MOM'S LIFE
7 Titik Rangsang Wanita agar Bisa Mencapai Kepuasan Seks, Bagian Mana Saja?
Kinan | HaiBunda
Kamis, 09 Dec 2021 23:36 WIBUntuk dapat meningkatkan peluang orgasme saat berhubungan seks, stimulasi maksimal pada bagian-bagian tubuh tertentu perlu dilakukan. Di bagian mana saja ya?
Stimulasi ini dapat diberikan terutama pada sesi foreplay, yakni dengan memperbanyak sentuhan, belaian dan juga ciuman pada titik rangsang tersebut. Adanya sentuhan dan rangsangan fisik tersebut diyakini dapat membantu meningkatkan peluang kepuasan seks.
Nah, di mana saja titik-titik rangsang wanita yang perlu diperhatikan agar bisa mencapai kepuasan seks? Berikut ulasannya dilansir berbagai sumber:
1. Tengkuk dan leher
Pakar kesehatan seks, Jane Greer, PhD, menyebutkan bahwa tengkuk dan leher merupakan salah satu titik rangsang wanita yang penting distimulasi agar bisa mencapai kepuasan seks.
Dikutip dari Web MD, alasannya karena leher memiliki banyak ujung saraf. Sentuhan dan tekanan lembut di area tersebut dapat meningkatkan sensasinya.
2. Payudara
Payudara juga menjadi salah satu titik rangsang wanita yang tidak boleh diabaikan. Termasuk pula di area sekitar puting.
Meski begitu, ketahui bahwa payudara juga termasuk bagian tubuh yang sensitif. Stimulasi yang diberikan pun sebaiknya tidak berlebihan dan sesuai kenyamanan masing-masing, ya.
3. Bibir
Bibir merupakan area titik rangsang yang paling terbuka dan mudah untuk diberi stimulasi. Bagian tubuh ini juga memiliki banyak ujung saraf, sehingga dapat membantu proses pelepasan hormon rileks.
Menurut pakar kesehatan seks, Emily Morse, jumlah ujung saraf yang terdapat pada bibir bahkan lebih banyak daripada ujung jari.
4. Klitoris
Klitoris menjadi salah satu bagian dari vagina yang memiliki peran penting dalam kepuasan seks. Sebab klitoris memiliki ribuan ujung saraf, yang membuatnya sangat sensitif terhadap sentuhan. Demikian dikutip dari Time.
5. Rambut dan kulit kepala
Pakar kesehatan seks Zhana Vrangalova menyebutkan bahwa bagian rambut dan kulit kepala juga tak boleh dilewatkan saat foreplay. Alasannya, kulit kepala juga sensitif terhadap sentuhan.
Salah satu stimulasi yang bisa dilakukan misalnya dengan gerakan seperti menyisir rambut dengan jari-jemari atau sekadar membelai secara perlahan.
Simak ulasan lengkap di halaman selanjutnya, yuk!
Simak juga video manfaat berhubungan seks rutin saat musim hujan:
TITIK LAINNYA DARI PUNGGUNG HINGGA TELINGA
Halaman Selanjutnya
Simak video di bawah ini, Bun:
Ini Hukumnya dalam Islam Jika Istri Menolak Ajakan Suami Berhubungan Intim
TOPIK TERKAIT
ARTIKEL TERKAIT
5 Cara Menolak Ajakan Suami Berhubungan Seks, Agar Tak Melukai Perasaannya
Bunda Terus Menolak Ajakan Suami Berhubungan Seks? Hati-hati Ini Dampaknya
3 Tips Membuat Hubungan Seks yang Terjadwal Terasa Makin Nikmat
Sudah Lama Menikah? Intip 4 Resep Hubungan Intim Tetap Menggairahkan
TERPOPULER
Terpopuler: Potret Rumah Artis Indonesia yang Dilengkapi Ruang Nge-Gym
5 Potret Outfit Kim Yoo Jung, Artis Cantik Korea Bintang Drakor Dear X
Kompak Banget, Potret Nikita Willy dan Nona Willy Liburan Bareng Suami dan Anak ke Jepang
KPR Lunas, Andhara Early Gunting Semua Kartu Kredit agar Tak Lagi Berutang dan Hindari Riba
Pesona Moka Fang Istri Aaron Kwok Setelah Melahirkan Anak Ketiga, Tunai Pujian Bun
REKOMENDASI PRODUK
10 Susu Penambah Nafsu Makan Anak untuk Mengoptimalkan Berat Badan
Azhar HanifahREKOMENDASI PRODUK
9 Rekomendasi Parfum untuk Ibu Hamil yang Aman Digunakan
Dwi Indah NurcahyaniREKOMENDASI PRODUK
10 Rekomendasi Body Lotion Bayi yang Wanginya Tahan Lama, Aman & Lembapkan Kulit Si Kecil
Nadhifa FitrinaREKOMENDASI PRODUK
7 Rekomendasi Makeup Palette Lengkap untuk Sehari-hari
Amira SalsabilaREKOMENDASI PRODUK
15 Rekomendasi Test Pack yang Tersedia di Apotek dan Harganya
Dwi Indah NurcahyaniTERBARU DARI HAIBUNDA
73 Lagu Rohani Kristen Terbaik dan Terpopuler, Penyembahan & Pujian Syukur
5 Potret Outfit Kim Yoo Jung, Artis Cantik Korea Bintang Drakor Dear X
Terpopuler: Potret Rumah Artis Indonesia yang Dilengkapi Ruang Nge-Gym
Kompak Banget, Potret Nikita Willy dan Nona Willy Liburan Bareng Suami dan Anak ke Jepang
Mengenal Protein Energy Ratio dan Pentingnya untuk Tumbuh Kembang Anak
FOTO
VIDEO
DETIK NETWORK
-
Insertlive
Atalia Praratya Tak Kuasa Tahan Tangis Curhat Diterpa Badai Ujian Hidup
-
Beautynesia
5 Tanda Rumah yang Dapat Tunjukkan Penghuninya Dilanda Stres
-
Female Daily
Dreamgirls The Musical oleh Glitz Production Hadirkan Sentuhan Pesona Broadway di Jakarta
-
CXO
GOT7 Rilis Album Baru, Persiapan Harus Lewat Video Call Karena Hal Ini
-
Wolipop
Bintang 'Dawson's Creek' Lelang Memorabilia untuk Biaya Pengobatan Kanker
-
Mommies Daily
Kenalan dengan Gaya Bercinta Sagitarius, Penuh Petualangan dan Seru!