datang berkunjung.
Tidak hanya itu, wastafel yang selalu bersih membuat area dapur lebih nyaman untuk beraktivitas di dalamnya. Tumpukan piring kotor hanya akan membuat dapur tampak lebih kumuh.
3. Menyimpan semua barang pada tempatnya
Seringkah mendengar nasihat ‘kembalikan barang pada tempatnya’? Ini juga menjadi kebiasaan menata rumah yang wajib ditiru. Dengan mengembalikan barang pada tempatnya, maka tak akan membuat kekacauan di segala penjuru rumah.
Simpan sepatu di rak, letakkan kembali panci ke tempatnya setelah masak, atau bantu anak membereskan mainan. Kebiasaan ini bisa membantu Bunda menata rumah lebih bersih, rapi, dan teratur.
Klik baca halaman selanjutnya ya, Bunda.
Bunda, tonton juga video tentang perhitungan feng shui di vila mewah Irwan Murrsy dan Maia Estianty berikut:
(fir/fir)
KEBIASAAN MENATA RUMAH YANG WAJIB DITIRU: KELOMPOKKAN BAJU DI LEMARI
Halaman Selanjutnya
Simak video di bawah ini, Bun:
5 Cara Menghadapi Pasangan yang Tak Akur dengan Mertua
TOPIK TERKAIT
ARTIKEL TERKAIT
8 Tips Membersihkan Rumah Jelang Ramadan, Cukup 30 Menit Kelar Bun!
7 Tempat Paling Kotor di Rumah Minimalis yang Bunda Perlu Perhatikan
5 Tips Menata Rumah Minimalis yang Nyaman Menurut Para Ahli
Tips Menata Taman Rumah Minimalis, Kenapa Tanaman Harus Berjumlah Ganjil?
TERPOPULER
KPR Lunas, Andhara Early Gunting Semua Kartu Kredit agar Tak Lagi Berutang dan Hindari Riba
Pesona Moka Fang Istri Aaron Kwok Setelah Melahirkan Anak Ketiga, Tunai Pujian Bun
Kompak Banget, Potret Nikita Willy dan Nona Willy Liburan Bareng Suami dan Anak ke Jepang
Mengenal Protein Energy Ratio dan Pentingnya untuk Tumbuh Kembang Anak
Pindah ke Australia, Begini Persiapan Indra Bekti dan Aldila Jelita
REKOMENDASI PRODUK
10 Susu Penambah Nafsu Makan Anak untuk Mengoptimalkan Berat Badan
Azhar HanifahREKOMENDASI PRODUK
9 Rekomendasi Parfum untuk Ibu Hamil yang Aman Digunakan
Dwi Indah NurcahyaniREKOMENDASI PRODUK
10 Rekomendasi Body Lotion Bayi yang Wanginya Tahan Lama, Aman & Lembapkan Kulit Si Kecil
Nadhifa FitrinaREKOMENDASI PRODUK
7 Rekomendasi Makeup Palette Lengkap untuk Sehari-hari
Amira SalsabilaREKOMENDASI PRODUK
15 Rekomendasi Test Pack yang Tersedia di Apotek dan Harganya
Dwi Indah NurcahyaniTERBARU DARI HAIBUNDA
73 Lagu Rohani Kristen Terbaik dan Terpopuler, Penyembahan & Pujian Syukur
Kompak Banget, Potret Nikita Willy dan Nona Willy Liburan Bareng Suami dan Anak ke Jepang
Mengenal Protein Energy Ratio dan Pentingnya untuk Tumbuh Kembang Anak
Pesona Moka Fang Istri Aaron Kwok Setelah Melahirkan Anak Ketiga, Tunai Pujian Bun
7 Cara Menghadapi Mertua Egois yang Selalu Memaksakan Kehendak
FOTO
VIDEO
DETIK NETWORK
-
Insertlive
Atalia Praratya Tak Kuasa Tahan Tangis Curhat Diterpa Badai Ujian Hidup
-
Beautynesia
5 Tanda Rumah yang Dapat Tunjukkan Penghuninya Dilanda Stres
-
Female Daily
Dreamgirls The Musical oleh Glitz Production Hadirkan Sentuhan Pesona Broadway di Jakarta
-
CXO
GOT7 Rilis Album Baru, Persiapan Harus Lewat Video Call Karena Hal Ini
-
Wolipop
Potret Cantik 'Dewi eSports' yang Curi Perhatian di Acara LoL Worlds 2025
-
Mommies Daily
Kenalan dengan Gaya Bercinta Sagitarius, Penuh Petualangan dan Seru!