MOM'S LIFE
5 Cara Merawat Tanaman Hias Karnivora, Tumbuhan Pemakan Serangga
Amira Salsabila | HaiBunda
Sabtu, 05 Feb 2022 04:00 WIBTumbuhan pemakan serangga, biasa disebut karnivora adalah kekhasan alam yang nyata. Tanaman karnivora beradaptasi untuk hidup di tempat-tempat di mana tanahnya kurang nitrogen. Inilah sebabnya mereka memakan serangga untuk menyerapnya.
Tanaman ini biasanya berasal dari tempat-tempat eksotis, seperti Asia Tenggara dan Amerika Selatan, tetapi beberapa juga datang dari daerah iklim sedang. Namun, menanamnya tidak sama dengan tanaman lainnya.
Tanaman pitcher adalah tanaman karnivora yang menarik secara mengejutkan dapat beradaptasi dengan lingkungan di dalam ruangan. Namun, penting untuk diingat bahwa ada banyak jenis tanaman kantong semar dengan banyak kebutuhan yang berbeda.
Ada pula beberapa varietas tanaman ini dapat sedikit merepotkan Bunda. Bunda yang ingin memelihara tanaman karnivora sebagai tanaman hias di rumah, dapat mengikuti beberapa tips di bawah ini mengenai cara merawat tanaman hias karnivora.
Dirangkum dari Gardening Know How, berikut ini cara merawat tanaman karnivora di dalam ruangan:
Cara merawat tanaman hias karnivora
1. Cahaya
Kebutuhan sinar matahari tanaman hias karnivora ini tergantung pada spesiesnya, lho Bunda. Beberapa jenis tanaman membutuhkan sinar matahari penuh dan mungkin hanya memerlukan pencahayaan tambahan sepanjang tahun.
Jika Bunda kurang yakin dengan varietasnya, tempatkan tanaman Bunda dalam cahaya sedang hingga terang. Hindari pula sinar matahari langsung yang intens.
Apabila daun berubah warna menjadi kuning atau tepi daun terlihat berwarna coklat atau hangus, segera pindahkan tanaman ke cahaya yang lebih rendah, Bunda.
2. Air
Saat menanam kantong semar di dalam ruangan, sirami seperlunya agar tanah pot tetap lembap, tetapi tidak basah. Biarkan pot mengering secara menyeluruh setelah disiram.
Hindari membiarkan pot terendam air karena tanah yang basah dapat menyebabkan tanaman membusuk, Bunda. Hal terpenting, kantong semar peka terhadap bahan kimia dalam air keran dan mendapat manfaat besar dari air suling atau air hujan.
Baca tips lainnya di halaman berikutnya ya, Bunda.
Simak juga video prediksi tanaman hias yang hits di tahun 2022:

PERHATIKAN SUHU HINGGA PUPUK
Halaman Selanjutnya
Simak video di bawah ini, Bun:
5 Tanaman Hias Penghasil Oksigen, Bikin Udara Jadi Lebih Sejuk!
TOPIK TERKAIT
ARTIKEL TERKAIT
10 Tren Tanaman Hias 2025, Sudah Ada di Rumah Bun?
15 Tanaman Hias Pembawa Keberuntungan dan Rezeki di 2025
4 Tanaman Pemakan Serangga dan Cara Merawatnya, Anti-mainstream Banget Bun
5 Tanaman Hias Tahan Panas & Mudah Dirawat, Bikin Rumah Bunda Makin Cantik
TERPOPULER
5 Potret Rini Yulianti & Suami Keturunan Korea Boyong Anak Semata Wayang Pindah ke Australia
Masak Anti Ribet, Teknologi Rice Cooker Ini Bisa Bikin Nasi Tak Basi Selama 2 Hari
Jangan Anggap Sepele, Bun! Ini Bahaya Memukul Anak bagi Otak & Perkembangannya
12 Nama Anak Laki-laki Komedian Indonesia yang Aesthetic & Artinya, Nama Putra Desta Unik
Data Terbaru PBB: Setiap 2 Menit, Seorang Ibu Meninggal saat Hamil & Melahirkan
REKOMENDASI PRODUK
10 Rekomendasi Body Serum Terbaik untuk Sehatkan dan Merawat Kulit
Amira SalsabilaREKOMENDASI PRODUK
10 Rekomendasi Sikat Gigi Anak yang Aman dan Lembut
ZAHARA ARRAHMAREKOMENDASI PRODUK
10 Kapas Wajah yang Bagus untuk Bersihkan Makeup
Amira SalsabilaREKOMENDASI PRODUK
7 Pilihan Kotak Bekal Anak, Temukan yang Pas untuk Si Kecil
PritadanesREKOMENDASI PRODUK
10 Rekomendasi Face Mist Terbaik untuk Lembapkan Kulit Wajah
Amira SalsabilaTERBARU DARI HAIBUNDA
5 Potret Menggemaskan Kimova Anak Kevin Aprilio dan Vicy Melanie di Usia 8 Bulan
Masak Anti Ribet, Teknologi Rice Cooker Ini Bisa Bikin Nasi Tak Basi Selama 2 Hari
5 Potret Rini Yulianti & Suami Keturunan Korea Boyong Anak Semata Wayang Pindah ke Australia
12 Nama Anak Laki-laki Komedian Indonesia yang Aesthetic & Artinya, Nama Putra Desta Unik
Data Terbaru PBB: Setiap 2 Menit, Seorang Ibu Meninggal saat Hamil & Melahirkan
FOTO
VIDEO
DETIK NETWORK
-
Insertlive
Minta Bantuan Presiden, Momen Lawas Razman Senggol Prabowo Dibongkar Hotman Paris
-
Beautynesia
Get The Look: Inspirasi Gaya Chic yang Simpel Ala no na Shaz
-
Female Daily
Nespresso Hadirkan Nostalgia Muslim Panas Ala 90-an melalui Instalasi Coffee Cart!
-
CXO
GOT7 Rilis Album Baru, Persiapan Harus Lewat Video Call Karena Hal Ini
-
Wolipop
Diogo Jota Meninggal Tragis, Istrinya Bakal Warisi Sisa Gaji dan Bisnis Esport
-
Mommies Daily
Main Padel di Jakarta Bakal Kena Pajak 10% Mulai 2025!